#Kabupaten Jepara

Pj Bupati Jepara Buka Gebyar PKL dan UMKM di Alun-alun 2
27 September 2024 | 12:06 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta membuka pameran usaha mikro kecil menengah (UMKM) bertajuk Hiporia UMKM Jepara 2024 di Alun-alun 2 Jepara, Kamis (26/9/2024) malam. …

Tingkatkan Literasi Masyarakat, Pemkab Jepara Gelar Lomba Perpustakaan
24 September 2024 | 19:37 WIB
KUASAKATACOM, Jepara – Dalam upaya meningkatkan Indeks Pembangunan Literasi Masyarakat (IPLM) Kabupaten Jepara, Pemerintah Kabupaten Jepara menggelar lomba perpustakaan desa/kelurahan dan perpustakaan…

Tahapan Kampanye Pilkada Jepara Segera Dimulai, Edy Supriyanta Tegaskan ASN Harus Jaga Netralitas
24 September 2024 | 05:39 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta kembali mengingatkan para aparatur sipil negara (ASN) di Kabupaten Jepara menjaga netralitas selama Pilkada. Terlebih saat ini tahapan…

Pemuda Asal Jepara Ditemukan Tewas di Kelud Raya Semarang, Diduga Korban Gangster
17 September 2024 | 22:45 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Seorang pemuda bernama Muhammad Tirza Nugroho Hermawan warga Bandungharjo, Donorejo, Kabupaten Jepara ditemukan tewas tergeletak bersimbah darah, di Jalan Kelud Raya, Kota Semarang,…

Edy Supriyanta Pastikan Bantuan Operasional RT/RW Dianggarkan Sampai Desember
14 September 2024 | 05:58 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta memastikan jika bantuan operasional bagi RT dan RW tahun 2024 akan diberikan selama 12 bulan penuh. Edy Supriyanta menyampaikan hal itu…

Raih Perunggu di Paralimpiade, Subhan Diarak Keliling Jepara
14 September 2024 | 04:45 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj ) Bupati Jepara Edy Supriyanta menyambut Subhan, peraih medali perunggu di paralimpiade Paris. Sambutan tersebut diberikan bersama jajaran Forkopimda dan pimpinan perangkat…

Perubahan KUA-PPAS 2024 Diajukan ke DPRD Jepara, Pendapatan Diproyeksi Meningkat Rp67 Miliar
11 September 2024 | 22:22 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Pendapatan daerah Jepara tahun 2024 diproyeksikan mengalami peningkatan. Hal ini seperti disampaikan oleh Penjabat Bupati Jepara Edy Supriyanta saat mengajukan perubahan Kebijakan…

Respon Aduan Masyarakat, Lebih dari 100 Ruas Jalan Kabupaten Jepara Sudah Diperbaiki
11 September 2024 | 20:50 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta menyampaikan jika saat ini sekitar 100 ruas jalan kabupaten sudah diperbaiki. Perbaikan ini menggunakan anggaran klinik jalan yang dikelola…

Ratusan Peserta Ikuti Lomba Ukir, Edy Supriyanta : Ikhtiar Kita Lestarikan Ukir Jepara
28 Agustus 2024 | 05:59 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta membuka membuka lomba ukir di Benteng Fort Jepara, Selasa (27/8/2024). Lomba yang digelar dalam rangka peringatan hari ukir itu diikuti…

Dibuka Pj Bupati Jepara, Festival Gantangan Kecapi Cup 2 Diikuti Ratusan Kicau Mania
25 Agustus 2024 | 21:32 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta membuka Festival Gantangan Kecapi Cup 2 Tahun 2024, pada Minggu (25/8/2024), di Halaman Nature Habitat Desa Kecapi Kecamatan Tahunan. …

Pj Bupati Jepara Resmikan Obyek Wisata Sawah Bengkok Mantingan
25 Agustus 2024 | 18:58 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta meresmikan obyek wisata Sawah Bengkok di Desa Mantingan Kecamatan Tahunan, Minggu (25/8/2024). Peresmian itu ditandai dengan pengguntingan…

Perbaiki Pompa Air, Pria di Jepara Tercebur ke Sumur dan Meninggal Dunia
22 Agustus 2024 | 11:49 WIB
KUASAKATACOM, Jepara - Nasib naas menimpa Wisnu (30) warga Desa Langon RT 06/ RW 07, Kecamatan Tahunan, Kabupaten Jepara. Berniat memperbaiki pompa air di sebelah sumur untuk kebutuhan tukang saat renovasi…

