#perundungan

images

Kasus Perundungan Berujung Maut di PPDS Undip Semarang: Polisi Tetapkan Tiga Tersangka

24 Desember 2024 | 20:59 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Kasus perundungan yang menimpa mahasiswi PPDS Undip Semarang, ARL akhirnya memasuki babak baru. Polda Jateng telah menetapkan tiga tersangka.  "Ketiga tersangka yakni…

images
Siswa SMA Jakarta Selatan Diduga Jadi Korban Perundungan oleh Kakak Kelas

Siswa SMA Jakarta Selatan Diduga Jadi Korban Perundungan oleh Kakak Kelas

12 Desember 2024 | 22:55 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta- Seorang siswa berinisial ABF, yang duduk di bangku kelas X di sebuah SMA di Jakarta Selatan, diduga menjadi korban perundungan oleh sejumlah kakak kelasnya. Kepala SMAN 70…

images

Kasus Mahasiswi PPDS Undip Bunuh Diri, Polda Jateng akan Tetapkan Tersangka

15 Oktober 2024 | 13:07 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Polda Jateng akan menetapkan tersangka kasus perundungan dr Aulia Risma Lestari, mahasiswi Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) Fakultas Kedokteran Universitas Diponegoro…

images

Ibunda Dokter Aulia Risma Ceritakan Perundungan Putrinya: Anak Saya Sakit Disuruh Bawa 80 Porsi Makan Siang 

20 September 2024 | 12:14 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Ibunda almarhuman dr Aulia Risma Lestari, Nuzmatun Halimah mengisahkan perundungan atau bullying yang dialaminya putrinya ketika menjalani Program Pendidikan Dokter Spesialis…

images

Menkes akan Batasi Jam Kerja Mahasiswa PPDS untuk Antisipasi Perundungan

17 September 2024 | 20:18 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta – Untuk mengantisipasi perundungan, Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin berencana mengatur jam kerja peserta Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) di rumah sakit. Budi…

images

Kemenkes akan Fokus Perbaiki Sistem Pendidikan Kedokteran untuk Sudahi Bullying

16 September 2024 | 15:17 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta – Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan Kementerian Kesehatan (Kemenkes), Azhar Jaya, menyatakan bahwa fokus akan ditempatkan pada langkah-langkah pencegahan dan perbaikan…

images

Sempat Menyangkal, Undip Akui dr Aulia Risma Dibully Senior

14 September 2024 | 12:52 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Universitas Diponegoro (Undip) akhirnya mengakui adanya perundungan atau bullying yang dialami dr Aulia Risma Lestari. Mahasiswa Program Pendidikan Dokter Spesialis (PPDS) Undip…

images

Pemkab Rembang Dorong Ciptakan Sekolah Ramah Anak: Hentikan Bullying Mari Berteman

06 September 2024 | 17:19 WIB

KUASAKATACOM, Rembang – Untuk mewujudkan lingkungan sekolah yang aman dan nyaman bagi siswanya, pihak SMA Negeri 1 Sumber menggelar sosialisasi pencegahan perundungan dan kekerasan, Rabu (4/9/2024).…

images

Kemenkes: 356 Kasus Perundungan Dokter, Terbanyak di Lingkungan PPDS! Salah Satunya di RSUP dr Kariadi Semarang 

02 September 2024 | 12:50 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Kementerian Kesehatan (Kemenkes) telah mencatat 356 pengaduan kasus perundungan. Sebagian besar dari kasus tersebut terjadi di lingkungan program pendidikan dokter spesialis (PPDS).…

images

Undip Benarkan Ada Kasus Senior PPDS Perintahkan Junior Makan Nasi Padang Lima Bungkus

