#Pasar Karangayu

images

Pantau Stok dan Harga Bahan Pokok di Pasar Karangayu, Menteri Perdagangan: Masih Aman

08 Juni 2024 | 10:19 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu mendampingi Menteri Perdagangan (Mendag) RI, Zulkifli Hasan memantau stok dan harga bahan pokok di Pasar Karangayu, Kota Semarang,…

images

Nana Sudjana: Pemprov Jateng Gencar Operasi Pasar, Harga Cabai Berangsur Turun

15 Desember 2023 | 13:56 WIB

KUASAKATACOM, Semarang- Pemerintah Provinsi Jawa Tengah gencar melakukan operasi pasar dalam sepekan terakhir. Hasilnya, harga cabai yang sempat melambung berangsur menurun. Operasi pasar yang dilakukan…

images

Legenda Makam Mbah Samud di Pemakaman Bergota Semarang, Wali yang Semasa Hidup Menyaru sebagai Gelandangan dan Kuli Panggul di Pasar Bulu 

04 Desember 2023 | 11:35 WIB

Pemakaman Bergota di Kota Semarang merupakan area pemakaman umum untuk warga. Luasan area pemakaman yang berada di Kelurahan Randusari, Kecamatan Semarang Selatan ini mencapai 30 hektare.  Tidak…

images

DPR RI Sebut Harga Daging Ayam di Semarang Masih Tinggi, Mencapai Rp 40 Ribu

18 Juli 2023 | 11:36 WIB

KUASAKATACOM, Semarang- Komisi IV DPR RI menyebut harga daging ayam di Kota Semarang, Jawa Tengah masih tinggi. Hal itu disampaikan Wakil Ketua Komisi IV DPR RI Anggia Erma Rini saat kunjungan ke Pasar…

images

Mendag Zulhas: Harga Barang Pokok di Semarang Turun 

11 Juni 2023 | 12:51 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan menyatakan harga barang kebutuhan pokok di Pasar Karang Ayu Kota Semarang terpantau turun dan persedian pun cukup.  Harga kebutuhan pokok…

images

Meski Harga Mulai Stabil, Penjualan Tahu Masih Sepi

14 November 2022 | 22:00 WIB

Harga tahu putih mulai stabil sejak 2 bulan terakhir, meski begitu para penjual di pasar Tradisional Karangayu mengeluhkan sepinya pembeli Beberapa waktu lalu harga kedelai terus merangkak naik hingga…

images

Memasuki Musim Penghujan Harga Komoditas Turun

21 Oktober 2022 | 16:50 WIB

Mulai memasuki musim penghujan, harga sejumlah komoditas di sejumlah pasar tradisional mulai turun, hal itu juga terjadi di Pasar Tradisional Karangayu Kota Semarang Harga sejumlah komoditas di Pasar…

images

Harga Komoditas Mengalami Penurunan di Pasar Tradisional Karangayu Kota Semarang

25 Agustus 2022 | 17:48 WIB

Harga komoditas sempat mengalami kenaikan namun kini sudah mulai turun sejak 3 hari terakhir, penurunan harga tersebut juga dialami oleh para pedagang di Pasar Tradisional Karangayu Kota Semarang Harga…

images

Pedas, Harga Cabai Capai 90 Ribu Rupiah Per Kilo

01 Juli 2022 | 15:54 WIB

Harga cabai mengalami kenaikan di sejumlah pasar tradisional di Kota Semarang. Kenaikan tersebut terjadi sejak satu bulan terakhir Tidak hanya cabai sejumlah komoditas lainnya juga mengalami kenaikan.…

images

Wabah PMK Pada Hewan Ternak Tak Pengaruhi Omzet Penjualan di Pasar Tradisional

20 Mei 2022 | 13:17 WIB

Beberapa pekan terakhir ditemukan wabah penyakit mulut dan kuku (P-K) pada hewan ternak di sejumlah daerah di Indonesia. Para pedagang di salah satu pasar tradisonal Kota Semarang mengaku lancar penjualannya…

images

Wali Kota Semarang Lakukan Tinjauan di Pasar Karangayu

23 April 2022 | 17:11 WIB

Jelang lebaran, Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi didampingi Forkopimda meninjau stok dan harga kebutuhan pokok masyarakat. Hal itu dilakukan di tiga lokasi Kota Semarang Menjelang lebaran, Wali Kota…

images

Empat Mahasiswa USM Bikin Video Promosi Pedagang Pasar Karangayu

22 Desember 2021 | 21:30 WIB

KUASAKATACOM, Semarang- Empat mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Semarang (USM) mendapat tugas untuk membuat video profil guna memenuhi tugas akhir semester ganjil 2020/2021 mata kuliah Teknologi…

images

Tak Pakai Masker, Pedagang, Driver dan Juru Masak Dihukum Push Up

28 Juli 2020 | 12:24 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Satpol PP Kota Semarang menggelar razia kepatuhan terhadap protokol kesehatan terutamanya yakni penggunaan masker, pada Selasa (28/7) siang. Dari hasil razia di sejumlah titik…

images

Panglima TNI dan Kapolri Kunjungi Mal dan Pasar di Semarang

20 Juni 2020 | 13:34 WIB

KUASAKATACOM, Semarang – Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto dan Kapolri Jenderal Polisi Idham Aziz mengunjungi Mal Paragon dan Pasar Karangayu di Kota Semarang, Sabtu (20/5). Hal ini sebagai persiapan…

images
images

Setelah Tiga Hari Ditutup, Pasar Karangayu Kembali Beroperasi

11 Juni 2020 | 11:58 WIB

KUASAKATACOM, Semarang - Pasar Karangayu yang berada di Kecamatan Semarang Barat, Kamis (11/6/2020) kembali beroperasi setelah tiga hari sempat ditutup sementara karena adanya pedagang yang dinyatakan…

images

Ganjar: Menata Pasar Tidak Perlu Tunggu Ada Kasus Korona

11 Juni 2020 | 11:10 WIB

KUASAKATACOM, Semarang – Gubernur Jateng Ganjar Pranowo mengatakan penataan pasar tradisional tidak perlu menunggu terjadi kasusu positif korona. “Jangan sampai kejadian di beberapa pasar…

images

Tutup Pasar Karangayu, Ganjar Apresiasi Hendi

08 Juni 2020 | 14:40 WIB

KUASAKATACOM, Semarang – Gubernur Jateng Ganjar Pranowo mengapresiasi Wali Kota Semarang Hendrar Prihadi yang menutup Pasar Karangayu karena tiga pedagang dinyatakan positif korona. Ganjar meminta…

images

Tiga Pedagang di Pasar Karangayu Positif Korona

07 Juni 2020 | 18:05 WIB

KUASAKATACOM, Semarang – Pemkot Semarang menutup sementara Pasar Karangayu, Semarang lantaran ditemukan tiga pedagang yang positif terjangkit korona. Kabar tersebut dibenarkan oleh Wali Kota Semarang…

images

Karangayu Jadi Pasar ke-5 yang Ditutup di Semarang

07 Juni 2020 | 17:05 WIB

KUASAKATACOM, Semarang – Pemerintah Kota (Pemkot) Semarang menutup Pasar Karangayu selama tiga hari, mulai 8-10 Juni 2020. Pemkot mengumumkan penutupan ini melalui akun Instagram @semarangpemkot,…