Seorang Pemilik Perahu Hilang di Perairan Metawar Jepara
18 Agustus 2024 | 17:29 WIB
KUASAKATACOM, Jepara - Seorang pengantar pemancing terjatuh ke laut dan hilang di perairan Metawar, Donorejo, Jepara. Kejadian naas tersebut menimpa Sugito (71), warga Desa Ujung Watu RT.2/ RW. 1 Kecamatan…

Pilkada Semakin Dekat, Pj Bupati Jepara Ingatkan ASN Agar Netral
18 Agustus 2024 | 07:02 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta kembali mengingatkan jajaran Aparatur Sipil Negara (ASN) agar menjaga netralitas jelang pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada).…

Pemkab Jepara Adakan Tasyakuran dan Pesta Rakyat HUT Kemerdekaan RI
18 Agustus 2024 | 05:57 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Ribuan warga Kabupaten Jepara menghadiri tasyakuran dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia berlangsung meriah di Pendapa Kartini Jepara, Sabtu…

Karnaval 17-an di Jepara Berlangsung Meriah
16 Agustus 2024 | 05:59 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Karnaval peringatan hari ulang tahun (HUT) Kemerdekaan RI tingkat Kabupaten Jepara berlangsung meriah pada Kamis (15/8/2024) siang. Karnaval tersebut diadakan seanyak dua sesi. Untuk…

Berantas Narkoba, Pemkab Jepara dan BNN Jateng Perkuat Sinergi
08 Agustus 2024 | 17:28 WIB
KUASAKATACOM, Jepara – Setiap desa di Kabupaten Jepara diminta diminta dapat mencanangkan program desa Bersih Narkoba (Bersinar). Hal itu disampaikan Kepala Badan kerja Kepala Badan Nasional Narkotika…

Pj Bupati Jepara Sambut Baik Rencana Pembukaan Penerbangan Baru ke Karimunjawa
06 Agustus 2024 | 05:55 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta menyambut baik rencana pembukaan jalur transportasi udara dari Semarang ke Karimunjawa melalui Bandara Dewadaru yang dilakukan oleh PT.…

Pj Bupati Jepara Buka Jambore Daerah MTs Se-Jawa Tengah
05 Agustus 2024 | 23:30 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta menghadiri pembukaan Jambore Daerah Madrasah Tsanawiyah (MTs) tingkat Provinsi Jawa Tengah di Bumi Perkemahan Pakis Adhi, Desa Suwawal…

Peringati HUT IBI, Pj Bupati jepara: Bidan Garda Terdepan Percepatan Penurunan AKI dan Stunting
05 Agustus 2024 | 04:21 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta menyampaikan jika bidan memiliki peran penting dalam percepatan penurunan angka kematian ibu dan bayi (AKI-AKB) dan stunting. Edy…

DPRD Jepara Setujui KUA-PPAS 2025, Pendapatan Diproyeksi Rp2,4 Triliun
01 Agustus 2024 | 20:30 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Jepara menyepakati Kebijakan Umum APBD (KUA) dan Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara (PPAS) Tahun 2025. Kesepakatan tersebut diambil…

Resmikan Masjid Thoriqotul Munawaroh Desa Klepu, Pj Bupati Jepara Serahkan Sejumlah Bantuan
26 Juli 2024 | 18:55 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta meresmikan Masjid Thoriqotul Munawaroh di Dukuh Gilinoyo Desa Klepu, Kecamatan Keling, Jumat (26/7/2024). Peresmian itu ditandai…

Tahun Ini Angka Kemiskinan Jepara Kembali Turun, Terendah Sejak 2012
25 Juli 2024 | 20:30 WIB
KUASAKATACOM, Jepara– Angka kemiskinan di Kabupaten Jepara tahun 2024 kembali mengalami penurunan cukup signifikan dibandingkan dengan tahun lalu. Hal itu berdasarkan Berita Resmi Statistik (BRS)…

Pj Bupati Jepara Pimpin Apel Peringatan Hari Kebaya Nasional
24 Juli 2024 | 13:14 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta memimpin apel peringatan Hari Kebaya Nasional di Halaman Sekretariat Daerah Jepara, Rabu (24/7/2024). Apel itu diikuti para pegawai di…

Edy Supriyanta Lantik Pengurus GOW Jepara Periode 2024-2029
23 Juli 2024 | 04:52 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta melantik pengurus Gabungan Organisasi Wanita atau GOW Kabupaten Jepara periode 2024–2029. Pelantikan itu dilakukan di Pendapa RA.…

