Jelang HUT RI ke-79 Pengrajin Piala di Semarang Dibanjiri Pesanan
Di bulan agustus ini para pengrajin piala tersebut mengaku mengalami peningkatan penjualan hingga 100 persen
Rabu, 14 Agustus 2024 | 11:07 WIB - Berita
Penulis:
. Editor: Kuaka
Sepekan menjelang peringatan HUT RI ke-79 sejumlah pengrajin piala di daerah Kauman Kota Semarang ramai pengunjung
Di bulan agustus ini para pengrajin piala tersebut mengaku mengalami peningkatan penjualan hingga 100 persen
Bulan agustus menjadi berkah bagi para pengrajin piala di Kauman Kota Semarang, pasalnya mereka dibanjiri pesanan dari berbagai instansi dan organisasi yang mengadakan berbagai perlombaan dalam memeriahkan HUT RI ke-79
Salah seorang pemilik Toko Piala Winner Trophy Faros Kafi mengaku bahwa bulan agustus tahun ini ia bisa menerima pesanan hingga ribuan piala, ia mengatakan tokonya mengalami peningkatan penjualan hingga 100 persen
Piala yang dijualnya dipatok mulai dengan harga 15.000 rupiah hingga 500.000 rupiah sesuai dengan ukuran piala tersebut
Sementara itu pegawai Toko Safir Thropy Novi Prawita menyebutkan bahwa bulan agustus ini dibanjiri pesanan hingga 70 persen
Ia mengatakan yang memesan piala di tokonya kebanyakan dari instansi pemerintahan
Harga piala yang dijualnya pun sangat bervariasi mulai dari 15.000 rupiah hingga 250.000 rupiah
Ia menambahkan puncak atau ramainya pembelian piala di tokonya pada 15 agustus 2024
***Email: [email protected]
KOMENTAR
BACA JUGA
TERKINI
Begini Serumya Siswa TK Happy Holy Kids Memindah Semua Materi Belajar Bermain ke Hutan
14 September 2024
Bupati Kebumen Beri Beasiswa kepada Pelajar Kurang Mampu
14 September 2024
Bermain Tidak Konsisten, Madura United Digunduli Persis Solo
14 September 2024
Bupati Tiwi Tanggapi Pandangan Umum Fraksi DPRD Purbalingga
14 September 2024
Sumarno: Baznas Jateng Berperan Tangani Stunting dan Kemiskinan Ekstrem
14 September 2024
Kalah dari PSBS, Persija Segera Bangkit
14 September 2024
Listrik di Musim Hujan
14 September 2024
Edy Supriyanta Pastikan Bantuan Operasional RT/RW Dianggarkan Sampai Desember
14 September 2024
Pj Gubernur Optimistis Peringkat Jateng Pada PON XXI Terus Naik
14 September 2024
Kalah dari Malut United, Pelatih Semen Padang Mundur
14 September 2024
Raih Perunggu di Paralimpiade, Subhan Diarak Keliling Jepara
14 September 2024