#Kabupaten Cilacap
Dandim 0703 Cilacap Tekankan Sinergi dalam Persiapan Penanggulangan Bencana
04 Desember 2024 | 21:25 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap – Komandan Kodim 0703 Cilacap, Letkol Inf. Andi Yuliazi, menegaskan pentingnya sinergi dan kerja sama antara pemerintah daerah dan berbagai lembaga dalam menghadapi potensi…
Korpri Kabupaten Cilacap Gelar Anjangsana dan Bakti Sosial dalam Peringatan HUT ke-53
04 Desember 2024 | 06:02 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap– Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-53, Korpri Kabupaten Cilacap mengadakan kegiatan anjangsana dan bakti sosial ke sejumlah Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak…
Dinas Arpus Adakan Acara Pembudayaan Gemar Membaca Tingkat Kabupaten Cilacap Tahun 2024
29 November 2024 | 06:12 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Cilacap menggelar kegiatan Gerakan Pembudayaan Gemar Membaca Tingkat Kabupaten Cilacap Tahun 2024. Kegiatan itu di buka oleh Kepala…
Bantu Pencari Kerja, SMK Dr. Soetomo Cilacap Adakan Job Fair
21 November 2024 | 09:15 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- SMK Dr. Soetomo Cilacap menggelar Job Fair untuk membantu pencari kerja, terutama lulusan SMK, mendapatkan akses ke peluang kerja. Mengusung tema “Jembatan Menuju Industri:…
Bawaslku Cilacap Tekankan Pentingnya Netralitas Kepada Desa
15 November 2024 | 06:10 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Cilacap kembali menekankan pentingnya netralitas Kepala Desa dan Lurah se-Kabupaten Cilacap menjelang Pilkada Serentak 2024. Pesan…
Pj Bupati Cilacap Canangkan Bulan Bakti Gotong Royong Masyarakat 2024
14 November 2024 | 07:31 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Penjabat (Pj) Bupati Cilacap, Mohamad Arief Irwanto, meresmikan pencanangan Bulan Bakti Gotong Royong Masyarakat (BBGRM) tahun 2024 tingkat Kabupaten Cilacap, yang berlangsung pada…
Pj Bupati Cilacap Pastikan Hak Buruh dalam Usulan UMK Dapat Perhatian Khusus
13 November 2024 | 05:52 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Penjabat (Pj) Bupati Cilacap, M. Arief Irwanto, memastikan bahwa hak-hak buruh terkait usulan upah minimum kabupaten (UMK) Cilacap tahun 2025 akan mendapat perhatian serius. Hal…
Peringati Hari Pahlawan ke-79, Pj Bupati Cilacap: Ajak Teladani Semangat Kepahlawanan
11 November 2024 | 05:30 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Penjabat (Pj) Bupati Cilacap, Mohamad Arief Irwanto, mengajak seluruh masyarakat untuk meneladani para pahlawan dan mencintai negeri sebagai wujud penghargaan kepada para pahlawan…
Cilacap Drumband Festival: Ajang Asah Kreativitas dan Semangat Kepahlawanan Pelajar
08 November 2024 | 08:41 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Pemerintah Kabupaten Cilacap menggelar acara Cilacap Drumband Festival pada Kamis (7/11/2024) sebagai wadah bagi siswa-siswi untuk mengasah kemampuan, mengembangkan kreativitas,…
Rapat Paripurna Dihadiri Pj Bupati, DPRD Cilacap Tekankan Penguatan PAD untuk APBD 2025
05 November 2024 | 07:38 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Dalam Rapat Paripurna yang berlangsung di Kantor DPRD Kabupaten Cilacap pada Senin (4/11/2024), DPRD Kabupaten Cilacap menegaskan pentingnya mengurangi ketergantungan pada dana…
Meski Masuki Musim Hujan, BPBD Cilacap Tetap Siagakan Bantuan Air Bersih
04 November 2024 | 10:09 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Meski wilayah Cilacap telah memasuki musim hujan, namun sejumlah desa masih mengalami kekeringan. Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Cilacap, Budi Setyawan, menyatakan…
Ratusan Balita Terima Bantuan Paket Nutrisi Pemenuhan Zat Besi dari CSR Indomaret Peduli Kesehatan
01 November 2024 | 05:57 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Sebanyak 325 paket nutrisi yang berisi beras, telur, dan margarin telah resmi disalurkan pada Kamis (31/10/2024) di Pendopo Wijayakusuma Cakti, Cilacap. Program tersebut merupakan…
Pj Sekda Cilacap Minta PNS Tetap Produktif Jelang Purna Tugas
