ITESA Muhammadiyah Semarang Adakan Wisuda ke-29, Lima Wisudawan Sudah Diterima Kerja
Empat perusahaan yang menerima wisudawan ITESA Muhammadiyah Semarang tersebut tiga berada di Kalimantan dan dua di Kota Semarang
Kamis, 28 September 2023 | 15:34 WIB - Berita
Penulis:
. Editor: -
Institute Teknologi Statistika dan Bisnis atau ITESA Muhammadiyah Semarang mengadakan wisuda ke-29, acara tersebut digelar di hotel Pandanaran Kota Semarang pada rabu 27 september 2023
Wisuda ke-29 tersebut diikuti oleh 38 wisudawan dan disaksikan langsung oleh orang tua atau wali wisudawan
Menurut Rektor ITESA Muhammadiyah Semarang Nurul Huda dari 38 wisudawan yang hari ini diwisuda lima diantaranya sudah bekerja
Empat perusahaan yang menerima wisudawan ITESA Muhammadiyah Semarang tersebut tiga berada di Kalimantan dan dua di Kota Semarang
Nurul Huda mengungkapkan ITESA Muhammadiyah Semarang saat ini merubah visi dan misi sehingga kini fokus pada pendidikan nyata di dunia kerja
Sebelumnya dalam pidatonya di acara wisuda tersebut, Nurul Huda meminta lulusan itesa untuk menjaga etika saat terjun di dunia kerja
***Email: [email protected]
KOMENTAR
BACA JUGA
TERKINI

Bertepatan HUT KORPRI, 177 Lurah di Semarang Dihadiahi Motor Baru Vario Merah
29 November 2023

Launching Buku, Agung BM Ajak Kalangan Muda Jadi Pelaku Ekonomi Kreatif
29 November 2023

Kurir Sabu Berhasil Ditangkap di Depan Terminal Sawangan
29 November 2023

Rumah Warga Grobogan Kebakaran, Diduga Akibat Korsleting Listrik
29 November 2023

Serunya Tanam Pohon Bareng 3.500 Mahasiswa Baru Unnes di Gunung Ledek Semarang
29 November 2023

Hore! Kadinas di Kudus Ketiban Rezeki, Mobil Dinas di Akhir Tahun
29 November 2023

TKD Prabowo-Gibran Targetkan Raih 45 Persen Suara di Jateng
29 November 2023

Eks Menteri Pertanian SYL Kembali Diperiksa Hari Ini
29 November 2023

Jokowi Resmi Lantik Maruli Simanjuntak sebagai KSAD
29 November 2023

Firli Bahuri akan Diperiksa sebagai Tersangka Kasus SYL Jumat Depan
29 November 2023