Pria di Depok Ditemukan Tewas Gantung Diri, Diduga Akibat Masalah Asmara
Meski keesokan harinya mereka masih berkomunikasi seperti biasa sebelum MA berangkat kerja, situasi berubah pada Minggu malam. Sekitar pukul 22.00 WIB, MA mengirimkan pesan WhatsApp kepada pacarnya berisi kata-kata perpisahan.
Rabu, 26 Maret 2025 | 17:11 WIB - Ragam
Penulis:
. Editor: Wis
KUASAKATACOM, Depok – Seorang pria berinisial MA ditemukan tewas Gantung Diri di rumahnya di kawasan Pondok Jaya, Cipayung, Depok, pada Senin (24/3) siang. Peristiwa tragis ini diduga dipicu oleh permasalahan asmara.
Menurut Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Ary Syam, insiden ini berawal dari cekcok antara MA dan pacarnya pada Sabtu (22/3) sore. "Korban mengetahui pacarnya chatting dengan laki-laki lain, yang kemudian memicu pertengkaran," ujarnya, Rabu (26/3).
BERITA TERKAIT:
Pria di Depok Ditemukan Tewas Gantung Diri, Diduga Akibat Masalah Asmara
Tim SAR Cilacap Evakuasi Pria Gantung Diri di Banyumas
Tragis! Pasutri di Banyuwangi Tewas, Suami Gantung Diri-Istri Tergeletak Penuh Luka MemarĀ
Driver Taksi Online Gantung Diri
Meski keesokan harinya mereka masih berkomunikasi seperti biasa sebelum MA berangkat kerja, situasi berubah pada Minggu malam. Sekitar pukul 22.00 WIB, MA mengirimkan pesan WhatsApp kepada pacarnya berisi kata-kata perpisahan.
Lebih lanjut, Ade mengungkapkan bahwa MA ternyata telah memiliki tunangan di kampung halamannya, sementara ia juga menjalin hubungan dengan pacarnya saat ini sejak awal 2024.
Kejadian ini dilaporkan ke Polda Metro Jaya pada Senin malam pukul 22.20 WIB. Saat ini, kasus tersebut telah ditangani oleh Polsek Pancoran Mas untuk penyelidikan lebih lanjut.
“Kasus ini sudah ditangani oleh Polsek Pancoran Mas,” ujarnya.
***tags: #gantung diri #motif asmara #pacar #depok
Email: [email protected]
KOMENTAR
BACA JUGA
TERKINI

Toyota bZ7 Meluncur di Shanghai, Mobil Listrik Pintar Pakai HarmonyOS Huawei
24 April 2025

realme 14 Series 5G Rilis 6 Mei: Baterai Gede, Chipset Kenceng
24 April 2025

Jamie Vardy Resmi Tinggalkan Leicester City Setelah 13 Tahun Bersejarah
24 April 2025

Mulai 26 April, Tarif Tol Dalam Kota Semarang Naik Rp500
24 April 2025

AS Dilanda Wabah Campak Terburuk, Hoaks Vaksin Makin Meluas
24 April 2025

HUT ke-63 BKOW Jateng, Nawal Arafah Soroti Pentingnya Kesehatan Mental Perempuan
24 April 2025

Pemprov Jateng Siap Maksimalkan Potensi Hutan Lewat Kolaborasi
24 April 2025

Penanganan Sampah Harus Jadi Gerakan Kolektif Masyarakat
24 April 2025