24 Agustus 2024 | 18:23 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Fakultas Kedokteran UNDIP akhirnya mengakui adanya perundungan di lingkungan kampusnya, termasuk insiden di mana seorang dokter PPDS senior memerintahkan juniornya untuk makan…

images

Kapolda Jateng Tegaskan Sekolah Harus Zero Bullying

10 Juni 2024 | 15:04 WIB

KUASAKATACOM, Semarang -- Polda Jateng menegaskan pentingnya perlindungan bagi siswa dari aksi perundungan. Hal ini untuk memastikan tercapainya tujuan utama bersekolah, yaitu fokus belajar mempersiapkan…

images

Seorang Anak Perempuan Diduga Jadi Korban Perundungan, Polisi Turun Tangan

05 Juni 2024 | 15:47 WIB

KUASAKATACOM, Depok – Polisi tengah mendalami kasus dugaan perundungan yang dialami seorang anak perempuan di Depok, Jawa Barat. Peristiwa itu bermula dari viralnya sebuah video yang memperlihatkan…

images

Antisipasi Perundungan Anak, KPAI Tekankan Pengawasan Sekolah

20 Februari 2024 | 16:00 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Sistem pencegahan dan pengawasan dari satuan pendidikan dinilai mampu mendeteksi secara dini adanya kelompok-kelompok anak yang berpotensi berperilaku negatif, termasuk perundungan.…

images

Usut Kasus Bullying Libatkan Anak Artis VR, Polisi Sebut Korban Alami Dua Kali Perundungan

20 Februari 2024 | 15:30 WIB

KUASAKATACOM, Tangerang - Polres Metro Tangerang Selatan Kota menyebutkan korban telah mengalami dua kali perundungan yang terjadi di sekolah internasional di kawasan Serpong, Tangerang Selatan.…

images

Viral Siswi SMA di Langkat Bully Temen Sekelas hingga Pegang Payudara, Pelaku Disebut Anak Polisi dan Keponakan Pejabat

19 Oktober 2023 | 14:30 WIB

KUASAKATACOM, Langkat - Kasus pembully-an kembali terjadi di lingkungan sekolah. Kali ini, terjadi di SMA Negeri 1 Stabat, Kabupaten Langkat, Sumatera Utara. Pelaku juga disebut-sebut merupakan anak polisi…

images

Butuh Perawatan Intensif, Korban Perundungan Siswa SMP di Cilacap Dirujuk ke RS

28 September 2023 | 21:32 WIB

KUASAKATACOM, Cilacap - Korban perundungan oleh siswa SMPN 2 Cimanggu, Kabupaten Cilacap, Jawa Tengah, mengeluh mengalami dada sesak sejak Rabu (27/9/2023) malam. Remaja 14 tahun berinisial FF itu lantas…

images

Siswa SMP di Cilacap Pelaku Perundungan Dikenal Aktif, Pernah Juarai Lomba Pencak Silat hingga Tilawah

28 September 2023 | 14:55 WIB

KUASAKATACOM, Cilacap - Pelaku penganiayaan dan perundungan terhadap temannya, MK (15) dikenal sebagai salah satu siswa berprestasi di SMPN 2 Cimanggu. Ia disebut kerap menjuarai berbagai lomba, mulai…

images

Motif Perundungan Oleh Siswa SMP di Cilacap Sepele: Korban Gabung Geng Lain

28 September 2023 | 12:38 WIB

KUASAKATACOM, Cilacap - Perundungan dan penganiayaan yang dilakukan siswa SMP di Cilacap, Jawa Tengah, menjadi sorotan publik usai viral di media sosial. Motif perundungan tersebut diduga lantaran korban…

images

Aniaya Teman, 5 Siswa SMP di Cilacap Diamankan Polisi

28 September 2023 | 11:56 WIB

KUASAKATACOM, Cilacap – Sebuah video viral di media sosial menampilkan perundungan atau penganiayaan yang dilakukan siswa SMP di Cilacap kepada temannya. Atas kejadian tersebut, 5 orang diamankan…

images

Viral Siswa SMPN 1 Babelan Ditampar Sandal oleh Senior, Sekolah Sebut Itu Tradisi Pembinaan

