Foto istimewa.

Foto istimewa.

Copa America Mulai 14 Juni, Laga pembuka Brazil Vs Venezuela

Grup A dihuni Argentina, Uruguay, Paraguay, Chile, dan Bolivia. Sedangkan Grup B dihuni Brasil, Venezuela, Kolombia, Ekuador dan Peru.

Sabtu, 12 Juni 2021 | 19:33 WIB - Olahraga
Penulis: Wisanggeni . Editor: Wis

KUASAKATACOM, Rio de Jenerio- Jadwal Copa America 2021 dijadwalkan akan dibuka di Estadio Nacional Mane Garrincha, Senin (14/6/2021) pukul 04.00 WIB. Pertandingan pertama itu akan mempertemukan Timnas Brasil melawan Venezuela. 

Pertandingan pembuka itu merupakan, pertandingan Grup B. Copa America 2021 diikuti oleh 10 tim, yang dibagi ke dalam 2 grup. Grup A dihuni Argentina, Uruguay, Paraguay, Chile, dan Bolivia. Sedangkan Grup B dihuni Brasil, Venezuela, Kolombia, Ekuador dan Peru.

BERITA TERKAIT:
Tekuk Peru 2-0, Argentina Juarai Grup A Copa America 2024
Tekuk Kosta Rika 3-0, Kolombia Melaju ke Perempat Final Copa America 2024
Atletico Madrid Resmi Dapatkan Rodrigo De Paul dari Udinese
Argentina Juara, Messi Akhiri Puasa Gelar Bersama Timnas
Kalahkan Brazil 1-0, Argentina Juara Copa America 2021

Sebanyak 4 tim teratas tiap grup berhak melaju ke perempatfinal.

Berikut jadwal Copa America 2021:
Jadwal Copa America 2021 Grup A

Selasa 15 Juni 2021
Argentina vs Chile - 04.00 WIB
Paraguay vs Bolivia - 07.00 WIB

Sabtu 19 Juni 2021
Chile vs Bolivia - 04.00 WIB
Argentina vs Uruguay - 07.00 WIB

Selasa 22 Juni 2021
Uruguay vs Chile - 04.00 WIB
Argentina vs Paraguay - 07.00 WIB

Jumat 25 Juni 2021
Bolivia vs Uruguay - 04.00 WIB
Chile vs Uruguay - 07.00 WIB

Selasa 29 Juni 2021
Bolivia vs Argentina - 07.00 WIB
Uruguay vs Paraguay - 07.00 WIB

Jadwal Copa America 2021 Grup B
Senin 14 Juni 2021
Brasil vs Venezuela - 04.00 WIB
Kolombia vs Ekuador - 07.00 WIB

Jumat 18 Juni 2021
Kolombia vs Venezuela - 04.00 WIB
Brail vs Peru - 07.00 WIB

Senin 21 Juni 2021
Venezuela vs Ekuador - 04.00 WIB
Kolombia vs Peru - 07.00 WIB

Kamis 24 Juni 2021
Ekuador vs Peru - 04.00 WIB
Brasil vs Kolombia - 07.00 WIB

Senin 28 Juni 2021
Brasil vs Ekuador - 04.00 WIB
Venezuela vs Peru - 04.00 WIB

Fase gugur
2 Juli 2021
Perempatfinal 1 - 04.00 WIB
Perempatfinal 2 - 7.00 WIB

3 Juli 2021
Perempatfinal 3 - 05.00 WIB
Perempatfinal 4 - 08.00 WIB

5 Juli 2021
Semifinal 1 - 06.00 WIB
Semifinal 2 - 08.00 WIB

6 Juli 2021
Perebutan Tempat Ketiga - 07.00 WIB

10 Juli 2021
Final - 07.00 WIB

***

tags: #copa america #brazil #argentina #chili

KOMENTAR

BACA JUGA

TERKINI