#Kota Semarang

Markas Polsek Candisari Semarang Resmi Pindah, dari Jl Wahidin ke Sriwijaya
06 Desember 2023 | 18:33 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Markas Polsek Candisari, Kota Semarang resmi pindah. Semula berada di Jalan Dr Wahidin, kini dipindah ke Jalan Sriwijaya no 67 dekat Asrama Polisi. Kapolrestabes Semarang…

DKK Surakarta Berupaya Tekan Kasus TBC
06 Desember 2023 | 15:47 WIB
KUASAKATACOM, Surakarta - Dinas Kesehatan Kota (DKK) Surakarta, Jawa Tengah, terus berupaya menekan kasus tuberkulosis (TBC) hingga mencapai nol kasus pada tahun 2025. Hal tersebut disampaikan oleh Kepala…

BPBD Maksimalkan Koordinasi dengan BBWS dan DPU Antipasi Rob
05 Desember 2023 | 19:25 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Semarang merespons prediksi Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) terkait potensi rob mencapai satu meter di wilayah…

KADIN Kota Semarang Tandatangani Kerjasama Pendirian Rumah Kurasi
04 Desember 2023 | 20:09 WIB
KUASAKATACOM, Semarang- Untuk menjadikan UMKM unggul dan naik kelas ke jenjang nasional maupun internasional, Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Kota Semarang dan Kadin Kota Kediri menandatangani…

PDAM Kota Semarang Jamin Ketersediaan Air di Wilayah Banjir
04 Desember 2023 | 12:01 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Moedal Kota Semarang menjamin ketersediaan air bersih untuk distribusi di beberapa lokasi terdampak banjir. Direktur Utama PDAM…

Diduga karena Hujan, Longsor Terjadi di Dewi Sartika Semarang
03 Desember 2023 | 04:30 WIB
KUASAKATACOM, Semarang – Bencana tanah longsor terjadi di Jalan Dewi Sartika, Kelurahan Sukorejo, Kecamatan Gunungpati, Kota Semarang, Jawa Tengah, pada Jumat (1/12). Kabid Rehabilitasi dan Rekontruksi…

Pak Bas Cek Penanganan Banjir di Semarang, Temukan Sejumlah Pompa Rusak
01 Desember 2023 | 21:33 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Menteri PUPR Basuki Hadi Muljono meninjau penanganan banjir di Kota Semarang, Jawa Tengah, pada Jumat (1/12). Dalam tinjauannya, menteri yang akrab disapa Pak Bas itu mengecek…

Grebek Toko di Jalan Gajah Raya Semarang, Satpol PP Amankan 10.000 Batang Rokok Ilegal
01 Desember 2023 | 15:57 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Satpol PP Kota Semarang mengamankan 10.000 batang rokok ilegal di sebuah rumah di Jalan Gajah Raya Semarang. Ada berbagai jenis rokok. Sekretaris Satpol PP Kota Semarang…

Daftar Jadi Ketua Umum KONI Semarang, Berkas Arnaz Dinyatakan Lengkap
01 Desember 2023 | 13:16 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Berkas pendaftaran calon Ketua Umum Komite Olahraga Nasional (KONI) Kota Semarang H Arnaz Agung Andrarasmara SE MM, dinyatakan lengkap. Ketua Tim Jaring Saring Ahmad Rudi Firdaus…

Daftar Upah Minimum Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah Per 1 Januari 2024, Kota Semarang Tertinggi
30 November 2023 | 18:25 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Pj Gubernur Jawa Tengah Nana Sudjana remi mengumumkan Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK) 2024 pada Kamis (30/11/2023). Semarang tetap menjadi Kota dengan UMK tertinggi se-Jawa…

Warga Trunojoyo Banyumanik Semarang Geger, Bau Limbah Lele Menyengat: Kayak Septic Tank
30 November 2023 | 12:57 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Keributan terjadi di Jalan Trunojoyo, Rt 2 Rw 17, Padangsari, Banyumanik, Kota Semarang, Jawa Tengah. Para warga merasa tak nyaman dengan bau pembuangan limbah air budidaya lele…

Keren! Indonesia Punya Planetarium Terbesar Ketiga di Dunia, Lokasinya Ada di Semarang
30 November 2023 | 11:20 WIB
KUASAKATACOM, Semarang – Indonesia memiliki sejumlah planetarium yang tersebar di seluruh wilayah. salah satunya yaitu planetarium di kampus Universitas Negeri Islam (UIN) Walisongo, Semarang tercatat…

Bertepatan HUT KORPRI, 177 Lurah di Semarang Dihadiahi Motor Baru Vario Merah
29 November 2023 | 19:57 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - 177 Lurah di Kota Semarang, Jawa Tengah mendapat inventaris motor baru berupa Honda Vario 160 cc warna merah. Motor baru ini diberikan bertepatan dengan upacara HUT ke-52…

