Sebelum Masuki Lokasi Pengungsian, Warga Merapi Wajib Jalani Rapid Tes
Di Balai Desa Deyangan, tercatat ada sebanyak 126 orang pengungsi berasal dari Desa Krinjing, Kecamatan Dukun.
Jumat, 06 November 2020 | 17:13 WIB - Ragam
Penulis: Wisanggeni . Editor: Wis
KUASAKATACOM, Magelang- Semua pengungsi di kawasan Gunung Merapi, sebelum memasuki lokasi pengungsian di Kabupaten Magelang, Jawa Tengah, pada Jumat (6/11/2020) diminta menjalani tes cepat (rapid test) Covid-19.
Hal itu disampaikan Bupati Magelang, Zaenal Arifin saat meninjau lokasi pengungsian di Balai Desa Deyangan, Kecamatan Mertoyudan.
"Karena masih situasi pandemi, semua pengungsi yang masuk di sini dilakukan dengan protokol kesehatan Covid-19, salah satunya dilakukan 'Rapid tes'," ucap Bupati Magelang.
BERITA TERKAIT:
Sebelum Masuki Lokasi Pengungsian, Warga Merapi Wajib Jalani Rapid Tes
DKK Lakukan Rapid Tes Terhadap 200 ASN Pemkot Salatiga
Di Balai Desa Deyangan, tercatat ada sebanyak 126 orang pengungsi berasal dari Desa Krinjing, Kecamatan Dukun.
Nantinya, jika hasil tes cepat tersebut reaktif pengungsi tersebut akan dirujuk menuju rumah sakit. Zaenal mengatakan akan dilakukan penanganan lebih lanjut. "Kalau ditemukan reaktif akan langsung dirujuk ke rumah sakit untuk ditindaklanjuti dengan tes usap (swab)," terangnya.
Zaenal melanjutkan, hal itu perlu dilakukan harapannya agar tidak ditemukan hal-hal yang tidak diinginkan. "Harapannya tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan, jangan sampai menular pada pengungsi yang lain," kata Zaenal.
tags: #rapid tes #sebelum masuki lokasi pengungsian #kabupaten magelang #protokol kesehatan #covid-19
KOMENTAR
BACA JUGA
TERKINI

Gedung di UPT Logam Purbalingga Terbakar, Satu Orang Meninggal
24 Januari 2021

5000 Vaksin Sinovac Tiba, Ketua DPRD Purbalingga Divaksin Pertama
24 Januari 2021

Syahbandar: Cuaca Laut di Jepara Tak Aman untuk Melaut
24 Januari 2021

Besok, Plt Bupati Kudus Jadi yang Pertama Divaksin
24 Januari 2021

Benny Setianto: Bukan Tentang Salah atau Benar
24 Januari 2021

Alhamdulillah! Ratusan PKL di Karanganyar Dapat Bantuan Rp 300 Ribu
24 Januari 2021

Amanda Manopo "Copas" Tulisannya, Penulis Brian Khrisna Kecewa
24 Januari 2021

Terima 11.280 Vaksin, Ribuan Nakes di Kudus Divaksin Lebih Awal
24 Januari 2021

11.240 Vaksin Corona Tiba di Brebes Sore ini
24 Januari 2021

Kritik Perpanjangan PPKM, Aktivis Sosial Minta Pemerintah Cari Solusi Lain
24 Januari 2021

5.960 Vaksin Corona Diperkirakan Sampai di Tegal Malam ini
24 Januari 2021