Datangi MPLS SMK-SMA Islam, Pj Bupati Jepara Ingatkan Para Siswa Tingkatkan Skill dan Bakat
22 Juli 2024 | 21:10 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta mengingatkan kepada para pelajar agar meningkatkan skill dan daya tawar agar nantinya bisa bersaing di era multi bangsa. Hal itu…

Diaharapkan Bantu Perluas Pemasaran, Pj Bupati Jepara Luncurkan MyUMKM
17 Juli 2024 | 15:11 WIB
KUASAKATACOM, Jepara– Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta meluncurkan portal MyUMKM, bertepatan dengan peringatan Hari Koperasi Nasional (Harkopnas) Ke-77 di Pendapa RA. Kartini, Kabupaten…

Komitmen Dukung Penyelenggaraan Pilkada, Pj Bupati Jepara : Anggaran Sudah Dicairkan
09 Juli 2024 | 22:35 WIB
KUASAKATACOM, Semarang- Empat bulan jelang pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada), Pemerintah Kabupaten Jepara sudah mencairkan anggaran untuk penyelenggara dan pengamanan. Anggaran tersebut dicairkan…

Sah, Lima Ranperda yang Diajukan Eksekutif Disetujui DPRD Jepara
06 Juli 2024 | 19:36 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Lima Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) yang sebelumnya disampaikan oleh Penjabat (PJ) Bupati Jepara Edy Supriyanta akhirnya disetujui oleh DPRD setempat. Persetujuan ini diambil…

Sekda Jateng Sumarno: Peran Keluarga Krusial dalam Meningkatkan Literasi Digital
22 Juni 2024 | 22:58 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Sekretaris Daerah Jawa Tengah, Sumarno menyatakan, di tengah maraknya kemajuan teknologi informasi, keluarga memiliki peran yang krusial dalam meningkatkan literasi digital. …

Peringati Hari Lingkungan Hidup Sedunia, Pj Bupati Jepara Gowes dan Bersih Pantai
21 Juni 2024 | 13:24 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta bersama dengan pimpinan perangkat daerah Jepara melakukan aksi bersih pantai di sekitar Pj. Sunset Kompleks Pantai Kartini Jepara, Jumat…

Jenguk Siswa Korban Bus Terguling, Pj Bupati Jepara Serahkan Bantuan dan Beri Motivasi
21 Juni 2024 | 05:15 WIB
KUASAKATACOM, Jepara– Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta, Kamis (20/6/2024) menjenguk sejumlah siswa SDN 01 Banjaran Kecamatan Bangsri, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah, yang terlibat…

Terima Tim Penilai, Pj Bupati Jepara Optimis Telukawur Juara Lomba Desa Tingkat Jateng
04 Juni 2024 | 19:35 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta optimis Desa Telukawur, Kecamatan Tahunan, Kabupaten Jepara, akan mengulang prestasi dua desa sebelumnya dengan menjadi yang terbaik di…

Calon Haji Termuda di Jepara Berusia 19 Tahun, Gantikan Ibu yang Meninggal
31 Mei 2024 | 18:10 WIB
KUASAKATACOM, Jepara – Atmim Nuurona, seorang remaja berusia 19 tahun, berasal dari Desa Petekeyan, Kecamatan Tahunan, Kabupaten Jepara, menjadi calon haji termuda di wilayahnya. Atmim, yang biasanya…

Lepas Keberangkatan, Pj Bupati Jepara Ingatkan Calon Jemaah Haji untuk Jaga Kesehatan
30 Mei 2024 | 23:55 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta melepas keberangkatan calon jemaah haji asal Kabupaten Jepara, Jawa Tengah dari Pendapa RA. Kartini, Kamis (30/5/2024). Calon jemaah haji…

Pj Bupati Jepara Minta Toga Tomas Jaga Kondusifitas Jelang Pilkada
29 Mei 2024 | 14:44 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta mengajak tokoh agama (toga) dan tokoh masyarakat (tomas) mempertahankan suasana kondusif jelang pemilihan kepala daerah (Pilkada). Edy…

Didorong Kyai Khos, Iqbal Bejeu Ambil Formulir Cabup-cawabup Jepara di DPD PDIP Jateng
27 Mei 2024 | 17:21 WIB
KUASAKATACOM, Semarang- CEO PT Bongkotan Jati Utama (operator bus Bejeu) Muhammad Iqbal bin Tosin, mengambil formulir pendaftaran calon bupati- wakil bupati Kabupaten Jepara, di Kantor DPD PDI Perjuangan…

Panwascam Pilkada Dilantik, Pj Bupati Jepara: Harus Adil, Jujur dan Tidak Memihak
24 Mei 2024 | 21:08 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Sebanyak 48 anggota Panitia Pengawas Pemilu Kecamatan (Panwascam) Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di Kabupaten Jepara dilantik dan diambil sumpahnya di Pendapa Kabupaten Jepara,…

