#Luhut Binsar Pandjaitan

images

Luhut Pastikan Pembatasan Pertalite Tak Berlaku untuk Motor

07 September 2024 | 11:59 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan memastikan bahwa rencana pemerintah untuk membatasi pembelian bahan bakar minyak…

images

Kabinet Prabowo Diumumkan 21 Oktober Nanti

07 Agustus 2024 | 14:38 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan, mengungkapkan bahwa presiden terpilih periode 2024-2029, Prabowo Subianto, berencana mengumumkan…

images

Opung Luhut Berpesan ke Prabowo Jangan Masukan Orang Toxic ke Kabinet, Siapa? 

05 Mei 2024 | 10:19 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan menyampaikan pesan Prabowo Subianto sebagai presiden terpilih agar tidak membawa orang…

images

194 Juta Orang se-Indonesia Lakukan Mudik, Ini Pesan Opung Luhut 

06 April 2024 | 19:31 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menko Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan menilai proyeksi jumlah pemudik tahun ini sangat mengesankan. Untuk itu, pemerintah dan para pemangku kepentingan telah melakukan…

images

Indonesia Tak Rayu Taylor Swift untuk Konser Seperti Singapura, Luhut: Kita Kurang Cerdas  

09 Maret 2024 | 11:03 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Konser penyanyi pop country Taylor Swift yang terselenggara sukses di Singapura menjadi perhatian global. Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan sampai-sampai buka suara perihal…

images

Luhut: Ada Instansi Nakal Ubah Barang Impor Jadi Seolah-olah Lokal 

06 Maret 2024 | 13:37 WIB

KUASAKATACOM, Denpasar - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves), Luhut Binsar Pandjaitan, memberlakukan sanksi tegas terhadap instansi kementerian/lembaga yang melakukan praktik…

images

Menkomarves Luhut Hadiri Pelantikan Menantu Maruli Jadi KASAD

29 November 2023 | 15:39 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menkomarves) Luhut Binsar Pandjaitan menghadiri pelantikan menantunya, Jenderal TNI Maruli Simanjuntak, sebagai kepala Staf…

images

Luhut: Hilirisasi Industri Era Jokowi Sebaiknya Dilanjutkan Pemerintah Selanjutnya

29 Oktober 2023 | 23:36 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Kemaritim dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan menekankan agar kebijakan hilirisasi yang diterapkan di era Presiden Joko Widodo akan…

images

Dukung Prabowo-Gibran, Luhut Binsar Pandjaitan Singgung Awal Karir Politik Jokowi: Dulu Diremehkan, Kini Sangat Diperhitungkan

26 Oktober 2023 | 11:40 WIB

KUASAKATACOM, Semarang – Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Indonesia (Menkomarves) sekaligus politikus senior Partai Golkar Luhut Binsar Pandjaitan ikut menanggapi pasangan capres-cawapres…

images

Luhut Sakit, Jokowi Tunjuk Erick Thohir sebagai Menko Marves Ad-Interim 

11 Oktober 2023 | 13:33 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Presiden Joko Widodo menunjuk Menteri BUMN Erick Thohir sebagai Menko Maritim dan Investasi (Menko Marves) Ad-Interim menggantikan Luhut Binsar Pandjaitan yang sedang menjalani…

images

Luhut Ingin Investor Asing Tak Cuma Nambang, tapi Ikut Kelola Dalam Negeri

07 September 2023 | 20:22 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan menegaskan keinginannya agar program transisi energi dikelola Indonesia dan tak didikte negara lain.  Indonesia,…

images

Lima Menteri Kesayangan Jokowi, Pak Bas "Si Paling Usil" Salah Satunya

19 Agustus 2023 | 10:52 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Para menteri di Kabinet Indonesia Maju dipilih oleh Presiden Joko Widodo dengan pertimbangan matang sesuai dengan bidangnya. Mereka ditunjuk untuk memberikan kemajuan dalam…

images

Awal Agustus, Luhut akan Bertemu Elon Musk Bahas Investasi Tesla

24 Juli 2023 | 15:21 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta- Awal Agustus mendatang, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Marves) Luhut Binsar Pandjaitan berencana akan bertemu dengan CEO Tesla Elon Musk. Hal itu disampaikannya…

