BERITA

INSANI

NARASI

KIAT

PILKADA

SENGGANG

VIDEO

Rupiah Lemas Ditekuk Dolar AS Rp16.200 

Secara bulanan, penguatan mencapai 3,27%, sementara kenaikan sepanjang tahun (year to date) mencapai 5,38%.

KUASAKATACOM, Jakarta - Hari ini, Nilai tukar dolar AS mencapai Rp16.200, berdasarkan data terbaru.

Menurut data dari RTI, dolar AS saat ini berada di posisi Rp16.224, menguat sebesar 54 poin atau 0,33%. Hari ini, dolar AS mencatat level tertinggi di Rp16.251 dan level terendah di Rp16.171. Secara mingguan, dolar AS menguat sebesar 2,43%.

Secara bulanan, penguatan mencapai 3,27%, sementara kenaikan sepanjang tahun (year to date) mencapai 5,38%. Dalam satu tahun terakhir, dolar AS menguat sebesar 8,84%.

dolar AS hari ini melemah secara konsisten terhadap mata uang lainnya. Diantaranya, dolar Australia melemah sebesar 0,33%, Euro 0,15%, Poundsterling 0,10%, Yuan 0,07%, Yen 0,04%, dan dolar Singapura sebesar 0,12%.
 

(*)

IKUTI BERITA KUASAKATA.COM SELENGKAPNYA DI GOOGLE NEWS

Komentar

Terkait

Baca Juga

Terkini