#Dinas Perhubungan

Dishub Bakal Bangun Median Permanen di Depan SMPN 16 Semarang
11 Februari 2025 | 19:00 WIB
KUASAKATACOM, Semarang – Menghindari terjadinya kecelakaan lalu lintas, media jalan secara permanen akan dibangun di ruas Jalan Prof Hamka atau lebih dikenal tanjakan Silayur. Median itu nantinya…

Dishub Kota Semarang Rencanakan Kenaikan Biaya Operasional Kendaraan
16 Januari 2025 | 10:45 WIB
KUASAKATACOM, Semarang – Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Semarang tengah merencanakan kenaikan Biaya Operasional Kendaraan (BOK) bagi operator Bus Rapid Transit (BRT) Trans Semarang. Langkah ini…

Pemprov Jateng Siagakan 40 Posko Pemantauan untuk Jaga Kelancaran Masa Libur Nataru
23 Desember 2024 | 16:55 WIB
KUASAKATACOM, Semarang– Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana membuka Posko Terpadu Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru) di Kantor Dinas Perhubungan Provinsi Jawa Tengah, di Kota Semarang…

Menolak Keras Rencana Penghapusan Transjakarta Koridor 1
22 Desember 2024 | 23:55 WIB
SAYA kaget membaca pernyataan Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta (Daerah Khusus Jakarta) Syafrin Lupito melalui akun IG-nya yang menjelaskan bahwa kelak ketika MRT tahap II sudah selesai (diperkirakan…

Jelang Nataru, Dishub Jateng Siagakan Posko dan Ramp Check Armada Transportasi
10 Desember 2024 | 05:38 WIB
KUASAKATACOM, Semarang- Jelang libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025, Dinas Perhubungan (Dishub) Jawa Tengah menyiapkan sejumlah skenario untuk memperlancar arus kendaraan yang akan melintas. Di antaranya,…

Berikut Sejumlah Rekayasa Pemkot Semarang Urai Kepadatan Lalu Lintas di Kawasan Mijen
18 Oktober 2024 | 07:45 WIB
KUASAKATACOM, Semarang- Pemerintah Kota Semarang melalui Dinas Perhubungan melakukan upaya guna mengatasi persoalan kepadatan lalu lintas yang terjadi di kawasan Mijen, pada jam sibuk di pagi hari, pukul…

Operasi Zebra Candi Tekan Angka Pelanggaran dan Kecelakaan Lalu Lintas di Kabupaten Magelang
14 Oktober 2024 | 22:48 WIB
KUASAKATACOM, Mungkid- Penjabat (Pj) Bupati Magelang, Sepyo Achanto, didampingi oleh Kasatpol PP dan Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Magelang, menghadiri Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Candi 2024…

Catat! Dua Ruas Jalan di Kota Semarang Khusus Parkir Elektronik, Tak Boleh Bayar Tunai
10 Oktober 2024 | 12:50 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Semarang menerapkan kawasan khusus parkir elektronik di Jalan Depok dan Jalan Thamrin, mulai Rabu (9/10/2024). Dengan penerapan parkir elektronik,…

Ex Wonderia Semarang Jadi Kantong Parkir Perkantoran Sepanjang Jalan Pahlawan
04 Oktober 2024 | 12:59 WIB
KUASAKATACOM, Semarang– Dinas Perhubungan atau Dishub Kota Semarang menjadikan ex Wonderia di Jl Sriwijaya Semarang sebagai Lokasi parkir mobil untuk para pegawai dan tamu perkantoran sepanjang…

Bersiaplah! Nekat Parkir di Jalan Pahlawan Semarang Bakal Kena Sanksi
04 Oktober 2024 | 11:50 WIB
KUASAKATACOM, Semarang – Dinas Perhubungan atau Dishub Kota Semarang mulai mengembalikan marwah sepanjang jalan Pahlawan sebagai Kawasan tertib lalu lintas. Di sepanjang jalan tersebut dilarang…

