#Harvey Moeis

Terdakwa Kasus Korupsi Timah Harvey Moeis Divonis 6,5 Tahun Penjara
24 Desember 2024 | 08:16 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta – Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi Jakarta memvonis Harvey Moeis 6 tahun dan 6 bulan penjara terkait kasus korupsi pengelolaan tata niaga…

Terdakwa Kasus Korupsi Timah Harvey Moeis akan Dijatuhi Hukuman Hari Ini
23 Desember 2024 | 09:14 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta – Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta akan membacakan vonis pidana terhadap Harvey Moeis terkait kasus dugaan korupsi timah, Senin. Berdasarkan…

JPU Tuntut Harvey Moeis 12 Tahun Penjara dan Denda Rp1 Miliar
10 Desember 2024 | 11:56 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Agung (Kejagung) menuntut Harvey Moeis hukuman 12 tahun penjara terkait kasus dugaan korupsi pengelolaan tata niaga komoditas timah…

Harvey Moeis Jalani Sidang Tuntutan Kasus Dugaan Korupsi Hari Ini
09 Desember 2024 | 13:10 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Suami artis Sandra Dewi, Harvey Moeis menjalani sidang tuntutan kasus dugaan korupsi dalam pengelolaan tata niaga komoditas timah di wilayah izin usaha pertambangan…

Kejagung Tanggapi Permintaan Sandra Dewi soal Harta Tak Terkait Suaminya Dikembalikan
31 Oktober 2024 | 11:02 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Artis Sandra Dewi meminta agar harta yang tidak terkait dengan kasus dugaan korupsi pengelolaan timah yang melibatkan suaminya, Harvey Moeis untuk dikembalikan. Kapuspenkum…

Terdakwa Kasus Korupsi Timah Harvey Moeis Akui Terima Uang 100 Juta Perbulan
29 Oktober 2024 | 14:17 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Terdakwa kasus korupsi timah Harvey Moeis mengakui dirinya menerima insentif sekitar Rp50 juta hingga Rp100 juta per bulan dari Direktur Utama PT Refined Bangka Tin (RBT) Suparta…

Sandra Dewi Mengaku Pernah Terima Uang Rp3,15 Miliar dari Terdakwa Korupsi Helena Lim
23 Oktober 2024 | 15:22 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Artis Sandra Dewi mengaku pernah menerima uang Rp.3,15 miliar dari terdakwa korupsi Helena LiM. Hal tersebut ia ungkap saat hadir menjadi saksi di persidangan kasus timah…

Dihadirkan dalam Sidang Korupsi, Sandra Dewi Mengaku Tak Mengetahui soal Pembelian Mobil Mewah Harvey Moes
21 Oktober 2024 | 16:12 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Istri terdakwa Harvey Moeis, Sandra Dewi mengaku tidak pernah ikut campur dalam pembelian berbagai mobil mewah milik suaminya. Mobil tersebut kini telah disita penyidik Kejaksaan…

Respon Kejagung soal Sandra Dewi Tolak Penyitaan Cincin Kawin-Pertunangan
13 Oktober 2024 | 14:41 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Kejaksaan Agung atau Kejagung memberikan respon soal artis Sandra Dewi yang menolak penyitaan cincin kawin dan cincin tunangan. Penolakan itu disampaikan Sandra Dewi dalam…

Sandra Dewi akan Jadi Saksi Kasus Korupsi Harvey Moeis Kamis Besok
09 Oktober 2024 | 09:33 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Artis Sandra Dewi akan menjadi saksi dalam persidangan kasus dugaan korupsi tata niaga komoditas timah di wilayah izin usaha pertambangan (IUP) PT Timah Tbk untuk periode…

Update Sidang Harvey Moeis: Singgung Bekingan Tambang Ilegal
06 September 2024 | 13:38 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Mantan Kepala Divisi Perencanaan Pengendalian PT Timah Tbk untuk periode Mei 2017-2020, Ichwan Azwardi, mengungkapkan adanya kesulitan dalam menertibkan tambang ilegal di wilayah…

Harvey Moeis Jalani Sidang Perdana Korupsi Timah Hari Ini
14 Agustus 2024 | 10:46 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Tersangka kasus korupsi timah, Harvey Moeis akan menjalani sidang perdana pada hari ini, Rabu (14/8/2024). Suami Sandra Dewi ini terseret kasus dugaan korupsi pengelolaan…

Tersangka Kasus Korupsi Timah Harvey Moeis akan Mulai Disidang 14 Agustus Mendatang
08 Agustus 2024 | 14:11 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Tersangka kasus korupsi timah Harvey Moeis dijadwalkan akan menjalani sidang perdananya pada 14 Agustus 2024 mendatang. Sebagaimana diketahui, Harvey Moeis merupakan…

