#Lapas Kelas IIB Brebes

images

Dikawal Petugas Kepolisian dan Kejaksaan, Tahanan Lapas Brebes Jalani Persidangan

24 Januari 2025 | 18:00 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Sebanyak tiga orang tahanan Lapas Kelas IIB Brebes menjalani persidangan di Pengadilan Negeri Brebes, Kamis (23/1/2025). Para tahanan ini, dijemput di lapas setempat oleh petugas…

images

Kalapas Brebes Ikuti Penandatanganan Perjanjian Kinerja dan Pakta Integritas Kanwil Ditjenpas Jateng

20 Januari 2025 | 19:12 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes mengikuti Pencanangan Pakta Integritas dan Penandatanganan Perjanjian Kinerja Tahun 2025 yang diselenggarakan Kantor Wilayah Direktorat…

images

Gelar Rapat Dinas Pertama di Tahun 2025, Lapas Brebes Komitmen Wujudkan Pemasyarakatan Lebih Baik

18 Januari 2025 | 19:27 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes Kanwil Ditjen Pemasyarakatan Jateng mengelar Rapat Dinas Awal Tahun 2025 di kantor lapas setempat, Sabtu (18/1/2025). Rapat tersebut…

images

38 Warga Binaan Lapas Brebes Ikuti Sidang Tim Pengamat Pemasyarakatan

15 Januari 2025 | 17:16 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Sebanyak 38 warga binaan Lapas.Kelas IIB Brebes mengikuti Sidang Tim Pengamat Pemasyarakatan (TPP) di aula blok hunian lapas setempat, Rabu (15/1/2025). Dalam kegiatan ini juga…

images

Lapas Brebes Hadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama

14 Januari 2025 | 19:00 WIB

KUASAKATACOM,, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes menghadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di lingkungan Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan…

images

Lapas Brebes ikuti Arahan Dirjen Pemasyarakatan

10 Januari 2025 | 18:50 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes mengikuti pengarahan perdana oleh Dirjen Pemasyarakatan Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan Republik Indonesia, Brigjen Pol.…

images

Lapas Kelas IIB Brebes Tampilkan Sederet Piagam Penghargaan Selama Tahun 2024

30 Desember 2024 | 16:38 WIB

KUASAKATACOM, Brebes – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes menampilkan sederet piagam penghargaan yang diperolehnya selama tahun 2024. Piagam penghargaan yang ditampilkan tersebut dipimpin…

images

Refleksi Akhir Tahun Kanwil Kemenkumham Jateng, Lapas Brebes Sabet Tiga Penghargaan

27 Desember 2024 | 19:57 WIB

KUASAKATACOM, Semarang – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes berhasil menyabet tiga penghargaan pada acara Refleksi Akhir Tahun Kanwil Kemenkumham Jateng, Jumat (27/12/2024). Tiga penghargaan…

images

Peringati Hari Natal 2024, 1 Warga Binaan Beragama Nasrani Lapas Brebes Terima Remisi Khusus

25 Desember 2024 | 16:08 WIB

KUASAKATACOM, Brebes -  Seorang warga binaan Lapas Kelas IIB Brebes yang beragama Nasrani menerima pengurangan hukuman (remisi khusus) bertepatan dengan Peringatan Hari Natal 2024. Kalapas Brebes,…

images

Kalapas Brebes Pimpin Rakor Peningkatan Kewaspadaan Jelang Nataru

23 Desember 2024 | 16:33 WIB

KUASAKATACOM, Brebes -  Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Brebes, Isnawan memimpin rapat koordinasi terkait peningkatan kewaspadaan jelang peringatan Hari Natal 2024 dan Tahun Baru 2025. Kegiatan…

images

Lapas Brebes Gelar Upacara Peringatan Hari Ibu ke-96

22 Desember 2024 | 17:01 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes menggelar upacara peringatan Hari Ibu ke-96 dengan penuh khidmat.  Upacara yang mengambil tema "Perempuan Menyapa, Perempuan…

images

Warga Binaan Lapas Brebes Dibekali Keterampilan Potong Rambut

22 Desember 2024 | 10:09 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes membekali keterampilan bagi warga binaan berupa keahlian potong rambut. "Kegiatan potong rambut tersebut, bertujuan untuk menjaga…

images

Lapas Brebes Gelar Sosialisasi Bahaya Narkoba dan Tes Urine Petugas

20 Desember 2024 | 18:48 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes menggelar kegiatan Sosialisasi Bahaya Narkoba dan Tes Urine bagi petugas lapas setempat, Jumat (20/12/2024). Kalapas Brebes, Isnawan…

