Ketua KPU Brebes : Pilkada Serentak 2024 Berjalan Aman dan Lancar
Selasa, 31 Desember 2024 | 05:12 WIB - Ragam
Penulis:
. Editor: Wis
KUASAKATACOM, Brebes - Ketua KPU Kabupaten Brebes, Manja Lestari Damanik mengatakan, atas berkat rahmat Tuhan Yang Maha Esa, secara umum Pilkada Serentak 2024 di Kabupaten Brebes khususnya, berjalan aman, lancar dan kondusif.
"Saya mengucapkan terima kasih kepada semua pihak; pemilih, kandidat, parpol, jajaran penyelenggara semua tingkatan (PPK, PPS & sekretariat, KPPS, Bawaslu dan jajaran) yang sudah bekerja keras menyelenggarakan Pilkada ini," ucap Manja.
BERITA TERKAIT:
Agustina Tekankan Pentignya Koordinasi Forkopimda untuk Jaga Kondusifitas Kota Semarang
Bupati Purworejo Luncurkan Logo dan Tema Hari Jadi ke-194
Ketua KPU Brebes : Pilkada Serentak 2024 Berjalan Aman dan Lancar
Kunjungi Dua Gereja, Pj Gubernur Jateng: Ibadah Misa Natal Berjalan Lancar dan Aman
Ribuan Botol Dimusnahkan, Edy Supriyanta: Tekan Terus Peredaran Miras di Jepara
Manja menambahkan, pihaknya juga menyampaikan terima kasih atas dukungan Forkopimda, Pemda, TNI, Polri dan pemangku kepentingan lainnya dalam persiapan hingga pelaksanaan Pilkada;
"Saya menyampaikan rasa syukurnya karena mulai proses penghitungan, rekap berjenjang sampai hasil resmi Pilkada, situasi berjalan kondusif dan aman.
Terima kasih teman-teman untuk kerja kerasnya yang luar biasa," pungkas Manja..
tags: #forkopimda #kabupaten brebes #kpu kabupaten brebes #manja #tni
Email: [email protected]
KOMENTAR
BACA JUGA
TERKINI

Sebanyak 100 Kepala KUA Ikuti Pelatihan Fasilitator Jaringan Lokal
18 Juni 2025

Jahat! Seorang Suami Tega Bunuh Istri di Tangerang Selatan
18 Juni 2025

Sebanyak 3.634 Umat Hindu Antusias Mengikuti Pelatihan Keluarga Sukinah
18 Juni 2025

Irjen Kemenag Pastikan Proses Pemulangan Jemaah Lancar
18 Juni 2025

PSSI Umumkan Jadwal Terbaru Piala Presiden 2025
18 Juni 2025

Inter Milan vs Meksiko Monterrey: Nerazzurri Ditahan Imbang 1-1
18 Juni 2025

Kemensos Gelar Retret untuk Puluhan Kepala Sekolah Rakyat
18 Juni 2025

Menag Ungkap Ada Jemaah yang Umrah 20 hingga 25 Kali
18 Juni 2025