Anime Tsubasa Trending Lagi Usai Jepang Kalahkan Jerman Di Piala Dunia 2022 Qatar
Pada babak pertama, Jerman berhasil memimpin pertandingan berkat penalti Ilkay Gundongan.
Kamis, 24 November 2022 | 20:21 WIB - Ragam
Penulis:
. Editor: Muyassaroh
KUASAKATACOM – Jepang berhasil mempermalukan Jerman pada pertandingan Grup E Piala Dunia 2022 Qatar yang berlangsung pada Rabu, (23/11). Tim Samurai Biru berhasil mengalahkan Der Panzer dengan skor akhir 2-1.
Pada babak pertama, Jerman berhasil memimpin pertandingan berkat penalti Ilkay Gundongan. Namun Jepang bangkit pada babak kedua saat Ritsu Doan dan Takuma Asano mencetak gol kemenangan Jepang.
BERITA TERKAIT:
#KaburAjaDulu Masih Tren di Indonesia, Bintang Purnomo: Dilihat Dulu Targetnya
Salju Lebat Terjang Jepang, Empat Orang Tewas
Proyek G-Can Jepang Berhasil Bebaskan Tokyo dari Banjir Dahsyat
Pria Indonesia Ini Jadi Supir Bus Asing Pertama di Jepang
Profil Shino Matsuda, Peselancar Muda Jepang yang Merangkap Menjadi Model
Penjaga gawang yang luar biasa, Shuichi Gonda membuat Jerman mencetak gol di menit ke-33. Namun Jepang menyamakan skor pada menit ke-75, ketika Doan melepaskan tembakan dari jarak dekat setelah Neuer hanya bisa melepaskan umpan silang rendah ke kotak penalti.
Hajime Moriyasu kemudian berhasil mencetak gol kedua di menit ke-83, dengan Takuma Asano menyambut umpan panjang dari Ko Itakura sebelum menahan tantangan dari Nico Schlotterbeck dan menyelesaikannya dengan tinggi ke gawang.
Kemenangan yang dicetak Jepang saat bertanding di Stadion Internasional Khlaifa itu ternyata mengingatkan para pecinta anime Tsubasa.
anime Tsubasa trending kembali di media sosial Twitter lantaran pada salah satu scene anime tersebut menceritakan kemenangan Jepang dalam pertandingan sepak bola melawan Jerman.
Kartunis Jepang, Y?ichi Takahashi menulis bahwasanya Jepang menang melawan Jerman di Piala Dunia oleh tendangan Tsubasa Ozora.
“Hari ini, Takuma Asano adalah Tsubasa Ozora itu. Ia menjadi penentu dan menulis kisah anime Captain Tsubasa di dunia nyata." Tulis akun Twitter @The_RedsIndo.*
*Penulis: Wartawan magang KUASAKATACOM (Salma Khairun Nisa)
***tags: #jepang #jerman #piala dunia 2022 #anime #tsubasa
Email: [email protected]
KOMENTAR
BACA JUGA
TERKINI

Kemenag akan Gelar Pemantauan Hilal Awal Ramadan 1446 Hijriah di 125 Titik
19 Februari 2025

Polisi Sebut Pelaku Pemalakan Sopir di Cengkareng Positif Konsumsi Narkoba
19 Februari 2025

Mendiktisaintek Pastikan Efisiensi Anggaran Tidak Berdampak pada KIP Kuliah dan UKT
19 Februari 2025

Petugas Gabungan Selamatkan Harimau Sumatera yang Terkena Jebakan
19 Februari 2025

Paus Fransiskus Dirawat di RS karena Menderita Bronkitis
19 Februari 2025

Sebanyak 52.000 Paket Makanan Disiapkan untuk Masyarakat Palestina
19 Februari 2025

Calon Pekerja Migran Meninggal Mendadak di Cilacap, BP3MI Lakukan Penelusuran
19 Februari 2025

Tanggapi Aksi Demo 'Indonesia Gelap,' Prasetyo Hadi: Jangan Membelokkan yang Sebenarnya
19 Februari 2025

BAZNAS RI Luncurkan Program Ramadan Sejuk di 1.000 Masjid
19 Februari 2025

Semeru Erupsi Empat Kali pada Rabu Pagi, Tinggi Letusan Mencapai 900 Meter
19 Februari 2025

Menang Agregat 3-2 atas Celtic, Bayern Muenchen Lolos ke 16 Besar
19 Februari 2025