#Gerindra

images

Gerindra Gelar KLB, Prabowo Subianto Kembali Terpilih sebagai Ketua Umum dan Diminta Jadi Capres 2029

13 Februari 2025 | 21:50 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta- Partai Gerindra menggelar Kongres Luar Biasa (KLB) di Padepokan Garuda Yaksa, Hambalang, Bogor, Jawa Barat, Kamis (13/2/2025). Agenda yang semula merupakan rapat pimpinan nasional…

images

Ahmad Muzani: Jawa Tengah Berpotensi Jadi Sarang Partai Gerindra

11 Februari 2025 | 21:25 WIB

KUASAKATACOM, Semarang- Sekjen DPP Partai Gerindra, Ahmad Muzani, menyampaikan pesan penting kepada para kepala daerah dari Gerindra se-Jawa Tengah dalam acara silaturahmi di kantor DPD Gerindra…

images

Ulang Tahun ke-17, Partai Gerindra Kota Semarang Bagikan 1.500 Porsi Makan Bergizi Gratis

07 Februari 2025 | 14:21 WIB

KUASAKATACOM, Semarang – Partai Gerindra Kota Semarang memperingati ulang tahun ke-17 secara sederhana dan penuh makna. Para pengurus dan anggota membagikan 1.500 porsi makan bergizi gratis, pada…

images

Pertemuan Prabowo-Megawati Sebelum Pelantikan Dikabarkan Batal

19 Oktober 2024 | 15:32 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Presiden terpilih Prabowo Subianto dan Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri batal bertemu jelang pelantikan. Hal ini disampaikan Sekretaris Jenderal (Sekjen) Gerindra Ahmad Muzani. …

images

Hubungan Prabowo-Gibran Tak Lagi Harmonis Usai Trending Fufufafa, Benarkah? 

13 September 2024 | 09:55 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Hubungan Prabowo Subianto dengan Gibran Rakabuming Raka dikabarkan retak usai trending Fufufafa. Di media sosial bahkan muncul spekulasi bahwa Prabowo sakit hati terhadap Gibran. …

images

Rizqi Iskandar Jadi Anggota DPRD Jateng Termuda, Hartanya Rp815 Juta di Umur 22 Tahun 

07 September 2024 | 13:46 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Rizki Iskandar menjadi Anggota DPRD Jawa Tengah termuda di usia yang baru 22 tahun. Legislator partai Gerindra yang dilantik Selasa lalu (3/9) tersebut saat ini masih mahasiswa…

images

Anggota DPRD Jateng Termuda Masih Kuliah Semester Lima, Teman Sekelas: Ngerjain Tugas Berantakan, Bikin Gedeg  

07 September 2024 | 11:13 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Rizqi Iskandar menjadi Anggota DPRD Jawa Tengah termuda di usia yang baru 21 tahun. Legislator partai Gerindra yang dilantik Selasa lalu (3/9) tersebut saat ini masih mahasiswa…

images

Anggota DPRD Jateng Rizqi Iskandar Suka Bolos Kuliah, Kerjakan Tugas dengan AI 

07 September 2024 | 10:49 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Pasangan ayah dan anak dilantik sebagai anggota DPRD Provinsi Jawa Tengah 2024-2029, Selasa lalu (3/9). Mereka adalah Iskandar Zulkarnain (59) dan anaknya Muh Rizqi Iskandar (22).…

images

Habiburokhman Gerindra Dilempari Botol Saat Temui Demonstran

22 Agustus 2024 | 13:34 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta – Pada Kamis (22/8), anggota DPR dari Fraksi Gerindra, Habiburokhman, bersama Wakil Ketua Baleg DPR, Achmad Baidowi alias Awiek, secara tiba-tiba muncul di tengah massa aksi…

images

Sejumlah Artis Dipertimbangkan Masuk Kabinet Prabowo-Gibran, Ada Raffi Ahmad Sampai Ahmad Dhani 

13 Mei 2024 | 11:04 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Sejumlah tokoh akan mengisi jabatan menteri pada kabinet Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. Kabar terakhir berhembus bahwa sejumlah artis juga akan dipertimbangkan untuk…

images

Cak Imin Harap Dirangkul Prabowo di Pemerintahan

24 April 2024 | 20:40 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar, yang akrab disapa Cak Imin, menyatakan harapannya untuk menjalin kerja sama dengan Presiden terpilih periode 2024-2029,…

images

Isnanto: Dari Birokrat Menuju Kursi Wakil Rakyat

03 Februari 2024 | 10:57 WIB

KUASAKATACOM, Wonosobo- H Isnanto, SPd MM adalah mantan birokrat di lingkungan Pemkab Wonosobo. Jabatan terakhir yang dia sandang adalah Kabag Kesra Setda setempat. Sebelumnya, pria yang kini tinggal…

