Wijayanto: Wajar Bila DPRD Jateng Tegur Ganjar

Direktur Center for Media and Democracy, LP3ES, Wijayanto, Ph.D menyebut teguran tersebut tak datang begitu saja

Kamis, 03 November 2022 | 18:56 WIB - Berita
Penulis: Holy . Editor: -

Pengamat Politik menilai Pimpinan DPRD Jateng berhak dan berwenang menegur Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo yang kerap mangkir memenuhi undangan rapat paripurna, sebab Ganjar pernah menyatakan ingin fokus membangun Jateng, hal itu harus dibuktikan secara nyata

Direktur Center for Media and Democracy, LP3ES, Wijayanto, Ph.D menyebut teguran tersebut tak datang begitu saja, legislatif kata dia menegur eksekutif tentu melalui proses pengamatan dan penilaian yang panjang

BERITA TERKAIT:
Mantan Ajudan Ganjar Pranowo Maju Pilkada Tegal, Ambil Formulir Cawabup di Panti Marhaen 
Prabowo Wacana Tambah Menteri Jadi 40 Jabatan, Ganjar Ingatkan Politik Akomodasi  
Ganjar Pranowo Deklarasi sebagai Oposisi Pemerintah: Saya Tak akan Gabung tapi Tetap Menghormati 
Ganjar Tak Diundang di Penetapan Prabowo-Gibran Hari Ini 
Ganjar Temui Megawati Pasca Putusan MK, Bahas Apa?

 

Wijayanto kemudian menyinggung pernyataan Ganjar yang ingin “Fokus Membangun Jateng”, di tengah isu Capres 2024 di mana hal tersebut bertolak belakang dengan sikapnya yang kerap absen dalam rapat paripurna

Selain itu, Dosen Fisip Undip itu juga menyinggung sikap PDIP yang belum lama ini menegur Ganjar terkait statement-nya tentang Capres 2024, ia menyebut hal itu semestinya tak terjadi

***

tags: #ganjar pranowo #gubernur jateng #dprd jateng #capres 2024

KOMENTAR

BACA JUGA

TERKINI