31 Oktober 2024 | 06:57 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah Kabupaten Cilacap, Jarot Prasojo, menyampaikan pesan kepada para PNS yang akan segera memasuki masa purna tugas agar senantiasa menjaga kesehatan…
ISNU Cilacap Diharapkan Jadi Garda Terdepan Modernisasi dan Kemajuan
30 Oktober 2024 | 05:57 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Penjabat (Pj) Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Cilacap, Jarot Prasojo, berharap Ikatan Sarjana Nahdlatul Ulama (ISNU) dapat berperan sebagai garda terdepan dalam menanamkan nilai-nilai…
DPRD Cilacap Kembali Dipimpin Taufik Nurhidayat
25 Oktober 2024 | 07:59 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Taufik Nurhidayat kembali terpilih sebagai Ketua DPRD Kabupaten Cilacap untuk masa jabatan 2024 – 2029. Sedangkan Wakil Ketua DPRD Kabupaten Cilacap terpilih terdiri dari…
Guru Penggerak di Cilacap Dapat Edukasi Cinta Bangga Paham Rupiah dari BI
07 September 2024 | 07:38 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Bank Indonesia terus berupaya menanamkan rasa cinta, bangga, dan pemahaman terhadap Rupiah di kalangan masyarakat, khususnya pelajar dan generasi muda. Karena Rupiah tidak hanya…
Pemkab Cilacap Menyatakan Bawang Putih Mengandung Residu Pestisida Aman Konsumsi
29 Agustus 2024 | 06:22 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Bawang putih yang terindikasi mengandung residu pestisida pada monitoring keamanan pangan oleh Otoritas Kompeten Keamanan Pangan Daerah (OKKPD) Kabupaten Cilacap, dinyatakan aman…
Meriahkan HUT Kemerdekaan, Ratusan Mobil Hias Ikuti Karnaval Pembangunan Cilacap
23 Agustus 2024 | 07:58 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap– Jalan Gatot Subroto hingga S. Parman, Kabupaten Cilacap, pada Kamis (22/8/2024), dipenuhi sebanyak 156 mobil hias yang mengikuti Karnaval Pembangunan dalam rangka Peringatan…
Pj Bupati Cilacap: TMMD Jadi Salah Satu Pilar Percepat Pembangunan Desa
23 Agustus 2024 | 05:30 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Saat ini, TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) menjadi salah satu pilar penting dalam percepatan pembangunan perdesaan. Sebab kegiatan itu didalamnya mengusung semangat gotong royong…
Polresta Cilacap Gelar Latihan SISPAMKOTA untuk Amankan Pilkada
22 Agustus 2024 | 06:58 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Guna mengamankan serta mempersiapkan personel dalam menghadapi konflik yang mungkin terjadi saat Pemilihan Kepala Daerah serentak pada 27 November 2024, Polresta Cilacap menggelar…
50 Anggota DPRD Cilacap Dilantik
14 Agustus 2024 | 06:55 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- 50 anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Cilacap terpilih untuk masa keanggotaan 2024-2029 hasil Pemilu Legislatif (Pileg) 2024, dilantik pada Selasa (13/8/2024).…
Kadiskominfo Cilacap Minta Staf Kehumasan OPD Kreatif
08 Agustus 2024 | 05:10 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Cilacap, Supriyanto, menekankan pentingnya ide-ide segar dan kreativitas dalam menjaga citra positif pemerintah di mata masyarakat.…
Kelompok Tani Tunas Jaya Cilacap Panen Tembakau Bersama
07 Agustus 2024 | 05:54 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Kelompok Tani Tunas Jaya Dusun Wadas Jontor Desa Patimuan, Kecamatan Patimuan, Kabupaten Cilacap, melakukan panen tembakau bersama jajaran pemerintah kabupaten setempat. Acara…
Milad ke-38, Sri Mukti Ajak Masyarakat Cilacap Bersholawat
05 Agustus 2024 | 05:09 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Sebagai salah satu pelopor pendidikan di Kabupaten Cilacap yang baru saja memperingati miladnya yang ke-38, Yayasan Sri Mukti menggelar acara Sri Mukti Bermunajat, Minggu (04/08/2024)…
76 Siswa Calon Paskibraka Cilacap Mulai Ikuti Pelatihan
02 Agustus 2024 | 07:17 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Sebanyak 76 (tujuh puluh enam) siswa siswi terbaik hasil seleksi Calon Anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) pada Peringatan Hari Ulang Tahun ke-79 Proklamani Kemerdekaan…