Lepas Kirab Tumpeng Raksasa, Pj Bupati Jepara Dorong Memeden Gadhu Jadi Ikon Budaya
20 Mei 2024 | 23:55 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta melepas kirab tumpeng raksasa di Desa Kepuk Kecamatan Bangsri, Senin (20/5/2024). Kirab ini menjadi bagian dari Festival Memeden Gadhu…

Hadiri Halalbihalal NU dan Muhammadiyah, Edy Supriyanta: Kerukunan Modal Hadapi Pilkada Jepara
13 Mei 2024 | 05:23 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta menegaskan jika kerukunan dan tali silaturahmi yang terjalin baik antara Nahdlatul Ulama (NU) dan Muhammadiyah menjadi modal bersama dalam…

Dosen UPGRIS Beri Pelatihan Public Speaking kepada GP Ansor Jambu Timur Jepara
10 Mei 2024 | 11:54 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Pengurus serta anggota ranting Gerakan Pemuda Ansor Desa Jambu Timur, Kecamatan Mlonggo, Kabupaten Jepara terus berupaya meningkatkan kualitas anggotanya. Salah satunya…

163 Guru di Kabupaten Jepara Dikukuhkan Edy Supriyanta Jadi Kepala Sekolah
03 Mei 2024 | 07:59 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta mengambil sumpah dan mengukuhkan 163 guru menjadi kepala sekolah. Pengukuhan dilakukan di Pendapa RA. Kartini Jepara, Kamis (2/5/2024).…

4.207 ATS di Kabupaten Jepara Berhasil Kembali ke Sekolah dalam Setahun Terakhir
03 Mei 2024 | 06:11 WIB
KUASAKATACOM, Semarang- Selama setahun terakhir, sebanyak 4.207 anak tidak sekolah (ATS) di Kabupaten Jepara telah tertangani. Yakni bisa kembali lagi ke bangku sekolah. Hal ini disampaikan oleh Penjabat…

Pj Bupati Jepara Ambil Sumpah dan Serahkan SK Ribuan ASN
30 April 2024 | 12:58 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta mengambil sumpah ribuan Aparatur Sipil Negara (ASN) di Kabupaten Jepara. Pengambilan sumpah itu dilakukan di Halaman Sekretariat Daerah…

Pemkab Jepara Raih Penghargaan Perencanaan Pembangunan Daerah Terbaik di Musrenbangprov
30 April 2024 | 05:27 WIB
KUASAKATACOM, Semarang- Kabupaten Jepara mendapatkan penghargaan terbaik ketiga di Jawa Tengah dalam perencanaan pembangunan. Penghargaan tersebut diterima langsung oleh Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy…

Edy Supriyanta Buka Bazar UMKM di Alun-alun Jepara
27 April 2024 | 09:58 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta membuka bazar usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di Alun-alun 1 Jepara, Jumat (26/4/2024). Pameran itu dijadwalkan berakhir pada 30…

Kabupaten Jepara Catatkan Rekor Dunia Penyajian Pindang Serani Terbanyak
27 April 2024 | 08:55 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Museum Rekor - Dunia Indonesia (MURI) menganugrerahkan piagam penghargaan kepada Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta sebagai pemrakarsa dan penyelenggara sajian pindang serani…

Ribuan Perempuan Jepara Ikut Meriahkan Karnaval Kartini
27 April 2024 | 06:37 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Ribuan perempuan di Kabupaten Jepara mengikuti Karnaval Kartini di Jalan Kartini Jepara, Jumat (26/4/2024). Karnaval Yang diselenggarakan dalam rangka peringatan Hari Kartini tersebut…

Hadiri Halal Bihalal, Pj Bupati Jepara Apresiasi Peran Ulama
26 April 2024 | 05:55 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (Pj) Bupati Jepara Edy Supriyanta menghadiri Halalbihalal dan Rapat Koordinasi yang diselenggarakan oleh Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Jepara, Kamis (25/4/2024)…

Rangkaian Festival Kenduri Tani, Pj Bupati Jepara Hadiri Tradisi Wiwitan di Telukawur
25 April 2024 | 20:58 WIB
KUASAKATACOM, Jepara- Penjabat (PJ) Bupati Jepara Edy Supriyanta bersama dengan masyarakat Desa Telukawur Kecamatan Tahunan menggelar Umbul Donga Wiwit Pari, Kamis (25/4/2024). Umbul Donga Wiwit Pari…