images

Diikuti Warga Binaan, Lapas Brebes Gelar Upacara Peringatan Hari Bela Negara

20 Desember 2024 | 04:48 WIB

KUASAKATACOM, Brebes – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes menggelar upacara peringatan Hari Bela Negara ke-76 dengan tema "Gelorakan Bela Negara untuk Indonesia Maju." Kegiatan…

images

Warga Binaan Lapas Brebes ikuti Pengarahan Pentingnya Disiplin dan Ketertiban

17 Desember 2024 | 16:55 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Warga binaan Lapas Kelas IIB Brebes mengikuti pengarahan pentingnya disiplin dan ketertiban sebagai pondasi kehidupan. Warga binaan mendapatkan arahan tersebut dari Kepala Kesatuan…

images

Dukung Program Akselerasi Menteri Imipas, Lapas Brebes Salurkan Bansos kepada Keluarga Warga Binaan

14 Desember 2024 | 21:29 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes memberikan bantuan sosial (bansos) berupa beras dan paket bahan pokok kepada keluarga warga binaan lapas setempat, Sabtu (14/12/2204).…

images

Tahanan Lapas Brebes Ikuti Penyuluhan Hukum Bahaya Judi Online

14 Desember 2024 | 18:48 WIB

KUASAKATACOM, Brebes – Tahanan Lapas Kelas IIB Brebes mengikuti penyuluhan hukum tentang bahaya judi online  yang diadakan di area lapas setempat, Jumat (13/12/2024). Penyuluhan hukum tersebut,…

images

Akselerasi Pemasyarakatan dan Maksimalkan Pembinaan Kerohanian, Lapas Brebes Tandatangani Perpanjangan Perjanjian Kerjasama dengan Kemenag

12 Desember 2024 | 19:13 WIB

KUASAKATACOM, Brebes -  Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes melaksanakan perjanjian kerjasama dengan Kantor Kemenag Kabupaten Brebes tentang Peningkatan Pembinaan Kepribadian melalui…

images

Komitmen Lapas Brebes Zero Narkoba dan Handphone, Badan dan Barang Pegawai Digeledah

11 Desember 2024 | 16:11 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Petugas Lapas Kelas IIB Brebes melakukan penggeledahan badan dan barang milik pegawai, Rabu (11/12/2024). Kegiatan tersebut dilakukan secara rutin dalam rangka menjaga dari gangguan…

images

Program Akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan, Lapas Brebes Pindahkan 9 Warga Binaan

10 Desember 2024 | 19:57 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas)Kelas IIB Brebes memindahkan sebanyak sembilan  warga binaan ke Lapas Narkotika Kelas IIB Purwokerto, Selasa (10/12/2024).  Pemindahan warga…

images

Koordinasi Pembinaan Kemandirian Warga Binaan, Lapas Brebes Jajaki Kerjasama dengan DPKH dan Disperinaker

09 Desember 2024 | 20:08 WIB

KUASAKATACOM, Brebes – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes  melakukan kunjungan dan koordinasi ke Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan (DPKH) Kabupaten Brebes dan Dinas Perindustrian…

images

Lapas Brebes Fasilitasi Warga Binaan dengan Keluarganya Lewat Layanan Kunjungan Tatap Muka

07 Desember 2024 | 20:37 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes menerima dan memfasilitasi kunjungan tatap muka bagi keluarga warga binaan.  Kalapas Brebes, Isnawan dalam siaran persnya, Sabtu…

images

Lapas Brebes Kembali Pertahankan Predikat P2HAM

06 Desember 2024 | 19:50 WIB

KUASAKATACOM, Brebes –  Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes di akhir penghujung tahun 2024 INI, berhasil mencetak prestasi dengan meraih kembali predikat Unit Kerja Pelayanan Publik…

images

Kalapas Brebes Pimpin Penggeledehan Blok Hunian Warga Binaan

05 Desember 2024 | 19:00 WIB

KUASAKATACOM, Brebes – Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Kelas IIB Brebes, Isnawan memimpin penggeledahan rutin di salah satu blok hunian warga binaan yang dipilih secara acak, pada Kamis…

images

Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Lapas Brebes Tambah Baglog Budidaya Jamur