Diduga Terpleset, Pemotor di Semarang Tewas Tertabrak Truk Sampah Plat Merah
29 November 2023 | 14:39 WIB
KUASAKATACOM, Semarang – Seorang Perempuan Bernama Aisya Firda (19) warga Gunungpati Kota Semarang tewas usai tertabrak truk sampah di Jalan Untung Suropati atau tepatnya di depan Toko Bangunan…

HUT ke-52 KORPRI, Sekda Tegaskan Pelayanan Pemkot Semarang Tetap Berjalan Normal
29 November 2023 | 08:23 WIB
KUASAKATACOM, Semarang- Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Semarang Iswar Aminuddin menegaskan pelayanan di lingkungan Pemerintah Kota (Pemkot) Semarang pada Rabu (29/11) tetap berjalan normal meski hari…

Banjir di Kaligawe Semarang, Aktifitas Kerja dan Kuliah Terganggu
28 November 2023 | 15:10 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Kawasan Kaligawe, Kota Semarang, Jawa Tengah dikepung banjir pada Selasa (28/11) pagi. Hal ini imbas hujan deras yang terjadi pada Senin (27/11) malam hingga Selasa dinihari. …

BBPOM Semarang Musnahkan 2.702 Obat Kadaluarsa Senilai Rp 95 Juta
28 November 2023 | 11:07 WIB
KUASAKATACOM, Semarang – Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (BBPOM) di Semarang memusnahkan 2.702 obat kadaluarsa. Pemusnahan dilakukan guna menghindari dampak negative obat. Pemusnahan…

Disnaker Usulkan UMK di Kota Semarang Naik Jadi Rp 3,243,969.71
28 November 2023 | 09:28 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Pemerintah Kota (Pemkot) Semarang akan mengajukan Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK) sebesar Rp 3.249.969,71 di tahun 2024. Nominal itu berarti upah di Kota Semarang naik enam…

Cegah Balap Liar, Dishub Kota Semarang Pasang Polisi Tidur di Jalan Jenderal Soedirman
27 November 2023 | 18:55 WIB
KUASAKATACOM, Semarang– Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Semarang, Jawa Tengah memasang pita kejut atau polisi tidur di Jalan Jenderal Soedirman Semarang. Pemasangan dilakukan agar balap liar tak…

Seorang Pemotor Tewas akibat Kecelakaan di Ngaliyan Semarang, Satu Lainnya Luka-luka
26 November 2023 | 13:27 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Seorang pemotor tewas usai terlibat kecelakaan lalu lintas di Kota Semarang, Jawa Tengah. Peristiwa kecelakaan tersebut terjadi tepatnya di Darupono, Podorejo, Ngaliyan, jalan…

Hadiri Rapat Timpora, Lapas Semarang: 16 WNA Dipenjara, Sebagian Besar Kasus Narkoba
25 November 2023 | 13:46 WIB
KUASAKATACOM, Semarang – Kepala Lapas Kelas I Semarang ikut hadir dalam Rapat Koordinasi Tim Pengawasan Orang Asing (Timpora) Kota Semarang. Kegiatan yang digelar di Polaris Room, Gumaya Tower…

2024 Mendatang, Dinkes Kota Semarang Siap Sebarkan Nyamuk Wolbachia ke Seluruh Wilayah
25 November 2023 | 10:29 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Semarang menargetkan, tahun 2024 penyebaran nyamuk ber-Wolbachia sudah menyasar di seluruh wilayah Ibu Kota Jawa Tengah. “Kalau anggaran…

Pemkot Semarang Dapat Tambahan Dana Rp 30,9 Miliar dari Pusat
25 November 2023 | 09:00 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Pemerintah Kota (Pemkot) Semarang mendapat kucuran dana insentif fiskal (DIF) sebesar Rp 30,9 miliar dari pemerintah pusat. Kepala BPKAD Kota Semarang, Tuning Sunarningsih…

Musim Hujan, Walikota Semarang Minta Warga Aktif Berantas Nyamuk dan Sarangnya
24 November 2023 | 08:31 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Memasuki musim hujan, Walikota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu mengimbau masyarakat untuk menjaga kondisi dan kesehatan agar tidak mudah sakit. Selain itu, masyarakat juga…

Pemuda Asal Jepara Ditemukan Tewas di Kamar Kos Tembalang Semarang
22 November 2023 | 09:36 WIB
KUASAKATACOM, Semarang – Seorang pemuda berinisial FAH (19) asal Jepara, Jawa Tengah ditemukan tewas, di sebuah kamar kos, Tembalang, Kota Semarang, pada Selasa (21/11). "Betul (informasi mahasiswa…