Pj Bupati Cilacap Serahkan SHB dan SHL ke Ratusan Pembina Pramuka
30 Juli 2024 | 21:59 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Penjabat (Pj) Bupati Cilacap Awaluddin Muuri menyerahkan Surat Hak Bina (SHB) dan Surat Hak Latih (SHL) kepada 500 orang Pembina dan Pelatih Pembina Pramuka Kwartir Cabang Cilacap,…
Diserahterimakan, Pemkab Cilacap Berharap Jembatan Apung Dukung Pembangunan Kampung Laut
24 Juli 2024 | 05:59 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Jembatan Apung yang menghubungkan Desa Klaces dan Ujung Alang di Kecamatan Kampung Laut kini telah resmi diserahkan kepada Pemerintah Kabupaten Cilacap. Serah terima tersebut dilakukan…
Pembaharuan Tugu Lilin di Cilacap Utara Dimulai
23 Juli 2024 | 05:48 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Tugu Lilin yang terletak di pertigaan Gumilir, Cilacap Utara, merupakan salah satu landmark di Kabupaten Cilacap, selain itu tugu tersebut sering dijadikan acuan sekaligus penanda…
Menkumham RI Yasonna Kunjungi Kampung Laut Cilacap
19 Juli 2024 | 14:26 WIB
KUASAKATACOM, Nusakambangan - Hari kedua dalam kunjungan kerjanya di Pulau Penjara Nusakambangan, Menteri Hukum dan HAM (Menkumham) RI Yasonna H. Laoly melakukan tinjauan ke Kampung Laut Cilacap, Jumat…
Tingkatkan Kualitas Pendidikan, SMAN 2 Cilacap Adakan IHT Literasi Digital
18 Juli 2024 | 05:44 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- SMA Negeri 2 Cilacap berkomitmen meningkatkan kualitas pendidikan dengan menggelar In House Training (IHT), Rabu (17/7/2024). Acara bertema “Strategi Branding Sekolah di Era…
Pemkab Cilacap Luncurkan SIBER MAYA
17 Juli 2024 | 06:49 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Aplikasi SIBER MAYA, diluncurkan oleh Pemerintah Kabupaten Cilacap, pada Selasa (16/7/2024), di ruang Jalabumi komplek Sekretariat Daerah kabupaten Cilacap, Selasa (16/7/2024).…
PPI Resmi Ditutup, Pj Sekda Cilacap: Alhamdulillah Pameran Berjalan Lancar
12 Juli 2024 | 07:16 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Pameran Produk Inovasi (PPI) Jawa Tengah 2024 yang digelar sejak tanggal 9 Juli 2024 lalu, akhirnya, pada Kamis (11/07/2024) ditutup. Pameran yang sukses digelar di Alun-alun Cilacap…
Sandar di Tanjung Intan, KRI Ahmad Yani 351 Gelar Open Ship
12 Juli 2024 | 05:57 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Kapal Perang Republik Indonesia (KRI) Ahmad Yani 351, bersandar di Pelabuhan Tanjung Intan, Kamis (11/7/2024). Kapal tersebut merupakan salah satu armada TNI Angkatan Laut yang…
Pj Bupati Cilacap Lepas Glenys sebagai Paskibraka Nasional 2024
06 Juli 2024 | 05:50 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Penjabat (Pj) Bupati Cilacap, Awaluddin Muuri melepas Glenys Lalita Aksani, pelajar Cilacap yang akan maju mewakili Provinsi Jawa Tengah menjadi Calon Paskibraka Nasional 2024,…
Hari Ini, Hiu Selatan Hard Enduro 2024 Digelar di Kesugihan Cilacap
05 Juli 2024 | 06:23 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Pemerintah Kabupaten Cilacap antusias menyambut para rider nasional dan internasional yang akan berlaga dalam Hiu Selatan Hard Enduro 2024. Kegiatan tersebut akan diselenggarakan…
PKBM Annisa Cilacap Kembali Gelar PKW dan Diikuti 40 Peserta Didik
04 Juli 2024 | 22:36 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Usai sukses melaksanakan Program Pendidikan Kecakapan Wirausaha (PKW) pada tahun 2023, tahun ini kembali Pusat Kegiatan Belajar Mengajar (PKBM) Annisa Cilacap terpilih menjadi salah…
Pj Bupati Cilacap Sampaikan Jawaban Terhadap Pandangan Umum Fraksi Tentang RPJPD 2025-2045
04 Juli 2024 | 06:59 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Penyusunan Raperda tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kabupaten Cilacap Tahun 2025-2045 telah dilakukan dengan prinsip-prinsip transparansi, akuntabilitas,…
Seorang Pria Ditemukan Tewas usai Hilang di Hutan Rungkang Cilacap