21 September 2023 | 11:51 WIB

KUASAKATACOM, Bekasi – Viral di media sosial sebuah video perundungan di mana sejumlah siswa ditampar menggunakan sandal oleh seniornya. Baik pelaku maupun korban perundungan ini diketahui merupakan…

images

Dekan DK Unpad Akui Sudah Lama Ada Perundungan Dokter 

19 Agustus 2023 | 13:45 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Kementerian Kesehatan belum lama ini memberi perhatian pada perundungan atau bullying di internal pendidikan profesi dokter di rumah sakit. Kemenkes bahkan menegur tiga rumah sakit…

images

RSCM Ditegur Kemenkes Perihal Perundungan Dokter, Akui Sudah Bentuk Satgas 

18 Agustus 2023 | 10:57 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - RSUPN Dr. Cipto Mangunkusumo (RSCM) memberi respon mengenai teguran Kementerian Kesehatan perihal praktik bullying terhadap sejumlah dokter, peserta koas, internship hingga peserta…

images

Tiga RS Ditegur Keras oleh Kemenkes karena Bullying Terhadap Dokter 

18 Agustus 2023 | 10:11 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Perundungan atau bullying di lingkungan pendidikan profesi kedokteran sudah lama menjadi perhatian Kementerian Kesehatan. Terbaru Kementerian Kesehatan melayangkan teguran kepada…

images

Marak Perundungan, Legislatif Pertanyakan Pencapaian Nawacita 

06 Agustus 2023 | 21:38 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Kalangan legislatif mempertanyakan pencapaian program pemerintah di bidang pendidikan, yaitu Nawacita berbasis Pendidikan Karakter. Hal ini tertuang di Perpres dan Kepmendikbud…

images

Polisi Buru Pelaku Perundungan terhadap Pria Berkebutuhan Khusus

10 Juli 2023 | 15:18 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Polisi tengah melakukan pencarian terhadap pelaku kasus dugaan perundungan terhadap seorang pria berkebutuhan khusus. Peristiwa perundungan ini disebut terjadi di wilayah Johar…

images

Jokowi Minta Masyarakat Waspadai Kejahatan Digital: Ancam Persatuan Bangsa

13 Juni 2023 | 13:21 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Presiden Joko Widodo meminta agar masyarakat mewaspadai konten-konten negatif dan kejahatan di ruang digital. Hal ini menjadi tantangan kehidupan di era modern.  "Tantangan…

images

Diduga Lakukan Penganiayaan, Enam Ramaja Dibekuk Polisi

16 Maret 2023 | 14:16 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Malang nian nasib AM (12), seorang anak perempuan kelas 5 siswa SD di Cilincing, Jakarta Utara. Betapa tidak, diusianya yang masih belia, ia harus mengalami perundungan…

images

Miris! Sosok Moon Dong Eun The Glory di Dunia Nyata Ceritakan Kisahnya, Kulitnya Dicatok hingga Ditusuk Garpu

16 Maret 2023 | 10:35 WIB

THE GLORY menjadi salah satu drama Korea yang laris dan memiliki banyak penonton. Drama yang berkisah tentang perundungan atau bullying itu ternyata terinspirasi dari kisah seorang wanita Korea Selatan…

images

Gundar Trending Twitter Buntut Kasus Pelecehan Berujung Bullying, Begini Kronologinya

14 Desember 2022 | 11:58 WIB

KUASAKATACOM, Depok - Gundar menjadi trending topic di Twitter pada Rabu (14/12/2022) pagi. Setelah ditelusuri, hal itu lantaran adanya kasus pelecehan terhadap seorang mahasiswi hingga berujung perundungan…

images

Ramai Kasus Bullying Pelajar di Bandung, Psikolog: Perlu Ada Sanksi Tegas 

21 November 2022 | 09:29 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Menanggapi kasus bullying terhadap anak, psikolog pro Help Center Nuzulia Rahma Tristinarum menyebut bahwa perundungan masih sering terjadi karena kurang ada sanksi tegas terhadap…

images

Polisi Usut Kasus Siswa SMP Tendang Kepala Teman Kelas di Bandung

19 November 2022 | 17:29 WIB

KUASAKATACOM, Bandung - Polisi usut kasus penganiayaan seorang siswa SMP terhadap teman kelas di Kecamatan Ujungberung, Kota Bandung, Jawa Barat. Dalam aksinya, kepalanya korban ditendang beberapa…