Siapa Saja dan Berapa Banyak Duit yang Diterima dalam Bancakan Korupsi Timah? Harvey Moeis Dapat Rp420 M
02 Agustus 2024 | 15:10 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Dalam kasus dugaan korupsi penyalahgunaan izin usaha pertambangan (IUP) PT Timah, jaksa mengungkap aliran uang sampai Harvey Moeis sebesar Rp420 miliar. Dalam kasus ini, negara…

Bancakan Duit Korupsi Timah, Harvey Moeis dan Helena Lim Terima Rp420 M
02 Agustus 2024 | 14:40 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Dalam kasus dugaan korupsi penyalahgunaan izin usaha pertambangan (IUP) PT Timah, jaksa mengungkap aliran uang sampai Harvey Moeis sebesar Rp420 miliar. Dalam kasus ini, negara…

Kejagung Kembali Limpahkan Berkas Helena Lim dan Harvey Moeis ke Kejari Jaksel Hari Ini
22 Juli 2024 | 14:13 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Kejaksaan Agung (Kejagung) melimpahkan tahap II berkas tersangka dan barang bukti kasus korupsi tata niaga komoditas timah di wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah…

Kejagung Belum Limpahkan Berkas Harvey Moeis, Ini Alasannya
14 Juli 2024 | 06:00 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Kejaksaan Agung (Kejagung) belum melimpahkan berkas Harvey Moeis, tersangka kasus dugaan korupsi tata niaga komoditas timah wilayah izin usaha pertambangan (IUP) PT Timah…

Bukan Rp271 T! Kerugian Negara dalam Kasus Korupsi Tigah Ternyata Tembus Rp300 Triliun
29 Mei 2024 | 12:16 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Jaksa Agung ST Burhanuddin mengungkapkan bahwa kerugian negara dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi terkait tata niaga timah di wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah…

Sandra Dewi Penuhi Panggilan Kejagung sebagai Saksi Kasus Korupsi Tata Niaga Timah
15 Mei 2024 | 12:52 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Artis Sandra Dewi memenuhi panggilan Kejaksaan Agung (Kejagung) untuk diperiksa sebagai saksi dalam kasus dugaan korupsi tata niaga komoditas timah wilayah Izin Usaha Pertambangan…

Kejagung Kembali Sita Dua Mobil Milik Tersangka Kasus Korupsi Timah Harvey Moeis
26 April 2024 | 15:36 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Kejaksaan Agung (Kejagung) masih mendalami kasus tindak pidana korupsi dalam pengelolaan tata niaga komoditas timah di wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) di PT Timah Tbk tahun…

Setelah Digeledah Kejagung, Bagaimana Nasib Apartemen Mewah Harvey Moeis?
23 April 2024 | 11:31 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Pemeriksaan kasus korupsi timah yang dilakukan Harvey Moeis, suami Sandra Dewi, hingga terus berlanjut. Harvey dengan 16 orang lainnya telah ditetapkan sebagai tersangka. …

Penahanan Tersangka Kasus Dugaan Korupsi Harvey Moeis Diperpanjang 40 Hari
21 April 2024 | 10:25 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Masa penahanan tersangka kasus dugaan korupsi, Harvey Moeis, diperpanjang hingga 40 hari ke depan, terhitung mulai 16 April-25 Mei 2024.. Untuk diketahui, Harvey Moeis merupakan…

Harvey Moeis Timbun Uang Tunai Rp76 Miliar di Rumahnya
06 April 2024 | 11:26 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Suami artis Sandra Dewi, Harvey Moeis yang menjadi tersangka dugaan korupsi PT Timah menyimpan uang tunai Rp76 miliar di rumahnya. Hal ini diketahui ketika Kejaksaan Agung melakukan…

Kejagung Panggil Sandra Dewi sebagai Saksi Kasus Korupsi Timah Hari Ini
04 April 2024 | 12:06 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Kejaksaan Agung (Kejagung) memanggil Sandra Dewi, istri Harvey Moeis, tersangka perkara tindak pidana korupsi tata niaga timah wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT Timah…

Dimana Sandra Dewi Saat Kejagung Geledah Rumahnya?
03 April 2024 | 14:17 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Kejaksaan Agung (Kejagung) telah menggeledah rumah tersangka korupsi PT Timah, Harvey Moeis, Senin lalu (1/4). Dalam penggeledahan itu Sandra Dewi tidak berada di rumah. …

Harta Harvey Moeis Disita Kejagung: Mobil Rolls-Royce, Mini Cooper, dan Jam Tangan
02 April 2024 | 13:43 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Kejaksaan Agung (Kejagung) RI menyita sejumlah barang mewah milik suami Sandra Dewi, Harvey Moeis terkait kasus dugaan korupsi tata niaga timah wilayah Izin Usaha Pertambangan…

Geledah Kediaman Harvey Moeis, Kejagung Sita Dua Mobil Wewah
02 April 2024 | 13:42 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Penyidik Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung melakukan penggeledahan di rumah Harvey Moeis di kawasan Pakubuwono, Jakarta Selatan, pada Senin…