04 Desember 2024 | 19:00 WIB

KUASAKATACOM, Brebes – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes dalam upaya mendukung ketahanan pangan nasional, menambah baglog budidaya jamur, Rabu (4/12/2024). Perlu diketahui, baglog…

images

Ikuti Kajian Islam, Warga Binaan Lapas Brebes Dibekali Pemahaman Ilmu Agama

03 Desember 2024 | 18:50 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Sejumlah warga binaan Lapas Kelas IIB Brebes mengikut kegiatan Kajian Agama Islam yang diadakan di Masjid At Taubah, area lapas setempat, Selasa (3/12/204). Kegiatan yang bertujuan…

images

Jaga Keamanan Cegah Masuknya Barang Terlarang, Lapas Brebes Rutin Cek Penerimaan Bahan Makanan

02 Desember 2024 | 18:55 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes melaksanakan kegiatan rutin dalam upaya menjaga keamanan dan ketersediaan bahan makanan di dalam lapas setempat. Kegiatan ini berfokus…

images

Dua Napiter Lapas Brebes Nyatakan Ikrar Setia kepada NKRI

29 November 2024 | 14:51 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Dua orang narapidana terorisme (Napiter) Lapas Kelas IIB Brebes menyatakan ikrarnya untuk setia kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI), bertempat di aula tata usaha lapas…

images

264 Warga Binaan Lapas Brebes Gunakan Hak Pilihnya di Pilkada Serentak 2024

28 November 2024 | 18:53 WIB

KUASAKATACOM, Brebes -  Sebanyak 264 warga binaan Lapas Kelas IIB Brebes menggunakan hak pilihnya dalam Pilkada Serentak 2024, untuk Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah, Bupati dan…

images

Terima Surat Pindah Memilih dari KPU, Warga Binaan Lapas Brebes Dipastikan Siap Memilih pada Pilkada 2024

27 November 2024 | 05:57 WIB

KUASAKATACOM, Brebes – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Brebes menyerahkan surat pemberitahuan pindah memilih kepada Lapas Kelas IIB Brebes menerima kunjungan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten…

images

Sarana Asimilasi dan Edukasi Bagi Warga Binaan, Kalapas Brebes Tinjau Hasil Budidaya Jamur Tiram

25 November 2024 | 18:34 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Kepala Lapas (Kalapas) Kelas IIB Brebes, Isnawan meninjau langsung hasil budidaya jamur tiram pada Sarana Asimilasi Edukasi (SAE) Lapas Kelas IIB Brebes, Senin (25/11/2024).  …

images

Khutbah Jum'at di Masjid Lapas Brebes, Kepala BNNK Tegal Ajak Warga Binaan Lawan Narkoba

23 November 2024 | 10:39 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Kelas IIB Brebes, Isnawan mengandeng Kepala BNN Kota Tegal, Nasrudin sebagai penceramah pada khutbah Sholat Jumat di masjid lingkungan lapas…

images

Sosialisasi Pilkada di Lapas, KPU Brebes Berharap Partisipasi Pemilih di Lapas Brebes Bisa Capai 100 %

21 November 2024 | 19:48 WIB

KUASAKATACOM, Brebes -  KPU Kabupaten Brebes menggelar acara Sosialisasi Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Serentak Tahun 2004 Kabupaten Brebes pada TPS Khusus Warga Binaan Lapas Kelas IIB Brebes,…

images

Lapas Brebes Salurkan Bansos kepada Keluarga Warga Binaan Kurang Mampu

16 November 2024 | 15:26 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes memberikan bantuan sosial (bansos) kepada keluarga warga binaan lapas setempat yang kurang mampu, Sabtu (16/11/2024). Menurut Kalapas…

images

Dukung Program Akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan, Lapas Brebes Sambangi Dinas Perikanan

14 November 2024 | 18:52 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes menjalin sinergi dan kolaborasi dengan Dinas Perikanan Kabupaten Brebes. Jalinan sinergi dan kolaborasi tersebut ditindaklanjuti…

images

Lapas Brebes Ikuti Giat Analisa dan Evaluasi Pemberantasan Peredaran Narkoba

12 November 2024 | 20:57 WIB

KUASAKATACOM, Brebes -  Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes mengikuti kegiatan Penjelasan Analisa dan Evaluasi Pelaksanaan Kegiatan Pemberantasan Peredaran Narkoba dan Pelaku Penipuan…

images

Diikuti Puluhan Warga Binaan, Lapas Brebes Gelar Upacara Bendera Peringatan Hari Pahlawan 2024

10 November 2024 | 18:43 WIB

KUASAKATACOM, Brebes– Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes menggelar upacara Peringatan Hari Pahlawan tahun 2024 yang berlangsung di lapangan blok hunian lapas setempat, Minggu (10/11). …

images

Lapas Brebes Berikan Layanan Komunikasi Gratis Berupa Video Call Bagi Warga Binaan

