Makin Unggul Jauh, Ini Perolehan Suara Agustin - Iswar di Pilwalkot Semarang 2024
Data ya g masuk sudah ada sekitar 93,85 persen.
Rabu, 27 November 2024 | 20:25 WIB - Pilwalkot Semarang
Penulis:
. Editor: Wis
KUASAKATACOM, Semarang - Agustin - Iswar makin unggul jauh dari Yoyok – Joko Santoso dalam pencoblosan Pemilihan Walikota (Pilwalkot) Semarang pada Rabu (27/11/2024). Saat ini Paslon 01 tersebut mendapatkan 57,39 persen atau 456.521 suara.
Unggul di atas Yoyok-Joss yang hanya mendapatkan 42,61 persen atau 338.906 suara.
BERITA TERKAIT:
Makin Unggul Jauh, Ini Perolehan Suara Agustin - Iswar di Pilwalkot Semarang 2024
KPU Kabupaten Magelang akan Adakan Dua Kali Debat untuk Paslon Bupati-Wabup
Pleno Penetapan Nomor Urut Paslon Walikota Semarang Berulangkali Terhenti, Begini Respon KPU dan Bawaslu
Pendaftran Ditutup, Hanya Dua Paslon Daftar Pilkada Kota Semarang
Data tersebut dihimpun oleh deks Pilkada Pemkot Semarang sejak Pukul 15.00 WIB hingga saat ini.
Diinformasikan pula data yang masuk sekitar 93,85 persen dari jumlah tempat pemungutan suara (TPS) di Kota Semarang, sebanyak 2.354 dan empat TPS khusus atau data yang baru masuk dari 2.213 TPS.
Data ini sendiri tidak bisa dijadikan acuan resmi karena data perolehan suara resmi hanya diterbitkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang.
Menanggapi perolehan sementara ini, Agustina meminta agar tim relawan, tim pemenangan dan kader untuk mengawal tahapan perhitungan hingga penetapan.
"Masih ada tahapan lain, saya minta terus dikawal sampai penetapan. Target tentu menang, kita sudah bekerja secara maksimal," tuturnya.
***tags: #pasangan calon #agustina wilujeng #iswar aminuddin
Email: [email protected]
KOMENTAR
BACA JUGA
TERKINI

Indonesia Terima 100 Ton Kurma dari Saudi, Warganet:Baru Tau, Terus Kurmanya Kemana?
19 Februari 2025

Pria Lansia di Brebes Jadi Tersangka Kasus Pencabulan Anak
19 Februari 2025

Warak Ngendog Menghilang, Pemkot Semarang Tak Serius Gelar Acara Dugder Jelang Ramadan
19 Februari 2025

Tim Gabungan Polda Jateng Gelar Ramp Check untuk Persiapan Mudik Lebaran
19 Februari 2025

Kemenkum Jateng Gelar Rapat Bahas Fidusia
19 Februari 2025

Kasus Pembunuhan di Semarang: Suami Korban Geram, Pelaku Diduga Anak Sendiri
19 Februari 2025

Ribuan Jamaah Hadiri MAN 1 Kota Semarang Bersholawat
19 Februari 2025

Perpisahan PJ Gubernur Jateng, Nana Beri PR Kepada Luthfi dan Gus Yasin
19 Februari 2025

Fariz RM Ditangkap Terkait Narkoba, Polisi Amankan Sabu dan Ganja
19 Februari 2025