28 Juni 2024 | 11:30 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Seorang petani bernama Purwanto (73) yang merupakan warga Desa Rungkang, RT 08 RW 02, Kecamatan Gandrungmangu, Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah ditemukan meninggal usai dikabarkan…
Cegah Tipikor, Desa Purwodadi dan Bangunreja Canangkan sebagai Desa Antikorupsi
28 Juni 2024 | 05:22 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Sebagai bentuk keseriusan Pemerintah dalam pencegahan korupsi pada pemerintah desa, pencanangan desa antikorupsi di Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah terus diwujudkan. Terkait hal…
Pj Bupati Cilacap Berharap HARGANAS Jadi Momentum Bentuk Generasi Emas
26 Juni 2024 | 13:25 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Pemerintah Kabupaten Cilacap melalui Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana mengajak 400 Penyuluh KB di seluruh wilayah kabupaten tersebut untuk melakukan olahraga bersama di Ruang…
Pertahankan Kabupaten Informatif, Diskominfo Cilacap Adakan Rakor Layanan Informasi Publik
25 Juni 2024 | 21:30 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Cilacap selaku Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) Utama, menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) dan Evaluasi Layanan…
Pj Bupati Cilacap Lantik 28 Pejabat Baru
22 Juni 2024 | 07:58 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- 28 pejabat administrator dan pengawas di lingkungan Pemerintah Kabupaten Cilacap hasil dari talent pool pada tahun 2023 silam, dilantik dan diambil sumpahnya oleh Penjabat (Pj)…
Sumarno: Wujudkan Ketahanan Pangan Butuh Keterlibatan Anak-anak Muda
13 Juni 2024 | 16:13 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap– Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Tengah, Sumarno menilai, untuk mewujudkan ketahanan pangan di wilayahnya butuh keterlibatan anak muda. Apalagi, pembangunan di Jateng diarahkan…
Sempat Tenggelam di Pantai Jetis, Wisatawan Asal Banyumas Ditemukan Tewas Terdampar
25 Mei 2024 | 14:53 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap - Setelah dilakukan pencarian selama tiga hari, akhirnya Tim SAR Gabungan berhasil menemukan seorang wisatawan yang sebelumnya tenggelam di Pantai Jetis, Kecamatan Nusawungu, Kabupaten…
Wisatawan Asal Banyumas Tenggelam Terseret Ombak Pantai Jetis Cilacap
24 Mei 2024 | 12:10 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap - Kantor SAR Cilacap menerima informasi adanya seorang wisatawan asal Kabupaten Banyunas terseret ombak di Pantai Jetis Kabupaten Cilacap pada Kamis (23/05) siang. Adah Sudarsa selaku…
Awaluddin Muuri Serahkan 39 SPMK Tender DPUPR Cilacap ke Rekanan
16 Mei 2024 | 10:57 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- 39 Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) Paket Pekerjaan Tender Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (DPUPR) Tahun 2024 diserahkan Penjabat (Pj) Bupati Cilacap, Awaluddin…
Pj Sekda Cilacap Buka TMMD Sengkuyung Tahap II di Bulusari
09 Mei 2024 | 05:58 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung Tahap II Tahun 2024 di Desa Bulusari, Kecamatan Gandrungmangu Kabupaten Cilacap, secara resmi dibuka oleh Penjabat (Pj)…
PKBM Annisa Lepas 142 Peserta Didik yang Telah Selesaikan Pendidikannya
06 Mei 2024 | 12:10 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- 142 peserta didik telah menyelesaikan pendidikan di Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Annisa. PKBM Annisa pun menyelenggarakan acara pelepasan mereka yang dilangsungkan di…
Awaluddin Muuri Buka Pra Popda Banyumas di Cilacap
06 Mei 2024 | 09:59 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Penjabat (Pj) Bupati Cilacap, Awaluddin Muuri, secara resmi membuka gelaran Pra Popda Banyumas 2024 di Pendopo Wijayakusuma Cakti, Minggu (5/5/2024). Event olahraga tersebut diikuti…
Pemkab Cilacap Peringati Hari Otonomi Daerah di Pendopo Wijayakusuma Cakti
25 April 2024 | 16:22 WIB
KUASAKATACOM, Cilacap- Pemerintah Kabupaten Cilacap melaksanakan Upacara Peringatan Hari Otonomi Daerah ke-XXVIII tahun 2024, di Halaman Pendopo Wijayakusuma Cakti, Kamis (25/04/2024) bertempat. …