07 November 2024 | 18:42 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes memberikan layanan komunikasi gratis berupa video call bagi warga binaan. Menurut Kalapas Brebes, Isnawan, layanan komunikasi gratis…

images

Bantuan Hukum Gratis Bagi Warga Binaan, Lapas Brebes Teken Perjanjian dengan LBH JMM

06 November 2024 | 20:21 WIB

KUASAKATACOM, Brebes – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes meneken perjanjian kerjasama dengan Lembaga Bantuan Hukum Jalan Menuju Matahari (LBH JMM) terkait pelaksanaan pemberian bantuan…

images

Aksi 100 Hari Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan, Lapas Brebes Koordinasi dengan DPKP Kabupaten Brebes

05 November 2024 | 18:34 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes menggelar koordinasi dengan Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (DPKP) Kabupaten Brebes, Selasa (5/11/2024).  Agenda koordinasi…

images

Lapas Brebes Ikuti Evaluasi Penggunaan Fitur Asesmen dalam Sistem Database Pemasyarakatan

04 November 2024 | 18:43 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Jajaran Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes mengikuti kegiatan Evaluasi Penggunaan Fitur Asesmen dalam Sistem Database Pemasyarakatan secara virtual, Senin (4/11/2024).…

images

Wujudkan Wilayah Bebas Narkoba, Lapas Brebes Gelar Razia P4GN di Blok Hunian Warga Binaan

02 November 2024 | 11:49 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes menggelar razia dalam rangka pencegahan, pemberantasan penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba (P4GN) di blok hunian warga binaan…

images

Mobil Layanan Perpusling Datang ke Lapas, Kalapas Brebes : Tingkatkan Minat Baca Warga Binaan

31 Oktober 2024 | 18:55 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Brebes, Isnawan menegaskan, mobil layanan perpustakaan keliling dari Dinas Arsip dan Perpustakaan (Dinarpus) Kabupaten Brebes memberikan…

images

Warga Binaan Lapas Brebes Manfaatkan Area Kosong di Area Branggang Jadi Lahan Subur Pertanian

29 Oktober 2024 | 19:59 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Sejumlah warga binaan Lapas Kelas IIB Brebes bergotong royong memanfaatkan area kosong di area branggang komplek lapas setempat menjadi lahan subur pertanian,  Selasa (29/10/2024).…

images

Diikuti Warga Binaan, Lapas Brebes Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke-96

28 Oktober 2024 | 19:33 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes menggelar upacara bendera dalam rangka memperingati  Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024 dengan tema “Maju Bersama Indonesia…

images

Lapas Brebes Panen Sawi Hasil Garapan Warga Binaan

25 Oktober 2024 | 19:21 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes berhasil memanen 20 kilogram tanaman sawi yang digarap dan ditanam oleh warga binaan di lahan branggang luar areal lapas setempat,…

images

Kalapas Brebes Beserta Jajaran Ikuti Rapat Arahan Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan

22 Oktober 2024 | 18:48 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Kelas IIB Brebes, Isnawan beserta jajarannya mengikuti rapat bersama Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan Republik Indonesia, Agus Andrianto…

images

Lapas Brebes Terima Kunjungan Studi Tiru dari Lapas Klaten

20 Oktober 2024 | 22:03 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIB Brebes, Kanwil Kemenkumham Jateng menerima kunjungan studi tiru dari Lapas Kelas IIB Klaten, Sabtu (19/10/2024). Kepala Lapas (Kalapas)…

images

Kalapas Brebes Beri Arahan Pentingnya Peran Wali Pemasyarakatan Bagi Pembinaan Narapidana

18 Oktober 2024 | 18:25 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Kepala Lapas (Kalapas)  Kelas IIB Brebes, Kanwil Kemenkumham Jateng, Isnawan memberikan pengarahan, upgrade dan update terkait optimalisasi tugas dan pentingnya peran wali…

images

2 Napiter di Lapas Brebes Jadi Petugas Upacara Hari Kesadaran Berbangsa dan Bernegara

17 Oktober 2024 | 19:39 WIB

KUASAKATACOM, Brebes - Dua orang narapidana teroris (napiter) di Lapas Kelas IIB Brebes, Kanwil Kemenkumham Jateng menjadi petugas upacara bendera Hari  Kesadaran Berbangsa dan Bernegara yang dilaksanakan…