images

Viral Prabowo Sebut 'Ndasmu Etik' saat Rakornas, Jubir Sebut Hanya Bercanda

16 Desember 2023 | 19:32 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Calon presiden (capres) nomor urut 2 Prabowo Subianto kembali menjadi sorotan warganet usai kedapatan menyebut 'ndasmu etik' dalam acara internal Partai Gerindra di hadapan…

images

Pemilu 2024, Gerindra Kota Semarang Siap Menangkan Prabowo-Gibran

27 Oktober 2023 | 14:21 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Pasca pasangan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka mendaftar sebagai capres cawapres ke KPU, Rabu (25/10/2023), DPC Gerindra Kota Semarang langsung gerak cepat mempersiapkan…

images

Gerindra Jawa Tengah Yakin Gibran Mampu Gedor Kemenangan Prabowo di 2024

26 Oktober 2023 | 13:40 WIB

KUASAKATACOM, Semarang – Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Gerindra Jawa Tengah, Sudaryono mengaku optimistis keberadaan Gibran Rakabuming Raka bisa menambah daya gedor kemenangan serta perolehan…

images

Partai Gerindra Sorot Mahfud MD Saat Sebut Singkatan Prabowo-Erick Thohir 'PRET': Senyumin Aja

20 Oktober 2023 | 18:55 WIB

KUASAKATACOM, Semarang – Partai Gerindra menyoroti momen saat calon wakil presiden pendamping Ganjar Pranowo yang Menko Polhukam, Mahfud MD, saat menyinggung singkatan Prabowo dan Erick Thohir dengan…

images

Buntut Pukul Kader PDIP, Ketua Gerindra Kota Semarang Joko Santoso Dicopot Jabatannya

11 September 2023 | 13:46 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Gerindra resmi mencopot Joko Santoso dari jabatan Ketua Gerindra Kota Semarang. Hal ini buntut dari Joko berulah memukul kader PDI Perjuangan (PDIP)…

images

Prabowo Curhat Sulitnya Cari Cawapres 

29 Agustus 2023 | 12:58 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto berkeluh kesah mengenai sulitnya mencari pendamping untuk Pemilu 2024. Hingga kini Prabowo belum mengumumkan siapa nama yang akan menjadi…

images

Fraksi Gerindra Pertanyakan Turunnya Pendapatan Disnakertans dalam Perubahan APBG Grobogan 2023

25 Agustus 2023 | 20:03 WIB

KUASAKATACOM, Grobogan- Fraksi Gerindra menanyakan dan meminta penjelasan turunnya pendapatan Dinas ketenagakerjaan Transmigrasi (Disnakertrans), dalam perubahan APBD Kabupaten Grobogan tahun anggaran…

images

Prabowo Diprediksi Jadi Capres Koalisi Besar dengan Dukungan Empat Partai, Apa Saja? 

13 Agustus 2023 | 11:39 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Partai Golkar dan PAN secara resmi mendeklarasikan dukungan Capres 2024 kepada Prabowo Subianto. Sebelumnya ada PKB menyatakan dukungan dan membangun kerjasama.  Ketua Umum…

images

Koalisi Gerindra Makin Kuat! PAN dan Golkar Deklarasi Dukung Prabowo 

13 Agustus 2023 | 11:04 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Partai Golkar dan PAN menyatakan dukungan terhadap Prabowo Subianto sebagai Capres di Pilpres 2024 mendatang. Hal ini menguatkan Koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KKIR). …

images

Golkar Resmi Usung Prabowo Subianto Jadi Capres 2024

13 Agustus 2023 | 10:55 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Partai Golongan Karya (Golkar) resmi mendeklarasikan Prabowo Subianto sebagai Calon Presiden (Capres) 2024. Hal tersebut disampaikan langsung oleh Ketua Umum (Ketum) Golkar Airlangga…

images

Golkar dan PAN Deklarasi Dukung Prabowo di Pilpres 2024, Sudah Dapat Izin Jokowi 

13 Agustus 2023 | 10:47 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Partai Golongan Karya (Golkar) memberikan dukungan pada Prabowo Subianto di Pilpres 2024. Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra, Hashim Djojohadikusumo menyebut Prabowo sempat…

images

LSJ Sebut Prabowo Menteri dengan Kinerja Terbaik, Capres Paling Kompeten 

23 Juli 2023 | 11:46 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Lembaga Survei Jakarta (LSJ) menilai kinerja Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto selama menjabat sebagai Menteri Pertahanan (Menhan) cukup memiliki nilai rapor yang baik.…

images

Presiden Jokowi Tak Ambil Pusing Soal Baliho Bergambar Dirinya dan Prabowo Subianto: Dengan PDIP juga ada