images

Pengawas Mega Proyek Pembangunan IKN Kok Orang Bule? Luhut: Untuk Jaga Kualitas   

15 Juni 2023 | 13:48 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Ketua tim percepatan pembangunan IKN Nusantara Luhut Binsar Pandjaitan telah memilih Warga Negara Asing (WNA) untuk menjadi pengawas mega proyek pembangunan ibu kota negara baru…

images

Surya Paloh "Curhat" ke Luhut: Presiden Jokowi Jangan Cawe-cawe Pilpres 2024

07 Mei 2023 | 08:43 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh belum lama ini melakukan pertemuan dengan Menko Kemaritian Luhut Binsar Pandjaitan di Wisma Nusantara. Dalam pertemuan tersebut Surya Paloh…

images

Cuaca Panas di Indonesia, Ini Hal yang Paling Dikhawatirkan Luhut 

30 April 2023 | 09:19 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengkawatirkan dua hal ketika cuaca panas atau El Nino terjadi. Pasalnya EL Nino di tahun 2015 dahulu memberikan…

images

Luhut Soal Kebakaran Depo Pertamina Plumpang: Yang Kasih Izin Harusnya juga Tanggung Jawab 

07 Maret 2023 | 15:01 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan menyebut masyarakat tidak boleh tinggal di kawasan Sekitar Depo Pertamina Plumpang.…

images

Di 2045, Indonesia Tak Lagi Impor Bahan Bakar Fosil

18 Januari 2023 | 20:51 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta- Indonesia pada tahun 2045 tidak akan lagi mengimpor bahan bakar fosil, hal itu disampaikan Menteri Koordinator (Menko) Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan.…

images

Ogah ke Luar Negeri, Menko Luhut Lebih Senang Wisata Lokal 

14 Desember 2022 | 23:31 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan atau Menko Luhut mengungkap alasannya memilih untuk melakukan wisata di dalam negeri. Menurutnya ia kedinginan jika…

images

Motor Listrik Dapat Subsidi Rp6,5 juta, Bagaimana Syaratnya?

05 Desember 2022 | 22:55 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta – Rencana pemberian subsidi motor listrik sebesar Rp6,5 juta per unit akan dilakukan pemerintah pada tahun depan. Hal tersebut dilakukan guna mendorong daya minat masyarakat…

images

Ada Kopiko di Pertemuan Luhut dan Elon Musk, Saham Mayora Jadi Meroket

27 April 2022 | 09:08 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Saham Mayora Indah atau MYOR menanjak 4,91 persen atau 80,00 poin setelah produk permen kopinya Kopiko mejeng pada foto-foto peretemuan Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut…

images

Luhut Temui Elon Musk Bahas Investasi di Indonesia 

26 April 2022 | 10:59 WIB

KUASAKATACOM, Texas - Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan dan pengusaha Anindya Bakrie bertemu dengan Elon Musk di Gigafactory Tesla yang terletak Austin, Texas, Selasa (26/4).…

images

Mahasiwa Pertanyakan Klaim Big Data, Luhut; Kamu Enggak Berhak Nuntut Saya

16 April 2022 | 09:13 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan di bulan Februari lalu sempat melontarkan pernyataan bahwa dirinya memiliki big data berisi hasil…

images

Pakar Cyber Pertanyakan Big Data Luhut yang Sebut 110 Juta Warganet Setuju Penundaan Pemilu

12 April 2022 | 18:35 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta- Presiden Joko Widodo baru saja menegaskan bahwa pemilu tidak ditunda, tetap akan berlangsung pada 14 Februari 2024. Hal ini sekaligus menjawab polemik penundaan pemilu yang muncul…

images

Pemerintah Dukung Penyelenggaraan Bazar Ramadan 2022

08 April 2022 | 15:54 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta- Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut B. Pandjaitan meresmikan Bazar Ramadan 2022, di Gedung Sopo Del, Jakarta Selatan, Kamis (7/4/2022). Kegiatan…

images

Gagal Polisikan Menko Luhut, KontraS; Polisi Tak Bisa Jelaskan Mengapa Laporan Ditolak