HUT ke-6, Hotel Grand Arkenso Semarang Kumpulkan 35 Kantong Darah
21 November 2023 | 19:31 WIB
KUASAKATACOM, Semarang– Grand Arkenso Parkview Hotel Semarang menggelar donor darah pada Senin (20/11) kemarin. Dari kegiatan ini, Hotel Grand Arkenso Semarang mengumpulkan 35 kantong darah. Natasha,…

Bandara Semarang Juara 1 Pengolahan Sampah
20 November 2023 | 21:32 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - PT Angkasa Pura I Kantor Cabang Bandara Internasional Jenderal Ahmad Yani Semarang meraih juara 1 Lomba Berbasis Masyarakat bertemakan “LAMPAH KITA” Kelola Sampah…

Ngaku Wartawan, Tiga Pria dan Satu Wanita di Semarang Peras Warga Rp70 Juta
20 November 2023 | 20:26 WIB
KUASAKATACOM, Semarang – Polrestabes Semarang menangkap empat orang yang mengaku wartawan dan memeras seorang warga pengendara mobil. Mereka memeras mencapai Rp70 Juta. Kasi Humas Polrestabes Semarang…

BRT Trans Semarang Bakal Diremajakan, dari Medium jadi Micro Bus
20 November 2023 | 18:53 WIB
KUASAKATACOM, Semarang – Pemerintah Kota Semarang berencana meremajakan armada Bus Rapid Transit (BRT) Trans Semarang pada 2024 mendatang. Walikota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu mengatakan…

Diduga Biang Banjir, Empat Lapak Pedagang Liar di Kaligawe Semarang Dirobohkan Satpol PP
20 November 2023 | 13:08 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Satpol PP Kota Semarang merobohkan empat lapak pedagang kaki lima (PKL) liar yang berdiri di atas saluran air, Jalan Kaligawe Raya, Genuk, pada Senin (20/11) pagi. Perobohan karena…

Tiga ASN Kota Semarang Disanksi karena Langgar Netralitas, Satu Orang Diberhentikan Tak Hormat
19 November 2023 | 21:20 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Tiga Aparatur Sipil Negara (ASN) Kota Semarang menerima sanksi karena melanggar netralitas Pemilu. Ketua Bawaslu Kota Semarang Arief Rahman mengatakan hal ini semestinya…

Polisi Amankan Oknum Guru Ngaji di Semarang terkait Kasus Dugaan Pencabulan
19 November 2023 | 11:58 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Seorang oknum guru ngaji berinisial PR (52, warga Semarang Barat, Kota Semarang, Jawa Tengah, diamankan Polrestabes Semarang terkait kasus dugaan pencabulan kepada sejumlah murid.…

Terduga Teroris di Banyumanik Semarang Diduga Berkaitan dengan Jamaah Islamiyah untuk Danai Aksi
19 November 2023 | 09:22 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Terduga teroris HS (48) pria warga Villa Pinus, Kelurahan Pudakpayung, Banyumanik Kota Semarang dduga memiliki kaitan dengan Syam Organizer (PO). Organisasi tersebut merupakan…

Pancaroba, Mbak Ita Imbau Warga Kota Semarang Waspadai Beberapa Penyakit
18 November 2023 | 10:11 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Walikota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu mengimbau masyarakat untuk menjaga kondisi dan kesehatan agar tidak mudah sakit saat pergantian musim dari kemarau ke musim hujan. …

Tabrak Truk di Perintis Kemerdekaan Semarang, Seorang Warga Asal Kebumen Tewas Seketika
17 November 2023 | 19:55 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Satu orang meninggal dunia setelah mengalami kecelakaan di Jalan Perintis Kemerdekaan, Banyumanik, Kota Semarang atau depan Markas Kodam IV Diponegoro Kota Semarang pada Jumat…

Harga Daging Sapi dan Daging Ayam di Kota Semarang Cenderung Stabil
17 November 2023 | 16:09 WIB
KUASAKATACOM, Semarang – Harga daging sapi dan daging ayam di pasar Peterongan, Kota Semarang pada Jumat (17/11/2023) cenderung normal dan stabil. Tidak ada tanda-tanda kenaikan atau penurunan harga…

Harga Sembako di Kota Semarang Naik, Gula Pasir Capai Rp17.500 per Kilogram
17 November 2023 | 12:40 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Harga sejumlah bahan pokok mengalami kenaikan harga di Kota Semarang. Gula pasir misalnya mengalami kenaikan fantastis hingga Rp17.500 per kilogram. Menurut pedagang sembako…

Harga Cabai di Kota Semarang Tembus Rp 90 Ribu per Kilo
17 November 2023 | 11:29 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Harga cabai di Kota Semarang terpantau mengalami kenaikan. Di Pasar Peterongan harga cabai rawit merah tembus hingga Rp90.000 per kilo. Harga cabai sebelumnya sempat naik…

