#Masjid Sheikh Zayed

Presiden Jokowi Terima Mushaf Al-Quran Raksasa di Masjid Sheikh Zayed Solo
21 September 2023 | 17:20 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) menerima mushaf Al-Quran raksasa di Masjid Sheikh Zayed, Surakarta, Jawa Tengah. Masuhaf Al-Quran berukuran jumbo itu ditulis…

Pemkot Surakarta Optimalkan Kunjungan Wisatawan ke Masjid Sheikh Zayed Solo
03 Juni 2023 | 08:58 WIB
KUASAKATACOM, Solo - Jumlah kunjungan wisatawan ke Masjid Sheikh Zayed Solo saat ini mencapai puluhan ribu per hari. Dengan kondisi tersebut, Pemerintah Kota Surakarta berupaya untuk mengoptimalkan kedatangan…

Gibran Minta Pasar Ngudi Rejeki Jual Oleh-oleh Masjid Sheikh Zayed Solo
31 Mei 2023 | 07:01 WIB
KUASAKATACOM, Solo - Walikota Surakarta Gibran Rakabuming Raka minta agar Pasar Ngudi Rejeki menyediakan oleh-oleh bagi pengunjung Masjid Sheikh Zayed di Solo, Jawa Tengah. Gibran memasang target perubahan…

Pegawai Outsourching Masjid Sheikh Zayed Ngaku Gaji yang Diterima Tidak Sesuai, Ini Penjelasan Perusahaan
04 Mei 2023 | 06:09 WIB
KUASAKATACOM, Solo – Pegawai alih daya Masjid Sheikh Zayed Solo mengeluhkan gaji yang diterima tidak sesuai dengan perjanjian. Dalam hal ini, mereka telah meminta penjelasan ke pihak perusahaan…

Marak Parkir Liar di Kawasan Masjid Sheikh Zayed, Pemkot Surakarta Lakukan Penertiban
02 Mei 2023 | 16:17 WIB
KUASAKATACOM, Solo - Belakangan ini marak parkir liar yang ada di sekitar Masjid Sheikh Zayed Solo, Jawa Tengah. Munculnya parkir liar tersebut dinilai meresahkan masyarakat. Oleh karena itu, Pemerintah…

Masjid Sheikh Zayed Sediakan Ribuan Porsi Makanan untuk Buka Bersama Setiap Hari
02 April 2023 | 11:18 WIB
KUASAKATACOM, Solo - Sebanyak 6.000 porsi makanan dibagikan Masjid Sheikh Zayed Solo setiap hari untuk buka puasa bersama yang diikuti oleh masyarakat umum. Asisten Direktur Operasional Masjid…

Tenda untuk Buka Bersama di Masjid Sheikh Zayed Solo Roboh, Ini Penyebabnya
01 April 2023 | 06:02 WIB
KUASAKATACOM, Solo - Akibat diguyur hujan dan diterjang angin kencang, sebuah tenda di Masjid Sheikh Zayed, Surakarta, Jawa Tengah, ambruk pada Hari Jumat (31/3/2022) siang. Asisten Direktur Operasional…

4.000 takjil saat Ramadhan disediakan di Masjid Raya Syekh Zayed Solo
01 Maret 2023 | 15:57 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta – Sebanyak 4.000 takjil disiapkan untuk buka puasa per hari selama Bulan Ramadhan di Masjid Raya Syekh Zayed Solo, Jawa Tengah. Hal tersebut disampaikan oleh Menteri…

Kemenag Jateng: Masjid Raya Sheikh Zayed Surakarta Jadi Simbol Hubungan dengan Internasional
01 Maret 2023 | 10:51 WIB
KUASAKATACOM, Surakarta – Kantor Wilayah Kementerian Agama Jawa Tengah (Kanwil Kemenag Jateng) menyebut Masjid Raya Sheikh Zayed, di Kota Surakarta menjadi simbol hubungan Indonesia dengan dunia…

Gibran Pastikan Pengerjaan Viaduk Gilingan Tak Ganggu Penyelesaian Masjid Sheikh Zayed
01 Februari 2023 | 06:21 WIB
KUASAKATACOM, Solo - Walikota Surakarta Gibran Raka Buming Raka memastikan segera mengerjakan proyek Viaduk Gilingan. Menurutnya, pengerjaan proyek Viaduk tersebut tak mengganggu penyelesaian Masjid Sheikh…

Meski Sudah Diresmikan, Masjid Sheikh Al Zayed Belum Buka untuk Umum
15 November 2022 | 06:11 WIB
KUASAKATACOM, Solo - Walikota Surakarta Gibran Rakabuming Raka menyampaikan bahwa Masjid Raya Sheikh Al Zayed masih ditutup untuk masyarakat umum meski sudah diresmikan pada Senin (14/11/2022). Penutupan…

Jokowi dan Presiden UEA Resmikan Masjid Raya Sheikh Al Zayed Solo
14 November 2022 | 11:29 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) dan Presiden Uni Emirat Arab (UAE) Mohammed Bin Zayed Al-Nahyan meresmikan Masjid Raya Sheikh Al Zayed di Surakarta, Jawa…

Masjid Sheikh Zayed bakal Jadi Destinasi Wisata Religi Baru di Solo
12 November 2022 | 15:57 WIB
KUASAKATACOM, Jakarta - Masjid Raya Sheikh Zayed Kota Solo bakal diresmikan pada Senin (14/11/2022) mendatang. Usai diresmikan, masjid tersebut digadang akan menjadi destinasi wisata religi baru di Kota…

Pembangunan Masjid Sheikh Zayed Dipastikan Tak Gusur Rumah Warga
19 Oktober 2022 | 12:59 WIB
KUASAKATACOM, Solo - Pembangunan Masjid Sheikh Al Zayed yang saat ini sudah memasuki tahap akhir dapat dipastikan tidak menyebabkan penggusuran rumah warga sekitar. Kepastian itu disampaikan oleh Walikota…

Rampung 73 Persen, Masjid Sheikh Zayed Solo Diresmikan November Mendatang
28 September 2022 | 06:12 WIB
KUASAKATACOM, Solo - Masjid Sheikh Zayed yang berada di kawasan Gilingan, Kota Solo, Jawa Tengah, kini telah rampung 73,38 persen. Rencananya, masjid tersebut akan diresmikan pada Bulan November 2022…