images

KemenPPPA: Sekolah Jangan Paksa Anak harus Pakai Jilbab 

18 November 2022 | 07:44 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta - Deputi Bidang Perlindungan Khusus Anak Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KemenPPPA) Nahar menyebut bahwa tidak semestinya satuan pendidikan atau sekolah…

images

Berbagai Pihak Diminta Tak Ikut Emosi Tanggapi Siswi SMP Pelaku Kekerasan

31 Mei 2022 | 14:28 WIB

KUASAKATACOM, Semarang- Menanggapi kasus perundungan siswi SMP di Kota Semarang beberapa waktu lalu, berbagai pihak diminta bersikap menahan diri dan tidak larut dalam suasana emosional. Apalagi saat…

images

Terungkap! Ternyata Ini Penyebab Penganiayaan Siswi SMP di Alun-alun Masjid Kauman Semarang

25 Mei 2022 | 23:11 WIB

KUASAKATACOM, Semarang – Kasus perundungan dan penganiayaan siswi SMP yang terjadi di Alun-alun Masjid Agung Kauman Jalan Kyai H Agus Salim Kota Semarang ternyata hanya karena masalah sepele. Pelaku…

images

Komnas HAM Jumat Besok Bertemu Pegawai KPI Pusat Korban Perundungan Teman Kerjanya

02 September 2021 | 22:15 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta- Komisioner Komnas HAM Beka Ulung Hapsara, pada Kamis (2/9/2021) mengatakan dirinya menyediakan waktu pada Jumat (3/9) pukul 10.00 WIB, untuk menerima korban perundungan dan pelecehan…

images

KPI Pusat Ambil Sikap Terkait Informasi Pelecehan yang Terjadi kepada Pegawainya

01 September 2021 | 21:48 WIB

KUASAKATACOM, Jakarta- Beredarnya informasi adanya dugaan pelecehan seksual dan perundungan di lingkungan kerja KPI Pusat, membuat KPI Pusat mengambil sikap melalui rilisnya yang diterima KUASAKATACOM,…

images

Jumeri: Sekolah Harus Jadi Tempat Damai dan Aman untuk Anak

28 April 2021 | 23:55 WIB

KUASAKATACOM, Semarang- Dewan Pimpinan Pusat (DPP) IKA FIB Undip, DPP IKA Undip bekerjasama dengan DPR RI dan Direktur Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah Kementerian…

images

Perekam Kematian George Floyd Dibully di Medsos

02 Juni 2020 | 18:10 WIB

KUASAKATACOM, New York - Video terbunuhnya George Floyd oleh anggota polisi Minnesota yang menindih leher floyd dengan lututnya, membuat gempar seluruh dunia serta menimbulkan reaksi demonstrasi yang…

images

Gubernur Sulsel Beri Beasiswa kepada RZ Korban Perundungan

19 Mei 2020 | 13:10 WIB

KUASAKATACOM, Makassar - Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel); Nurdin Abdullah mengundang bocah penjual jalangkote yang mengalami perundungan; RZ (12) ke rumah dinasnya, pada Selasa (19/5/2020). RZ yang…

images
Kasus Kekerasan terhadap Anak Meningkat Selama Pandemi Covid-19

Kompilasi Kasus Kekerasan terhadap Anak Selama Tahun 2020

19 Mei 2020 | 12:26 WIB

images

Pelaku Perundungan Bocah di Sulawesi Selatan Malah Dikerjain Petugas Kepolisian

18 Mei 2020 | 11:35 WIB

KUASAKATACOM, Makassar - Beberapa pelaku perundungan terhadap RZ (12), penjual gorengan keliling di Bonto-Bonto, Kecamatan Ma'rang, Pangkep, Sulawesi Selatan ditangkap polisi. Salah satu pelaku itu…

images

Seorang Bocah Penjual Jalangkote Dirundung

18 Mei 2020 | 11:09 WIB

KUASAKATACOM, Makassar - Aksi perundungan kepada seorang anak kembali terjadi. Kali RZ (12) warga di Kelurahan Bonto-Bonto, Kecamatan Ma'rang, Pangkep, Sulawesi Selatan mengalami perundungan pada…