KONI Kota Semarang Bakal Jaring Ketua yang Baru
17 November 2023 | 08:32 WIB
KUASAKATACOM, Semarang – Seiring dengan berakhirnya masa jabatan Ketua Umum KONI Kota Semarang periode 2019-2023, maka akan digelar Musyawarah Olahraga (Musorkot) untuk memilih ketua umum yang baru.…

Diduga karena Masalah Ekonomi, Pria di Banyumanik Semarang Nekat Gantung Diri
16 November 2023 | 13:58 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Seorang pria inisial TY (30) ditemukan tewas gantung diri di kamar rumah Jalan Trangkil II NO 17 Kelurahan Ngesrep, Kecamatan Banyumanik, Kota Semarang, pada Kamis (16/11) pago. …

Bawaslu Kota Semarang Tertibkan Ratusan APS Calon Legislatif yang Langgar Aturan
16 November 2023 | 11:52 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Semarang menertibkan ratusan alat peraga sosialisasi (APS) para calon legislatif (Caleg) baik tingkat kota, provinsi maupun pusat, pada Kamis…

BPBD Kota Semarang Kerahkan Pompa Mobile Tangani Banjir di Kaligawe-Genuk
16 November 2023 | 09:48 WIB
KUASAKATACOM, Semarang – Hujan deras pada Selasa (14/11) malam membuat wilayah kaligawe dan Kecamatan Genuk, Kota Semarang, Jawa Tengah dilanda banjir. BPBD Kota Semarang dan Dinas Pekerjaan Umum…

Terungkap! Identitas dan Pekerjaan Terduga Teroris Ditangkap di Banyumanik Semarang
15 November 2023 | 20:45 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Densus 88 Antiteror Polri dikabarkan menangkap terduga teroris di dekat salah satu minimarket di Jalan Empu Sendok, Banyumanik, Kota Semarang, pada Rabu (15/11) pagi. Kapolsek…

Fakultas Pertanian Unwahas Gelar KKN Tematik, Dapat Dikonversi Mata Kuliah 12 SKS
15 November 2023 | 20:34 WIB
KUASAKATACOM, Semarang – Universitas Wahid Hasyim (Unwahas) Semarang melaksanakan Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKNT) Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) yang dimulai dari 15 September hingga 15…

600 Pelaku Pariwisata Hadiri Bursa Wisata Indonesia ke-8 di Semarang
15 November 2023 | 15:22 WIB
KUASAKATACOM, Semarang- 600 pelaku pariwisata dari berbagai daerah memeriahkan gelaran Bursa Wisata Indonesia ke- 8, yang diadakan oleh Asosiasi Pelaku Pariwisata Indonesia (ASPPI) Dewan Pengurus Daerah…

Breaking News! Densus 88 Tangkap Terduga Teroris di Banyumanik Semarang
15 November 2023 | 12:55 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Densus 88 Antiteror Polri dikabarkan menangkap terduga teroris di dekat salah satu minimarket di Banyumanik, Kota Semarang. Hal tersebut dibenarkan Kabid Humas Polda Jateng…

Kaligawe-Genuk Semarang Banjir, Mbak Ita: Pompa BBWS Rusak
15 November 2023 | 11:32 WIB
KUASAKATACOM, Semarang - Hujan deras yang terjadi pada Selasa (14/11/2023) malam, membuat wilayah Jalan Kaligawe dan beberapa wilayah Genuk, Kota Semarang tergenang banjir. Informasi yang diterima, ketinggian…

Sebelum Kampanye 28 November, Parpol Punya Hak Sosialisasi dan Pendidikan Politik
14 November 2023 | 11:56 WIB
KUASAKATACOM, Semarang- Terkait rentang waktu dari pasca penetapan dan pengumuman Daftar Calon Tetap (DCT) DPRD oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) pada tanggal 4- 27 November 2023, partai politik (parpol)…

Walikota Semarang Perintahkan Para Camat dan Lurah Tak Hanya Kerja di Kantor
13 November 2023 | 17:30 WIB
KUASAKATACOM, Semarang- Walikota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu meminta para camat dan lurah di Kota Semarang agar lebih aktif turun ke lapangan atau ke masyarakat. Hal ini disampaikan Mbak…

Emak-emak di Pedurungan Semarang Gagalkan Penjambretan Emas 10 Gram
13 November 2023 | 16:43 WIB
KUASAKATACOM, Semarang- Seorang ibu rumah tangga bernama Valentina Harjiwati (67) warga asal Jalan Arya Mukti Timur, RT 6 RW 4, Pedurungan Lor, Kecamatan Pedurungan, Kota Semarang, Jawa Tengah menggagalkan…