MAKI: Ada Sosok Mafia RBS di Belakang Harvey Moeis
01 April 2024 | 15:05 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Suami Sandra Dewi, Harvey Moeis diduga memiliki bekingan yaitu sosok yang sangat kuat selama menjalankan aksinya. Harvey saat ini menjadi tersangka kasus dugaan korupsi izin usaha…

Pakar Hukum: Sandra Dewi Bisa Terseret Kasus Harvey Moeis
01 April 2024 | 11:21 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta – Suami artis Sandra Dewi, Harvey Moeis menjadi tersangka kasus dugaan korupsi PT Timah Tbk yang merugikan negara hingga Rp271 triliun. Dalam kasus ini Harvey berperan…

Kocak! Influencer Ini Ajari Warganet Bedakan Sandra Dewi dan Dewi Sandra
31 Maret 2024 | 10:45 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Seorang influencer yaitu Irfan Ghafur memberikan cara untuk membedakan Dewi Sandra dengan Sandra Dewi. Hal ini ramai lantaran kasus yang menjerat suami Sandra Dewi, Harvey…

Vibes Dewi Sandra Positif Banget Tanggapi Nyinyiran Warganet yang Salah Sasaran
31 Maret 2024 | 10:41 WIB
Dewi Sandra harus merasakan cobaan yang menguji kesabarannya di tengan Bulan Suci Ramadan 1445 Hijriah. Tidak angin dan hujan, tiba-tiba dirinya “diserang” warganet dengan komentar-komentar…

Sandra Dewi Tutup Kolom Komentar Instagram Imbas Kasus Harvey Moeis, Warganet Malah Geruduk Dewi Sandra
31 Maret 2024 | 09:57 WIB
Sandra Dewi menutup kolom komentar Instagram usai ramai kasus dugaan korupsi yang menjerat Harvey Moeis, suaminya. Namun, warganet tampaknya salah melancarkan serangan. Alih-alih berkomentar di akun…

Tersandung Korupsi Timah yang Rugikan Negara Rp271 Triliun, Harvey Moeis Hobi Belikan Sandra Dewi Berlian
30 Maret 2024 | 11:48 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Harvey Moeis diduga terlibat dalam kasus dugaan korupsi tata niaga timah wilayah Izin Usaha Pertambangan PT Timah Tbk 2015-2022. Dalam kasus tersebut, kerugian negara ditaksir…

Tersandung Kasus Korupsi Timah, Ini Peran Suami Sandra Dewi
29 Maret 2024 | 12:57 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Harvey Moeis (HM), suami artis Sandra Dewi terlibat dalam kasus dugaan korupsi tata niaga timah di Kawasan Izin Usaha Pertambangan PT Timah Tbk. Suami Sandra Dewi itu sudah ditetapkan…

Ditetapkan sebagai Tersangka Kasus Korupsi, Suami Artis Sandra Dewi, Harvey Moeis Langsung Ditahan
28 Maret 2024 | 10:53 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Kejaksaan Agung (Kejagung) menetapkan suami artis Sandra Dewi, Harvey Moeis sebagai tersangka kasus korupsi tata niaga komoditas timah wilayah Izin Usaha Pertambangan (IUP) PT…

Padahal Duitnya Gak Terhitung, Suami Sandra Dewi Keciduk Makan di Warung Sederhana! Warganet: Old Money Anti Flexing
29 Agustus 2023 | 09:54 WIB
Suami Sandra Dewi, Harvey Moeis terciduk seorang warganet sedang makan di sebuah warung makan sederhana. Hal ini terekam dalam sebuah video yang diunggah oleh Instagram @rumpi_gosip. "Ketika…

Pernah Alami Masa Sulit, Ini Perjuangan Cinta Sandra Dewi dan Harvey Moeis
16 Mei 2022 | 12:09 WIB
HUBUNGAN rumah tangga Sandra Dewi dan Harvey Moeis kini tengah menjadi perbincangan netizen karena dianggap relationship goal dan family goal. Sehari-harinya, Sandra mengaku diperlakukan layaknya Ratu…

Mengenal Sosok Harvey Moeis, Suami Sandra Dewi yang Kaya dan Murah hati
16 Mei 2022 | 11:15 WIB
BELUM lama ini, Sandra Dewi mengungkapkan perlakuan Harvey Moeis kepadanya melalui story Instagram miliknya, @sandradewi88. Sikap perhatian dan tidak banyak menuntut dari Harvey kepada Sandra pun sukses…

Bikin Iri Netizen, Ini Perlakuan Harvey Moeis ke Sandra Dewi
16 Mei 2022 | 09:50 WIB
BELAKANGAN, Sandra Dewi ramai diperbincangkan netizen usai menceritakan bagaimana dia diperlakukan oleh sang suami, Harvey Moeis. Banyak netizen yang merasa iri dan berharap mempunyai suami yang memperlakukan…