Catat! Ini Rute Pengalihan Arus Lalu Lintas Dalam Rangka Semarang Merdeka Flower Festival 2024
23 Agustus 2024 | 11:09 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Guna mendukung kelancaran event Semarang Merdeka Flower Festival yang diselenggarakan pada Sabtu (24/8), Pemerintah Kota Semarang melalui Dinas Perhubungan Kota Semarang akan…

Dari Hulu Mengatur Sepeda Listrik
29 Juli 2024 | 23:44 WIB
TOTAL 647 kecelakaan yang melibatkan sepeda listrik sepanjang Januari-Juni 2024. Kecelakaan juga melibatkan anak-anak (Kompas.id, 21 Juli 2024). Pengaturan soal sepeda listrik tertuang dalam Peraturan…

Pemprov Tambah Armada BRT Trans Jateng Semarang-Kendal dan Solo-Sukoharjo-Wonogiri
02 Juli 2024 | 15:43 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menambah armada Bus Rapid Transit (BRT) Trans Jateng untuk rute Semarang-Kendal, dan rute Solo-Sukoharjo-Wonogiri. Penambahan bus di dua rute tersebut,…

Antusiasme Masyarakat Tinggi, Pemprov Jateng Tambah Armada BRT Trans Jateng
02 Juli 2024 | 04:37 WIB
KUASAKATACOM, Semarang- Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menambah armada Bus Rapid Transit (BRT) Trans Jateng untuk rute Semarang-Kendal, dan rute Solo-Sukoharjo-Wonogiri. Penambahan bus di dua rute tersebut,…

Jaga Kualitas Layanan dan Lingkungan, Dishub Kota Semarang Inspeksi Emisi Armada BRT
12 Juni 2024 | 11:21 WIB
KUASAKATACOM, Semarang -- Dalam upaya meningkatkan kualitas layanan dan menjaga kebersihan lingkungan, 28 armada BRT Trans Semarang akan segera menjalani perbaikan menyeluruh setelah teridentifikasi melebihi…

Gelar SNC, Arus Lalu Lintas di Jalan Pemuda dan Pandanaran Kota Semarang Dialihkan
03 Mei 2024 | 21:39 WIB
KUASAKATACOM, Semarang – Dinas Perhubungan Kota Semarang akan mengalihkan arus lalu lintas berkaitan dengan digelarnya acara Semarang Night Carnival (SNC) pada Sabtu (4/5). Adapun pengalihan…

Parkir di Wilayah Terlarang, Empat Mobil Digembok Dishub Kota Semarang
17 April 2024 | 16:26 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Semarang menggembok roda pada empat mobil yang parkir di daerah terlarang, di Jalan Inspeksi (belakang Balaikota Semarang), pada Rabu (17/4) siang. …

Arus Balik di Terminal Madureso Temanggung, Padat Sejak Sabtu Lalu
15 April 2024 | 13:41 WIB
KUASAKATACOM, Temanggung - Jumlah pemudik saat arus balik lebaran di Terminal Madureso Temanggung meningkat sejak Sabtu lalu (13/4). Berdasarkan pengamatan kuasakata.com pada Senin (15/4) para pemudik…

Warganet Keluhkan Durasi "Bangjo" Tugumuda Lama, Dishub Kota Semarang: Sudah Diatur ATCS
09 April 2024 | 17:24 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Semarang bereaksi pasca viral video netizen mengeluhkan lamanya durasi lampu traffic light alias Bangjo di Bundaran Tugumuda. Dishub memastikan…

Perjalanan Bus Mudik Gratis Pemkot Semarang Lancar, Ratusan Pemudik Tiba di Terminal Mangkang
07 April 2024 | 18:55 WIB
KUASAKATACOM, Semarang -- 200 pemudik dari Jakarta telah tiba di Terminal Type A Mangkang Kota Semarang, Jawa Tengah (Jateng), Sabtu (6/4/2024) malam. Mereka mudik gratis naik bus yang difasilitasi Pemerintah…

