Antisipasi Lonjakan Covid-19, Bupati Kudus : Tolong Warga Lebih Disiplin
Bupati imbau warga Kudus disiplin Prokes.
Senin, 07 Februari 2022 | 12:37 WIB - Kesehatan
Penulis: Zain . Editor: Wis
KUASAKATACOM, Kudus, Bupati Kudus bersama Forkompimda Kudus mengadakan acara press conference di gedung pendopo kabupaten Kudus, Senin (7/2/2022), terkait lonjakan kasus Covid-19.
Pada acara press conference ini Bupati Kudus HM Hartopo mengajak masyarakat untuk lebih melakukan proteksi diri serta mengantisipasi lonjakan covid-19.
BERITA TERKAIT:
Polres Purworejo Serahkan Hadiah Umroh untuk Pemenang Undian Vaksinasi Presisi
Kota Semarang Tetap PPKM Level 1, Hendi: Aktivitas Kehidupan Sudah Seperti Sebelum Pandemi
Kepergok Pesta Miras, Gerombolan Remaja Disanksi Polisi
Astra Motor Jateng Berikan Layanan untuk Konsumen di Momen Mudik Lebaran 2022
Kapolri Apresiasi Mahasiswa dan OKP Gelar Baksos untuk Warga di Slum Area Jakarta Pusat
"Untuk mewaspadai baik itu delta maupun omicron kita harus proteksi diri," ucap Hartopo di pendopo Kudus.
Ia juga menyampaikan penyekatan di perbatasan sudah mulai diberlakukan, jam malam juga mulai diperketat untuk antisipasi agar tidak terlalu besar lonjakan covid-19 di kabupaten Kudus.
Bupati mengimbau kepada masyarakat agar lebih disiplin untuk protokol kesehatan.
"Ini (covid-19) sudah mulai meningkat lagi harapan kami tolong lebih disiplin". Himbau Hartopo di pendopo Kudus.
tags: #protokol kesehatan #bupati kudus #hartopo #varian omicron
Email: redaksi@kuasakata.com
KOMENTAR
BACA JUGA
TERKINI

Tradisi Jumat Berkah Indonesia Menjalar hingga Madinah
25 Juni 2022

Polisi Ungkap Motif Holywings Promosi Miras Pakai Nama Muhammad dan Maria
25 Juni 2022

Sempat Vakum, Boyolali Berlari 7K Kembali Digelar
25 Juni 2022

Polisi Selidiki Kasus Dugaan Penculikan Anak di Stasiun
25 Juni 2022

Hewan Ternak Kelompok Tani Sri Mulih di Salatiga Jalani Vaksinasi PMK
25 Juni 2022

Jateng Peroleh Tambahan Vaksin PMK, Capai 75.500 Dosis
25 Juni 2022