11 Juli 2023 | 14:25 WIB

KUASAKATACOM, Sumedang – Presiden Jokowi akhirnya buka suara soal gambar dirinya yang terpasang pada baliho bersama Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto. Orang nomor 1 di Indonesia itu mengaku tak…

images

Kabar Duka, Politikus Gerindra Desmond J Mahesa Tutup Usia

24 Juni 2023 | 09:46 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Politikus Partai Gerindra Desmond J Mahesa dikabarkan meninggal dunia. Kabar meninggalnya salah satu Anggota DPR RI itu dibenarkan oleh Ketua Harian Partai Gerindra Sufmi…

images

Jokowi Panggil Prabowo, Sekjen Gerindra: Semoga Ini Pertanda Baik untuk Pilpres 

10 Juni 2023 | 13:42 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto melakukan pertemuan dengan Presiden Joko Widodo Jumat (9/6). Beberapa hal penting diduga menjadi topik dalam pertemuan itu. Salah satunya…

images

Bertemu dengan PAN, Gerindra: Erick Thohir Jadi Salah Satu Kandidat Cawapres Prabowo

06 Juni 2023 | 11:06 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta- Nama Erick Thohir adalah salah satu kandidat calon wakil presiden (Cawapres) Prabowo Subianto. Hal itu disampaikan Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani usai kunjungan Gerindra ke…

images

Yandri: PAN Solid Usung Erick Thohir Sebagai Cawapres di Pilpres 2024

03 Juni 2023 | 12:06 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta- Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Amanat Nasional (PAN) menegaskan sikapnya yang solid mengusung Erick Thohir sebagai calon wakil presiden (cawapres) untuk Pilpres 2024. …

images

Ramai! Hashim Adik Prabowo Sindir Capres Antibola dan Doyan Bokep, Siapa? 

25 Mei 2023 | 12:03 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Adik Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto, Hashim Djojohadikusumo baru-baru ini bikin ramai publik dengan pernyataannya mengenai capres yang antibola dan doyan menonton…

images

Korps GMD; Membangun Kembali Indonesia Raya dengan Politik Santun dan Terhormat

18 Mei 2023 | 06:33 WIB

HAMBALANG semakin dingin sore itu. Gerimis mengantarkan senja yang terus menyusup ke lembah-lembah. Entah dari mana, suara terompet mendayu-dayu sayup terdengar dari barak kami. Anak-anak muda itu berdiri…

images

Daftarkan Bacaleg ke KPU, Ketua DPD Gerindra Jateng Ungkap Sosok Prabowo Subianto 

13 Mei 2023 | 19:14 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Partai Gerindra mendaftarkan 120 nama bakal caleg untuk DPRD provinsi Jawa Tengah dari 13 dapil ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Tengah, Sabtu (13/5/2023).  Ketua DPD…

images

Sandiaga: Proses Politik Adalah Mencari Gagasan Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat

29 April 2023 | 14:49 WIB

KUASAKATACOM, Solo- Sandiaga Salahudin Uno mengaku proses politik tidak hanya melulu mencari pasangan, namun juga diperlukan mencari gagasan agar bisa meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Ia menyampaikan…

images

Sulit bagi Prabowo Dampingi Ganjar, Pengamat: Elektoral Gerindra Bisa Menurun 

24 April 2023 | 20:01 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Pasca Ganjar Pranowo dideklarasikan maju sebagai Calon Presiden dari PDI Perjuangan, nama Prabowo Subianto santer disebut sebagai pendampingnya. Namun pengamat politik dari Analis…

images

Sandiaga Uno Tinggalkan Gerindra, Diusung PPP Jadi Capres? 

23 April 2023 | 18:46 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Sandiaga Uno secara resmi telah mengundurkan diri dari Partai Gerindra. Hal ini disampaikannya saat bertemu dengan Ketua Harian DPP Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad di Kawasan…

images

Disebut Jadi Cawapres Dampingi Ganjar Pranowo, Prabowo: Saya Capres, Partai Saya Kuat 

22 April 2023 | 19:27 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Ketua Umum Partai Gerindra Praowo Subianto disebut-sebut menjadi Cawapres mendampingi Ganjar Pranowo dalam Pilpres 2024 mendatang. Ditanya mengenai hal ini Prabowo pun merespon…

images

Megawati dan Prabowo Jadwalkan Pertemuan Setelah Lebaran, Bahas Koalisi Besar 

17 April 2023 | 14:40 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto akan melakukan pertemuan dengan Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri usai Lebaran. Kabarnya pertemuan tersebut akan membahas…

images

Sandi Harap Kader Gerindra Kembali Menangkan Prabowo di Sultra

25 Februari 2023 | 19:55 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta- Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Sandiaga Salahudin Uno berharap kemenangan Prabowo Subianto dalam Pemilu 2019 lalu terulang kembali di Sulawesi Tenggara, pada Pemilu 2024.…

