Rayakan Valentine, Reza Rahadian Beri Kejutan untuk Prilly Latuconsina
Reza Rahadian memberi sebuket bunga kepada Prilly Latuconsina
Selasa, 15 Februari 2022 | 09:26 WIB - Pentas
Penulis:
. Editor: Wis
HARI Valentine yang jatuh pada Senin (14/02/2022) kemarin memang identik dengan pemberian hadiah ke orang tersayang. Hadiah Valentine biasanya berupa coklat, bunga, atau dinner romantis bersama pasangan.
Begitu juga yang dilakukan Reza Rahadian kepada Prilly Latuconsina untuk merayakan momen hari kasih sayang tersebut. Aktor tampan tanah air itu turut merayakan Valentine dengan memberikan sebuket bunga untuk Prilly Latuconsina.
BERITA TERKAIT:
Sejumlah Artis Ikut Massa Aksi Tolak Revisi UU Pilkada
Pasutri Gaje Bakal Tayang di Bioskop Bulan Februari 2024, Berikut Fakta-fakta Menariknya
Sinopsis Film Baru Pandji Pragiwaksono 'Mendarat Darurat', Reza Rahadian Selingkuh sama Luna Maya
3 Rekomendasi Film Pendek Indonesia yang Bisa Ditonton Gratis di YouTube
Dibintangi Reza Rahadian dan Michelle Ziudith, Ini Sinopsis Film Garis Waktu
Momen tersebut diunggah di akun Instagram official Prilly, @prillylatuconsina96. Dalam video berdurasi sekitar 15 detik itu, tampak Reza yang masih memakai masker datang ke lokasi di mana Prilly makan malam. Pria dengan nama asli Reza Rahadian Matulessy tersebut lantas memberi sebuket bunga kepada Prilly dan langsung memeluknya. Prilly yang kaget dan terharu pun tidak bisa menahan senyum bahagianya. Dalam video tersebut, diperlihatkan pula greeting card tersemat di buket bunga dengan tulisan "Happy Valentine's day my dear Prilly L. Love, Reza Rahadian."
Video itu diunggah di reels Instagram Prilly pada Senin (14/02/2022) dengan caption "The best love is unexpected. You meet them by fate and it's an instant connection,"
Seperti diketahui, Prilly dan Reza memang dikabarkan mempunyai hubungan spesial pasca memerankan suami istri di mini series berjudul My Lecture My Husband yang ditayangkan di WeTV.
*Penulis: Wartawan magang Siti Muyassaroh
***tags: #reza rahadian #valentine #prilly latuconsina #my lecturer my husband #buket bunga
Email: [email protected]
KOMENTAR
BACA JUGA
TERKINI

Festival Jenang Meriahkan HUT ke-280 Kota Solo, Warga Antusias Berburu 10.000 Porsi Jenang
17 Februari 2025

Dugderan 2025 di Semarang Kembali Hadirkan Empat Wahana Permainan
17 Februari 2025

Gereja Santa Theresia Bongsari Semarang Beri Pelayanan Pengurapan Orang Sakit
17 Februari 2025

KPU Jateng Berhasil Hemat Rp150 Miliar dalam Pilkada, Nana Sudjana Berikan Apresiasi
17 Februari 2025

Dua Pelaku Pembegalan dengan Golok Ditangkap Polisi di Bandung
17 Februari 2025

Presiden Prabowo Umumkan 8 Kebijakan untuk Mendorong Pertumbuhan Ekonomi
17 Februari 2025

Dosen 58 Tahun Dianiaya Pria Muda di Bandung
17 Februari 2025

Althaf Gauhar Auliawan, Berawal Menjadi Penggemar Anime hingga Menjadi Seorang Dosen
17 Februari 2025

Jemaah Haji Indonesia Diharuskan Jadi Peserta Aktif JKN untuk Jaminan Kesehatan
17 Februari 2025

KKP Beri Pelatihan Pengolahan Ikan kepada Istri Nelayan yang Terdampak Pagar Laut
17 Februari 2025

BAZNAS RI Salurkan Bantuan Paket Sembako Warga Terdampak Banjir
17 Februari 2025