Lebaran, Walikota Semarang Perintahkan Dishub Atur Parkir di Pusat Oleh-oleh
05 April 2024 | 11:53 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Walikota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu memerintahkan Dinas Perhubungan (Dishub) mengatur kantong parkir pemudik maupun wisatawa yang mampir membeli oleh oleh di Jalan Pandanaran…

Pemkab Kudus Fasilitasi Tiga Armada Bus untuk Warganya Mudik Gratis dari Jakarta
31 Maret 2024 | 15:16 WIB
KUASAKATACOM, Kudus - Pemerintah Kabupaten Kudus, Jawa Tengah, tahun ini mengalokasikan anggaran sebesar Rp60 juta untuk mendukung mudik gratis bagi warganya yang pulang ke kampung halaman mereka…

Dishub Kota Semarang Intens Koordinasi dengan Polisi Guna Tangani Maraknya Balap Liar
08 Maret 2024 | 11:59 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Semarang intens berkoordinasi dengan Satlantas Polrestabes Semarang untuk menangani fenomena dan maraknya balap liar. Plt Kepala Dishub Kota…

Pemprov Jawa Tengah Dorong Pengembangan Transportasi Massal
25 Januari 2024 | 05:55 WIB
KUASAKATACOM, Surakarta– Pemerintah Provinsi Jawa Tengah mendorong pengembangan transportasi massal di wilayahnya, supaya meningkatkan perekonomian warga. Hal itu disampaikan Sekretaris Daerah…

Uji KIR di Demak Gratis, Kadishub: Jangan Lagi Alasan Tak Ada Biaya ya
10 Januari 2024 | 18:24 WIB
KUASAKATACOM, Demak - Layanan uji kendaraan bermotor (KIR) di Kabupaten Demak akan digratiskan mulai 2 Januari 2024. Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Demak Arief Sudaryanto menyatakan meski biayanya…

Pembiyaan Trans Metro Pekanbaru Didukung Perda
01 Januari 2024 | 23:59 WIB
TIDAK banyak kota, memiliki Peraturan Daerah untuk melindungi keberadaan angkutan umum. Kota Pekanbaru yang sudah memiliki Perda Angkutan Umum untuk menjamin keberlangsungan pelayanan operasi angkutan…

Sepi Penumpang Sejak Covid-19, Dua Terminal di Blora akan Ditutup
25 Desember 2023 | 23:50 WIB
KUASAKATACOM, Blora - Dua terminal tipe C di Kabupaten Blora akan dinonaktifkan. Dua terminal tersebut yaitu terminal di Todanan dan Randublatung. Menurut Kepala Bidang Perhubungan Dinas Perumahan,…

Dishub DKI akan Beri Sanksi Orang yang Tempel APK di Transportasi Umum
18 Desember 2023 | 21:14 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Pemprov DKI Jakarta mengimbau agar alat peraga kampanye (APK) tak dipasang di transportasi umum. Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakatrta Syafrin Liputo menyebut utamanya…

Hore! Bus Transkjateng Rute Kudus-Pati hingga Lasem Segera Beroperasi
09 Desember 2023 | 15:50 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Bus Transjateng direncanakan akan memperluas rutenya ke wilayah Timur yaitu Kudus, Pati hingga Lasem. Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Jawa Tengah sebelumnya telah menunjukan…

Atasi Kemacetan Genuk-Sayung, Dishub Kota Semarang Bersama Polres Demak Rekayasa Lalu Lintas
09 Desember 2023 | 10:34 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Pemerintah Kota Semarang melalui Dinas Perhubungan melakukan mitigasi sebagai bentuk penanganan kemacetan di wilayah Genuk-Sayung. Kemacetan terjadi sebagai dampak dari betonisasi…