images

Dasco Ajak Kader Gerindra untuk Menangkan Prabowo Jadi Presiden

25 Februari 2023 | 13:26 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta- Para kader Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), diajak oleh Ketua Harian partai tersebut Sufmi Dasco Ahmad untuk terus melakukan konsolidasi internal dan bersama masyarakat…

images

Ramai Pemimpin Rambut Putih, Prabowo Subianto Tunjukan Ubannya 

28 November 2022 | 15:11 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menteri Pertahanan yang juga Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto menanggapi keramaian perihal "pemimpin rambut putih" yang baru-baru ini disampaikan Presiden…

images

Gerindra Buka Suara Seperti Apa Sosok yang Dampingi Prabowo Subianto di Pilpres 2024 

23 November 2022 | 11:50 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Juru Bicara Pemenangan Pemilu Partai Gerindra Budi Djiwandono bicara mengenai seperti apa figur yang layak mendampingi Prabowo Subianto pada Pilres 2024.  Dikatakan Budi,…

images

Pengamat Sebut Duet Prabowo-Puan Bikin Posisi Cak Imin Terancam

04 September 2022 | 21:24 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Pertemuan yang berlangsung antara Ketua Umum DPP PDIP Puan Maharani dan Ketua Umum Gerindra Prabowo Subianto pada Minggu (4/9) disinyalir akan mengancam angan-angan Muhaimin Iskandar…

images

Bertemu Puan Maharani, Prabowo Subianto Harapkan Ada Koalisi Besar di Pilpres 2024 

04 September 2022 | 20:58 WIB

KUASAKATACOM, Bogor - Ketua Umum DPP Partai Gerindra Prabowo Subianto mengharap ada koalisi besar pada gelaran Pilpres 2024. Sejauh ini Gerindra telah sepakat berkoalisi dengan Partai Kebangkitan Bangsa…

images

Puan Maharani Temui Prabowo Subianto, Bahas Peluang Maju Pilpres 2024? 

04 September 2022 | 20:26 WIB

KUASAKATACOM, Bogor - Ketua DPP PDIP Puan Maharani dan Ketua Umum Geridra Prabowo Subianto melakukan pertemuan, Minggu (4/9). Puan mendatangi kediaman Prabowo di Hambalang, Bogor, Jawa Barat.  Pertemuan…

images

Hasil Survei Poltracking: PDI Perjuangan Tertinggi Diikuti Gerindra

31 Agustus 2022 | 18:50 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta- Elektabilitas PDI Perjuangan (PDIP) paling tinggi dalam hasil survei yang dibaru saja dirilis Lembaga survei Poltracking Indonesia. Dalam rilis elektabilitas partai politik (papol)…

images

Gerindra Pecat Anggotanya yang Lakukan Kekerasan pada Wanita di SPBU Palembang 

27 Agustus 2022 | 13:50 WIB

KUASAKATACOM, Palembang - Partai Gerindra secara resmi memecat M Syukri Zen sebagai kader. Hal ini sebagai buntut dari tindak kekerasan yang dilakukan anggota dewan Kota Palembang tersebut terhadap seorang…

images

Anggota DPRD Fraksi Partai Gerindra yang Aniaya Wanita di SPBU Terancam Dipecat

25 Agustus 2022 | 16:56 WIB

KUASAKATACOM, Palembang – Seorang anggota DPRD Kota Palembang menjadi perbincangan publik usai viralnya sebuah video yang memprlihatkan aksinya memukul seorang wanita di SPBU. Anggota DPRD yang…

images

Usai Viral karena Aniaya Seorang Wanita di SPBU, Anggota DPRD Palembang Minta Maaf

25 Agustus 2022 | 14:11 WIB

KUASAKATACOM, palembang – Aksi seorang Anggota DPRD Kota Palembang dari Fraksi Partai Gerindra yang menganiaya wanita di SPBU viral di media sosial. Politikus yang diketahui bernama M. Syukri Zen…

images

Gerindra Minta Presiden Tak Jadi Naikan BBM 

22 Agustus 2022 | 12:09 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menyikapi wacana pemerintah menaikan harga BBM subsidi Pertalite dan solar, Ketua Fraksi Partai Gerindra DPR RI Ahmad Muzani berharap hal itu tak terjadi.  Ia menyatakan pemerintah…

images

PKB dan Gerindra Jateng Gelar Pertemuan, Bahas Situasi Politik Terkini

24 Juni 2022 | 04:36 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Pengurus DPW Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan Partai Gerindra Jawa Tengah meenggelar pertemuan di Kota Semarang, Kamis (23/6). Pertemuan yang digelar di sebuah Resto tersebut…