24 Maret 2022 | 13:46 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Polda Metro Jaya menolak laporan dari Koalisi Masyarakat Sipil terhadap Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Pandjaitan mengenai dugaan adanya skandal kejahatan…

images

Haris Azhar dan Fatia Tunjuk LBH PP Muhammadiyah Sebagai Kuasa Hukum

23 Maret 2022 | 10:44 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta- Dua tersangka, kasus pencemaran nama baik yang dilaporkan Menteri Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan (LBP), Haria Azhar dan Fatia tunjuk LBH PP Muhammadiyah…

images

Strategi Politik, Luhut Diduga Menggalang Dukungan Penundaan Pemilu 2024

07 Maret 2022 | 13:17 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan kuat diduga menggalang dukungan penundaan Pemilu 2024. Luhut diduga meminta beberapa petinggi partai koalisi untuk…

images

Selain Pangeran Arab Saudi, Menko Luhut juga Rayu Pangeran Abu Dhabi

04 Maret 2022 | 11:37 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Selain melakukan negosiasi dengan Pangeran Arab Saudi, Menko Luhut Binsar Pandjaitan juga ternyata lebih dulu merayu Pangeran Abu Dhabi, Pangeran Mohammed bin Zayed untuk investasi…

images

Jubir Luhut Tanggapi Dugaan Ada Kepentingan Singapura di Balik MoU FIR

26 Januari 2022 | 13:56 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Profesor Universitas Indonesia (UI) Hikmahanto Juwana mengingatkan Indonesia tentang kepentingan Singapura di balik perjanjian ruang udara. Juru bicara (Jubir) Menteri Koordinator…

images

Luhut Tegaskan Pemerintah Tak Berencana Hentikan Sekolah Tatap Muka

24 Januari 2022 | 14:17 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Pemerintah belum berencana mengevaluasi kebijakan sekolah tatap muka di tengah lonjakan Covid-19. Menko Marves Luhut Pandjaitan menegaskan sekolah tatap muka tetap berlanjut. "Kita…

images

Luhut: Tren Mobilitas di Jawa-Bali Turun Sepekan Terakhir

24 Januari 2022 | 13:52 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Mobilitas masyarakat di Jawa-Bali turun dalam sepekan terakhir. Menko Kemaritiman dan Investasi sekaligus Koordinator PPKM Jawa-Bali Luhut Binsar Pandjaitan mengungkap ada dua…

images

Pemerintah Terapkan Micro-Lockdown Bila Terdeteksi Penularan Omicron Lokal 

27 Desember 2021 | 13:10 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan saat ini belum adaindikasi peningkatan kasus Covid-19 akibat varian Omicron.…

images

Satu Pasien Omicron Lolos dari Wisma Atlet karena Dispensasi Karantina

27 Desember 2021 | 09:42 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menko Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan ada satu pasien Covid-19 varian Omicron yang kabur dari karantina di Wisma Atlet. Luhut mengatakan pasien itu…

images

Luhut Ancaman Ceburkan Orang yang Kabur Karantina

14 Desember 2021 | 10:22 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menteri Koordinator (Menko) bidang Kemaritiman dan Investasi (Marves) Luhut Binsar Pandjaitan membahas isu ketaatan karantina dari luar negeri yang kembali disorot. Luhut menegaskan…

images

WNA yang Memiliki Riwayat Perjalanan ke 11 Negara Ini, Dilarang Masuk ke Indonesia

