Jennifer Dunn dan Bobby Michael, Foto: Istimewa

Jennifer Dunn dan Bobby Michael, Foto: Istimewa

Jennifer Dunn Bahagia Usai Bercerai dengan Bobby Michael

Bobby Michael tidak hadir dalam persidangan.

Rabu, 10 Juni 2020 | 13:19 WIB - Pentas
Penulis: Ririn . Editor: Ririn

KUASAKATACOM, BogorJennifer Dunn mangaku bahagia usai resmi bercerai dengan Bobby Michael. Walaupun telah lama berpisah, di mata hukum keduanya resmi berpisah hari ini, Rabu (10/6).

“Tentu sangat senang untuk hal ini. Karena secara hukum pemerintah sudah tidak ada hubungan. Walaupun dalam hal ini, Bobby masih diberi kesempatan utnuk banding dan sebagainya,” ungkap kuasa hukum Jennifer Dunn A Suprihatin SH di Cibinong Bogor Jawa Barat, Rabu (10/6).

BERITA TERKAIT:
ART Pencuri Brankas Dara Arafah Ternyata Pernah Gasak Uang Milik Artis Lain, Siapa?
Jennifer Dunn Bahagia Usai Bercerai dengan Bobby Michael

“Cukup senang dan baik-baik saja. Cukup puas, insyaallah,’ imbuhnya.

 

sidang perceraian Jennifer Dunn dan Bobby Michael diputus verstek Pengadilan Agama Cibinong. Pasalnya, pihak tergugat tidak hadir dalam persidangan.

“Mbak Jeje hadir. Sidangnya tertutup. Dari pihak sana juga tidak hadir. Untuk alasannya, kami juga tidak menanyakan, yang jelas sudah ada panggilan dari PA Cibinong,” pungkasnya.

 

 

***

tags: #jennifer dunn #bobby michael #bercerai #sidang

KOMENTAR

BACA JUGA

TERKINI