Cegah Balap Liar, Dishub Kota Semarang Pasang Polisi Tidur di Jalan Jenderal Soedirman
27 November 2023 | 18:55 WIB
KUASAKATACOM, Semarang– Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Semarang, Jawa Tengah memasang pita kejut atau polisi tidur di Jalan Jenderal Soedirman Semarang. Pemasangan dilakukan agar balap liar tak…

Lalin Sekitar JIS Bakal Direkayasa Pemprov DKI Selama Piala Dunia U-17
11 November 2023 | 12:21 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta- Adanya even Piala Dunia U-17 2023 yang digelar di Jakarta International Stadium (JIS), membuat Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melakukan rekayasa lalu lintas pada 11-24 November…

Terminal Lasem akan Diambil Alih Pemprov Jateng, Dirancang Jadi Pusat Ekonomi
03 November 2023 | 16:21 WIB
KUASAKATACOM, Rembang - Pengelolaan Terminal Lasem akan diambil alih oleh Pemprov Jateng. Nantinya terminal ini tidak hanya beroperasional sebagai naik-turun penumpang, namun juga sebagai pusat ekonomi…

Empat Kendaraan Dinas Pemkot Semarang Tak Lolos Uji Emisi
06 Oktober 2023 | 07:57 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Empat kendaraan dinas Pemerintah Kota (Pemkot) Semarang, Jawa Tengah tak lolos uji emisi gas buang. Hal ini didapati setelah Dinas Perhubungan Kota Semarang melakukan uji emisi…

Sopir Truk Tak Terima Ditertibkan Malah Tabrak Petugas Dishub Kudus
03 Oktober 2023 | 15:46 WIB
KUASAKATACOM, Kudus - Seorang petugas Dinas Perhubungan (Dinas Perhubungan) Kabupaten Kudus ditabrak sopir truk ketika melintas di Jalan Amad Yani. "Kami sudah melaporkan peristiwa tersebut…

Rencana Bus Trans Jateng Jurusan Semarang-Demak harus Disambut Baik, Dishub: Ini Langkah Bagus
30 September 2023 | 14:44 WIB
KUASAKATACOM, Demak - Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Demak menyambut baik rencana Pemprov Jateng membuka rute baru bus Trans Jateng yaitu Semarang-Demak. Hal itu diungkapkan oleh Kadishub Demak…

Konser Perpisahan Ganjar-Yasin, Dishub Kota Semarang Siagakan 70 Personil Pengamanan
05 September 2023 | 09:31 WIB
KUASAKATACOM, Semarang- Pemprov Jateng menggelar konser musik dalam rangka perpisahan Gubernur Jateng Ganjar Pranowo dan Wakilnya Taj Yasin Maimoen di Jalan Pahlawan, Kota Semarang, pada Selasa (5/9).…

Empat Hari Lagi, Jalan Veteran Semarang Satu Arah
14 Agustus 2023 | 13:40 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Jalan Veteran, Kota Semarang, Jawa Tengah bakal diterapkan satu arah mulai 18 Agustus 2023. Saat ini telah terpasang dua spanduk pemberitahuan penerapan satu arah. "Seperti…

Volume Kendaraan dari Arah Kendal Melimpah, Bikin Durasi Lampu Lalin di Kalibanteng Semarang Lama
14 Agustus 2023 | 11:51 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Semarang, Jawa Tengah menyebut durasi lampu lalu lintas warna merah di Simpang Kalibanteng lama karena derasnya volume kendaraan dari arah Jakarta…

Dishub Kota Semarang Tegaskan Jalan Madukoro Bukan untuk Kendaraan Besar
25 Juli 2023 | 12:09 WIB
KUASAKATACOM, Semarang – Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Semarang, Jawa Tengah menegaskan Jalan Madukoro, Semarang Barat bukan untuk wilayah lintasan kendaraan besar. Hal ini disampaikan Disub menyikapi…