28 November 2021 | 21:25 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta- Guna mengantisipasi importasi kasus varian baru Covid-19 yang diberi nama Omicron (B.1.1.529), Pemerintah Indonesia mengeluarkan kebijakan melarang masuk Warga Negara Asing (WNA)…

images

Tak Hadir Mediasi dengan Luhut, Fatia Buka Suara

16 November 2021 | 10:05 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Koordinator KontraS Fatia Maulidiyanti buka suara perihal dirinya dan Haris Azhar tidak menghadiri  mediasi dengan Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves)…

images

Tren Kasus Covid-19 Naik, Luhut: Ada Daerah PPKM Level 1 Naik Level

15 November 2021 | 14:48 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan membahas perkembangan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) di Indonesia.…

images

Bisnis Tes PCR, Jubir: Luhut Tak Khawatir Dilaporkan ke KPK

05 November 2021 | 11:49 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marinves) Luhut Binsar Pandjaitan dan Menteri BUMN Erick Thohir dilaporkan ke KPK terkait dugaan bisnis tes PCR. Jubur…

images

Pagi Ini Luhut-Haris Azhar Akan Mediasi di Polda Metro 

21 Oktober 2021 | 08:19 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Kasus dugaan pencemaran nama baik yang dilaporkan Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan kepada Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti masih berlanjut.…

images

Luhut: 16 Juta UMKM Masuk Ekosistem Digital

12 Oktober 2021 | 18:15 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta- Sejak kampanye Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia (Gernas BBI) diluncurkan pada Mei 2020, tercatat sebanyak lebih dari 16 juta UMKM telah onboarding (masuk) ke ekosistem digital.…

images

Haris Azhar Dituduh Minta Saham Freeport ke Luhut

30 September 2021 | 15:57 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Pengacara Luhut Binsar Pandjaitan, Juniver Girsang menuding Haris Azhar pernah meminta saham PT Freeport ke Luhut. Haris pun menepis tudingan itu. Haris Azhar kemudian meminta…

images

Polisi Akan Mediasi Luhut dan Faris Azhar-Fatia

27 September 2021 | 12:36 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Polda Metro Jaya menindaklanjuti laporan Menko Marves Luhut Binsar pandjaitan terkait dugaan fitnah dan pencemaran nama baik oleh Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti. Polisi mengupayakan…

images

Polisi Segera Panggil Haris Azhar-Fatia

27 September 2021 | 11:51 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan diperiksa atas laporan soal dugaan pencemaran nama baik dan fitnah Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti. Selanjutnya polisi akan memanggil Haris…

images

Masinton Serang Luhut, Jubir Pamer Capaian PPKM Level 3-4

03 Agustus 2021 | 09:42 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta -  Politikus PDIP Masinton Pasaribu menyoroti kinerja Menko Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan yang ditunjuk sebagai koordinator penanggulangan Covid-19. Masinton…

images

Luhut Beri Pesan SBY, Ini Tanggapan Demokrat

28 Juli 2021 | 10:11 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Partai Demokrat pun menjelaskan pernyataan SBY kepada Luhut yang meminta tidak main ancam. Pernyataan SBY itu bertujuan untuk mengingatkan Luhut. "Konteks Bapak SBY berbicara…

images

Luhut Beri Pesan SBY Agar Seperti Habibie

28 Juli 2021 | 09:52 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Menko Kemaritiman dan Investasi (Marves) Luhut Binsar Pandjaitan sempat menyampaikan pesan kepada mantan Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Luhut mengkritik SBY agar seperti…

images

Heboh Wacana PPKM Darurat Diperpanjang, Luhut: 2-3 Hari ke Depan Diumumkan

19 Juli 2021 | 14:25 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - PPKM Darurat Jawa dan Bali dimulai 3 hingga 20 Juli 2021. Sepekan terakhir, muncul wacana PPKM Darurat akan diperpanjang. Hal ini pun memicu pro dan kontra. Ada pihak yang mendukung…

images

PPKM Darurat Belum Optimal, Luhut Minta Maaf

18 Juli 2021 | 08:33 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Koordinator PPKM Darurat Luhut Binsar Pandjaitan meminta maaf kepada rakyat Indonesia. Pasalnya PPKM Darurat yang telah berjalan dua pekan dinilai belum berjalan optimal. "Sebagai…

images

Hendi: Mobilitas Warga Semarang Turun Sampai 30 persen

12 Juli 2021 | 18:12 WIB

KUASAKATACOM, Semarang- Walikota Semarang Hendrar Prihadi menyatakan mobilitas warganya saat ini terus menurun di masa PPKM Darurat. Saat ini, mobilitas warganya sudahh menurun sampai 30 persen. …