Mahasiswa KKN UIN Walisongo Adakan Podcast Pola Hidup Sehat dan Ramah Lingkungan.
Subkhan Nur selaku narasumber yang diundang dalam podcast tersebut menyampaikan adanya Covid-19 membuat masyarakat harus senantiasa waspada.
Senin, 15 November 2021 | 22:57 WIB - Didaktika
Penulis:
. Editor: Wis
KUASAKATACOM, Semarang- Mahasiswa KKN UIN Walisongo Kelompok 30 adakan podcast Pola hidup sehat dan ramah lingkungan yang diadakan pada Rabu (10/11/2021). Kegiatan ini diadakan melalui live instagram kknrdr_30 pada pukul 19.30-21.00 WIB.
Melalui rilisnya Kelompok 30, Senin (15/11), kegiatan itu berjalan selama satu setengah jam dan sangat menariK. Dalam podcast tersebut ada sekitar 20 orang yang bergabung dan menyimak percakapan pocast hingga selesai.
BERITA TERKAIT:
Mahasiswa KKN UNAIR Olah Sayur Hidroponik Jadi Produk Mie Sehat
Mahasiswa KKN UNDIP Ajak Siswa MI di Klaten Buat Boneka Tradisional Jepang
Mahasiswa KKN UIN Walisongo Ikut Serta dalam Kegiatan Posyandu
Mahasiswa KKN Unika Bina Usaha Rumahan di Tambak Lorok Semarang Agar Penjualan Meningkat
KKN RDR ke-77, Diharapkan Melatih Mahasiswa UIN Walisongo Mengabdi ke Masyarakat
Mengingat pademi covid-19 juga belum pasti, maka masyarakat perlu mengetahui Tips and trik dalam menjaga kesehatan tubuh agar terhindar dari penyakit. Apalagi di musim penghujan seperti ini, kekebalan tubuh tentu semakin menurun dan harus tetap menjaga imun kekebalan tubuh agar tetap sehat.
podcast itu dipandu moderator Prianik Anjar Wati, diawal acara ia berharap masyarakat tetap terus menjaga diri. ”Adanya podcast ini merupakan sebuah fasilitas pengetahuan untuk temen-temen semua khalayak umum agar tetap waspada menjaga kesehatan dan imun tubuh, karena diluar sana masih banyak yang masih lalai dalam menjaga diri sendiri,” katanya.
Subkhan Nur selaku narasumber yang diundang dalam podcast tersebut menyampaikan adanya Covid-19 membuat masyarakat harus senantiasa waspada. ”Sejak dua tahun terakhir hadirnya virus covid-19 kita semua begitu waspada untuk menerapkan pola hidup yang sehat dan kuat, sebenarnya menjaga pola hidup sehat ini tidak hanya berlaku sejak covid datang namun juga sejak kita bisa menghirup udara segar disaat itulah kita harus tetap menjaga kesehatan tubuh kita,” katanya.
Ia juga memaparkan bagaimana cara masyarakat agar bisa menjaga kesehatan dengan baik. "Tentu ada banyak hal seperti makan yang teratur, menjaga pola tidur yang baik dan mengkonsumsi makanan-makanan yang bergizi," ujarnya.
tags: #mahasiswa kkn #uin walisongo semarang #podcast #pandemi covid-19
Email: [email protected]
KOMENTAR
BACA JUGA
TERKINI

Sebanyak 100 Kepala KUA Ikuti Pelatihan Fasilitator Jaringan Lokal
18 Juni 2025

Jahat! Seorang Suami Tega Bunuh Istri di Tangerang Selatan
18 Juni 2025

Sebanyak 3.634 Umat Hindu Antusias Mengikuti Pelatihan Keluarga Sukinah
18 Juni 2025

Irjen Kemenag Pastikan Proses Pemulangan Jemaah Lancar
18 Juni 2025

PSSI Umumkan Jadwal Terbaru Piala Presiden 2025
18 Juni 2025

Inter Milan vs Meksiko Monterrey: Nerazzurri Ditahan Imbang 1-1
18 Juni 2025

Kemensos Gelar Retret untuk Puluhan Kepala Sekolah Rakyat
18 Juni 2025

Menag Ungkap Ada Jemaah yang Umrah 20 hingga 25 Kali
18 Juni 2025