Pengumuman Lur! Jalan Veteran Semarang Bakal Diujicoba Satu Arah
15 Juli 2023 | 09:46 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Jalan Veteran, di Kota Semarang, Jawa Tengah dalam waktu dekat ini akan diujicoba penerapan satu arah. Keputusan ini diambil Dinas Perhubungan Kota Semarang karena tingkat kinerja…

Dikucur Dana Rp30 Miliar dari Pusat, Terminal Jepara akan Naik Jadi Tipe A
11 Juli 2023 | 21:47 WIB
KUASAKATACOM, Jepara - Terminal Jepara akan beralih status menjadi tipe A. Sebelumnya Terminal Jepara merupakan tipe C. Pembangunan terminal Jepara mendapat kucuran dari pemerintah pusat sebesar…

Pemkab Cilacap Adakan Diklat Pemberdayaan Masyarakat
03 Juli 2023 | 17:16 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Pemerintah Kabupaten Cilacap melalui Dinas Perhubungan yang bekerjasama dengan Balai Pendidikan dan Pelatihan Transportasi Darat Mempawah menyelenggarakan Diklat Pemberdayaan Masyarakat,…

Pelaku Tangkap Empat Orang Penjual Tiket Palsu Indonesia vs Argentina, Satu Orang adalah Honorer Dishub Tangerang
21 Juni 2023 | 12:50 WIB
KUASAKATACOM, Tangerang - Polisi menangkap empat orang pelaku penjual tiket palsu pertandingan Timnas Indonesia vs Argentina beberapa waktu lalu. Ternyata satu diantara empat pelaku merupakan pegawai…

Terminal Tembiring untuk Grebeg Besar, Dishub Demak Imbau Bus Wisata Transit ke Terminal Bintoro
14 Juni 2023 | 16:02 WIB
KUASAKATACOM, Demak - Pemkab Demak berencana menyiapkan Terminal Bintoro sebagai tempat transit bagi bus wisata. Pasalnya Terminal Tembiring yang digunakan sebagai tempat parkir bus wisata kini tengah…

Fakta Kecelakaan Truk Dump di Ngaliyan Semarang: Ternyata KIR Sudah Mati Tiga Tahun
09 Juni 2023 | 13:26 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Dinas Perhubungan Kota Semarang mengungkapkan fakta soal truk dump bernopol H 1891 DG yang mengalami kecelakaan di Jalan Prof Hamka, Purwoyoso, Ngaliyan, Semarang. Ternyata dokumen…

Banyak Warga Rasakan Manfaat Mudik Gratis, Dishub Grobogan Upayakan Penambahan Armada Bus Tahun Depan
19 April 2023 | 20:54 WIB
KUASAKATACOM, Grobogan - Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Grobogan berupaya akan meningkatkan pelayanan mudik gratis untuk menjemput warga di perantauan. Karena melihat begitu besar manfaatnya bagi…

Jelang Arus Mudik, Permohonan Uji KIR Dishub Batang Meningkat Signifikan
03 April 2023 | 13:22 WIB
KUASAKATACOM, Batang- Jelang arus mudik lebaran 2023, banyak kendaraan angkutan baik untuk barang maupun manusia memadati area parkir Dinas Perhubungan Kabupaten Batang, Jawa Tengah. Kendaraan-kendaraan…

Pemkab Batang Siapkan Tiga Unit Bus untuk Mudik Gratis bagi Warga di Perantauan
26 Maret 2023 | 15:32 WIB
KUASAKATACOM, Batang - Pemkab Batang menyiapkan tiga unit bus dalam program mudik gratis 2023 untuk menjemput warganya yang berada di perantauan. Plt Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Batang Dwi…

Tradisi Dandangan Kudus Digelar, Dishub Siapkan Rekayasa Lalulintas
11 Maret 2023 | 16:50 WIB
KUASAKATACOM, Kudus - Setelah absen tiga tahun akibat pandemi Covid-19, tradisi dandangan Kabupaten Kudus kini digelar mulai 11-22 Maret 2023. Tradisi dandangan sendiri merupakan tradisi menyambut Bulan…